Anda di halaman 1dari 15

A.

RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

No Diagnosa Tujuan Evaluasi Intervensi


Umum Khusus Kriteria Standar
Keperawatan
1. Intoleransi Setelah dilakukan 1. Setelah dilakukan Respon Stroke adalah kondisi 1. Diskusikan dan jelaskan
pertemuan 1 x 30 menit, Kognitif yang terjadi ketika tentang pengertian,penyebab
Aktivitas tindakan
diharapkan keluarga Tn.D pasokan darah ke otak dan tanda gejala Stroke
keperawatan mampu mengenal tentang terganggu atau 2. Berikan kesempatan keluarga
penyakit Stroke :
selama 3 x 30 berkurang akibat untuk bertanya
- Pengertian
menit kepada
penyumbatan (stroke 3. Berikan reinforcement untuk
- Penyebab
- Tanda & Gejala iskemik) atau respon yang tepat.
keluarga Tn.D , pecahnya pembuluh
diharapkan darah (stroke
2. Keluarga dapat hemoragik).
Intoleransi
mengambil keputusan
Aktivitas menurun Respon 1. Diskusikan dan jelaskan
yang tepat untuk
Kognitif untuk pengambilan
(sedang) merawat pasien stroke
Keluarga mampu keputusan yang tepat
mengambil keputusan merawatan pasien stroke
yang tepat untuk 2. Berikan kesempatan
merawat pasien keluarga untuk bertanya
3. Berikan reinforcement
untuk respon yang tepat

3. Setelah dilakukan
pertemuan 1 x 30 menit,
diharapkan keluarga
mampu merawat pasien
stroke Respon 1. Diskusikan dan jelaskan
Psikomotor tentang cara perawatan
Cara perawatan pasien pasien stroke
stroke: 2. Berikan kesempatan
a. Membersihkan keluarga untuk bertanya
pasien dan 3. Berikan reinforcement
tempat untuk respon yang tepat
tidurnya
b. Memberikan
kebutuhan
makan pasien
c. Memberikan
pendampingan
untuk
mengembalikk
an kemandirian
dan
kepercayaan
diri
(psikologis)
d. Membantu
pasien untuk
bergerak
(fisioterapi)
e. Membantu
pasien dalam
mobilitas
f. Memberikan
4. Setelah dilakukan terapi bicara
pertemuan 1x30 menit, g. Memberikan
keluarga mampu pelatihan
memodifikasi kesehatan otak
lingkungan: (kognitif)
a. Keluarga mampu Respon 1. Diskusikan dan
mengetahui cara Kognitif jelaskan tentang
memodifikasi lingkungan yang
lingkungan untuk aman dan nyaman
pasien stroke agar untuk pasien stroke
terhindar dari risiko 2. Beri kesempatan
berbahaya keluarga untuk
Modifikasi lingkungan bertanya
rumah yang aman dan 3. Beri reinforcement
5. Setelah dilakukan nyaman untuk pasien positif untuk respon
pertemuan 1x30 menit, stroke agar terhindar yang tepat
keluarga mampu dari risiko-risiko yang
memanfaatkan fasilitas berbahaya
kesehatan

Respon 1. Diskusikan dan jelaskan


Kognitif fungsi fasilitas kesehatan
2. Beri kesempatan keluarga
untuk bertanya
3. Beri reinforcement positif
untuk respon yang tepat

Fungsi fasilitas
kesehatan adalah
untuk mengontrol dan
mengobati masalah
kesehatan
2. Gangguan Setelah dilakukan 1. Setelah dilakukan Respon Gangguan komunikasi 1. Diskusikan dan kaji
pertemuan 1 x 30 menit, kognitif verbal pada pasien kemampuan klien
komunikasi tindakan
diharapkan keluarga Tn.D
verbal keperawatan mampu mengetahui : stroke non hemoragik berkomunikasi
- Komplikasi dari dapat berupa afasia 2. Kaji pemahaman
selama 3 x 30
penyakit stroke dan disartria. keluarga tentang
menit diharapkan - Penyebab terjadinya gangguan komunikasi
gangguan komunikasi
keluarga Tn.D dari dampak penyakit
verbal
dapat mengenal
gangguan
2. Keluarga dapat
komunikasi verbal mengambil keputusan
yang tepat untuk
Respon 1. Diskusikan dengan
merawat pasien dengan kognitif Keluarga mampu keluarga kesulitan yang
gangguan komunikasi
mengambil keputusan dialami dalam merawat
verbal
yang tepat untuk pasien
merawat pasien 2. Diskusikan dan kenalkan
dengan keluarga latihan
terkait gangguan
3. Setelah dilakukan
komunikasi verbal
pertemuan 1 x 30 menit,
diharapkan keluarga
mampu merawat pasien
Respon Keluarga dapat 1. Ajarkan keluarga latihan
dengan gangguan
Psikomotor mengajarkan latihan terapi AIUEO
komunikasi verbal
terapi untuk gangguan 2. Ajarkan keluarga dan
komunikasi verbal pasien latihan terapi
kepada pasien sentuhan
3. Diskusikan dengan
4. Setelah dilakukan
keluarga untuk selalu
pertemuan 1x30 menit,
melatih terapi kepada
keluarga mampu
pasien
memodifikasi
lingkungan:
- Keluarga mampu Respon
kognitif Keluarga mampu 1. Diskusikan dengan
mengetahui cara
memodifikasi gaya keluarga agar melakukan
memodifikasi
komunikasi dengan komunikasi kepada komunikasi terhadap
pasien pasien agar pasien dengan bahasa
mempermudah yang jelas, mudah
komunikasi dengan dimengerti, dan bila
pasien perlu mengulang
perkataan
5. Setelah dilakukan 2. Dengarkan dengan tekun
pertemuan 1x30 jika pasien mulai
menit, keluarga berbicara
mampu 3. Berdiri lapang pandang
memanfaatkan saat berkomunikasi
fasilitas kesehatan dengan pasien

