Anda di halaman 1dari 2

SAP

Fakultas : Ekonomika dan Bisnis


Program Studi : Manajemen
Kode Mata Kuliah : EKM 347
Mata Kuliah : Bisnis Internasional
Jumlah SKS : 3 SKS
Semester :7

Pertemuan Materi/ pokok bahasan Sub Pokok Bahasan


1 SAP & kontrak perkuliahan
2 Pendahuluan Hakikat bisnis internasional, alasan melaksanakan bisnis internasional, tahap-tahap dalam
memasuki bisnis internasional, hambatan dalam memasuki bisnis internasional, perusahaan
multinasional
3 Cepatnya perubahan Bisnis Pengertian, sejarah singkat, globlalisasi, pusat penggerak globalisasi, pertumbuhan, lingkungan
Internasional internal dan eksternal, lingkungan internasional
4 Perdagangan internasional dan Perdagangan internasional, investasi asing,bagaimana memasuki pasar asing,
investasi asing langsung
5 Teori-teori perdagangan dan Teori perdagangan internasional, teori keunggulan komparatif, teori faktor dukungan, arah
investasi internasional perdagangan, ringkasan teori perdagangan internasional, teori investasi internasional
6 Lembaga internasional dalam Lembaga, lembaga tingkat global, lembaga tingkat regional, Uni Eropa
perspektif bisnis internasional
7 Kekuatan sosiokultural Kultur memenuhi semua fungsi bisnis, komponen sosiokultural, organisasi
kemasyarakatan,memahami kultur nasional
8 UTS (mandiri)
9 Sumber daya alam dan Keunggulan kompetitif, sumber daya alam, sumber energi tak terbarukan, sumber daya energi
kesinambungan lingkungan terbarukan, kewsinambungan lingkungan
10 Kekuatan ekonomi dan Analisis ekonomi internasional, tingkat perkembangan ekonomi, dimensi ekonomi dan
sosioekonomi relevansinya pada bisnis internasional
11 Kekuatan politik Kekuatan ideologi, kepemilikan bisnis oleh pemerintah, kestabilan pemerintahan, penilaian resiko
negara, pembatasan perdagangan
12 Kekayaan intelektual dan kekuatan Kekuatan hukum internasional, penyelesaian pertikaian internasional, Hak Kekayaan Intelektual,
hukum lain hukum adat atau hukum sipil, beberapa kekuatan hukum nasional yang spesifik
13 Memahami sistem moneter Sistem moneter internasional, kekuatan finansial, kontrol nilai tukar mata uang
internasional dan kekuatan finansial
14 Kekuatan tenaga kerja Kondisi dan trend tenaga kerja di seluruh dunia, hubungan atasan dan pekerja
Studi kasus
16 UAS (mandiri)

Referensi:
1. Bisnis Internasional, oleh : Ball, Geringer, Minor, McNett, Penerbit Salemba Empat, 2014

Range NILAI

HURUF BATAS BAWAH BATAS ATAS BOBOT


A 91 100 4
A- 84 90,9 3,7
B+ 77 83,9 3,3
B 71 76,9 3
B- 66 70,9 2,7
C+ 61 65,9 2,3
C 55 60,9 2
D 41 54,9 1
E 0 40,9 0

Anda mungkin juga menyukai