Respon Fungsi fasilitas


kognitif kesehatan adalah 1. Diskusikan dan jelaskan
untuk mengontrol dan fungsi fasilitas kesehatan
mengobati masalah 2. Beri kesempatan
kesehatan keluarga untuk bertanya
3. Beri reinforcement
positif untuk respon yang
tepat
Implementasi dan Evaluasi
1 Intoleransi 1. Keluarga 15-06-2020 TUK 1 : S:
Aktivitas dapat Jam: 10.00 – 1. Mendiskusikan dan jelaskan - Keluarga Tn.D
mengenal 10.30 WIB tentang pengertian,penyebab dan mengatakan penyakit
penyakit tanda gejala Stroke stokr adalah Stroke
sroke 2. Memberikan kesempatan keluarga adalah kondisi yang
untuk bertanya terjadi ketika pasokan
3. Memberikan reinforcement untuk darah ke otak terganggu
respon yang tepat. atau berkurang akibat
penyumbatan (stroke
iskemik) atau pecahnya
pembuluh darah (stroke
hemoragik).
- Keluarga Tn.D
mengatakan tanda gejala
stroke yaitu kelumpuhan
wajah atau anggota
badan, disastria (bicara
pelo ), gangguan
penglihatan
O:
- Keluarga Tn.D mengikuti
penyuluhan tentang
penyakit stroke dari awal
sampai akhir
- Keluarga Tn.D koperatif
dan aktif saat diberikan
penjelasan
A:
- Keluarga Tn.D mampu
mengenal dan
menyebutkan tentang
pengertian.tanda dan
gejala stroke
P:
- Lanjutkan ke TUK II

2. Keluarga TUK II :
mampu 1. Mendiskusikan dan jelaskan S:
mengambil untuk pengambilan keputusan - Keluarga Tn.D
keputusan yang tepat merawatan pasien mengatakan akibat dari
yang tepat stroke stroke harus segera di
dalam 2. Memberikan kesempatan tangani
merawat keluarga untuk bertanya - Keluarga Tn.D akan
Tn.D 3. Memberikan reinforcement untuk menjaga kesehatannya
respon yang tepat O:
- Keluarga Tn.D tampak
serius mendengarkan
diskusi
- Keluarga Tn.D sangat
koperatif dan aktif saat
diberikan penjelasan
A:
- Keluarga Tn.D dapat
mengikuti penyuluhan
dari awal sampai akhir
P:
- Lanjutkan ke TUK III

3. keluarga TUK III: S:


mampu 1. Mendiskusikan dan jelaskan - Keluarga Tn.D
merawat tentang cara perawatan pasien mengatakan akan
pasien stroke Membersihkan pasien
stroke 2. Memberikan kesempatan dan tempat
keluarga untuk bertanya tidurnya,Memberikan
3. Memberikan reinforcement untuk kebutuhan makan
respon yang tepat pasien,Memberikan
pendampingan untuk
mengembalikkan
kemandirian dan
kepercayaan diri
O:
- Keluarag Tn.D terlihat
sedang mendampingi
Tn.D untuk
mengembalikan
kemandirian dan
kepercayaan diri
A:
- Keluarga Tn.D akan
mengikuti saran dari
perawat
P:
- Lanjutkan ke TUK IV

4. Keluarga TUK IV :
mampu 1. Mendiskusikan dan jelaskan S:
memodifika tentang lingkungan yang aman dan - Keluarga Tn.D
si nyaman untuk pasien stroke mengatakan lingkungan
lingkungan 2. Memberi kesempatan keluarga yang aman dan nyaman
untuk bertanya adalah lingkungan yg
3. Memberi reinforcement positif tidak licin dan tidak
untuk respon yang tepat berisiko jatuh
- Keluarga Tn.D
mengatakan tidak
menempatkan Tn.D di
kasur yg tinggi, dan
lantai rumah tidak licin
O:
- Keluarga Tn.D mengerti
lingkungan yg aman dan
nyaman
- Keluarag Tn.D sangat
aktif dan koperatif
A:
- Keluarga Tn.D mampu
mengenal lingkungan
yang aman dan nyaman
P:
- Lanjutkan ke TUK V

5. keluarga TUK V : S:
mampu 1. Mendiskusikan dan jelaskan - Keluarga Tn.D fungsi
memanfaat fungsi fasilitas kesehatan fasilitas kesehatan yaitu
kan fasilitas 2. Memberikan kesempatan untuk berobat
kesehatan keluarga untuk bertanya - Keluarga Tn.D
3. Memberikan reinforcement menyebutkan sarana
positif untuk respon yang tepat kesehatan adalah Rumah
sakit,klinik,dokter,
puskesmas
O:
- Keluarga Tn.D
mengunjungi fasilitas
kesehatan dengan
membawa kartu berobat
A:
- Keluarga Tn.D dapat
menggunakan fasilitas
kesehatan dengan baik
- Keluarga Tn.D dapat
menyebutkan sarana
kesehatan TUK IV
tercapai
P:
- TUK V tercapai

TUK 1 :
1. Mendiskusikan dan mengkaji
kemampuan klien S:
2 Gangguan 2. Mengkaji pemahaman keluarga - Keluarga Tn. D
Komunikasi tentang gangguan komunikasi dari mengatakan klien sulit
Verbal dampak penyakit untuk berkomunikasi
dengan orang lain
- Keluarga klien
mengatakan klien sulit
untuk merasakan
sentuhan
O:
- Keluarga Tn. D
mengikuti pendidikan
Kesehatan (Penkes)
tentang gangguan
komunikasi dan
penyakit yang di derita
Tn. D
- Klien tampak kesulitan
berbicara
-
A:
- Keluarga Tn.D mampu
mengetahui cara
melatih klien
bekomunikasi dengan
baik
P:
TUK 2 : - Lanjut TUK 2
1. Mendiskusikan dengan keluarga
kesulitan yang dialami klien dalam
merawat klien S:
2. Mendiskusikan dan kenalkan - Keluarga Tn. D
dengan keluarga latihan terit mengatakan klien sulit
gangguan komunikasi verbal berbicara karena
penyakit stroke dialami
klien yang
menyebabkan sulit
berkomunikasi
- Keluarga Tn. D
mengatakan akan
membantu melatih
klien untuk
berkomunikasi secara
pelahan dengan arahan
perawat
O:
- Keluarga mengerti
tentang cara terapi
melatih berkomunikasi
dengan baik
A:
- Keluarga Tn. D mampu
mengikuti latihan
komunikasi yang di
ajari perawat
P:
TUK 3 : - Lanjut TAK 3
1. Mengajarkan keluarga latihan
terapi AIUEO
2. Mengajarkan keluarga dan S:
pasien latihan terapi sentuhan - Keluarga Tn D.
3. Mendiskusikan dengan Mengatakan sudah
keluarga untuk selalu melatih mengerti apa yang di
terapi kepada pasien jelaskan perawat untuk
melatih klien berbicara
dan terapi sentuhan
seperti memegang barang
O:
- KELUARGA Tn D
tampak mulai melatih
klien
- Keluarga Tn. D sangat
aktif dan koperatif
A:
- Keluarga mampu
mengajarkan terapi
AIUEO secara perlahan
TUK 4 : pada klien
1. Mendiskusikan dengan keluarga P:
agar melakukan komunikasi - Lanjut TAK 4
terhadap pasien dengan bahasa
yang jelas, mudah dimengerti,
dan bila perlu mengulang S:
perkataan - Keluarga mengatakan
2. Mendengarkan dengan tekun jika sudah mengetahui cara
pasien mulai berbicara melatih berkomunikasi
3. Berdiri lapang pandang saat yang baik pada klien
berkomunikasi dengan pasien - Keluarga mengatakan
tidak mengunakan
bahasa yang sulit di
pahami ketika sedang
melatih klien
O:
- Keluarga teampak
memperhatikan klien
ketika diajak
berkomunikasi
A:
- Keluarga mampu
melatih klien dengan
menggunakan bahasa
yang mudah dipahami
TUK 5 : dan di ulang oleh klien
1. Mendiskusikan dan jelaskan P:
fungsi fasilitas kesehatan - Lanjut TUK 5
2. Memberi kesempatan keluarga
untuk bertanya
3. Memberi reinforcement positif S:
untuk respon yang tepat - Keluarga Tn.D
mengatakan lingkungan
yang aman dan nyaman
adalah lingkungan yg
tidak licin dan tidak
berisiko jatuh
- Keluarga Tn.D
mengatakan tidak
menempatkan Tn.D di
kasur yg tinggi, dan
lantai rumah tidak licin
O:
- Keluarga Tn.D mengerti
lingkungan yg aman dan
nyaman
- Keluarga Tn.D sangat
aktif dan koperatif
A:
- Keluarga Tn.D mampu
mengenal lingkungan
yang aman dan nyaman
P:
- TUK 5 tercapai

Anda mungkin juga menyukai