Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PENDAHULUAN

KEPERAWATAN KELUARGA
PADA KELUARGA Tn. WS DI RT.36 KEL. MAYANG MANGURAI
KEC.ALAM BARAJO JAMBI

Dosen Pembimbing :
Ns. Miko Eka Putri, M.Kep

Disusun Oleh :
NURHAYATI

2019 91 041

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BAITURRAHIM JAMBI

TAHUN 2020
LAPORAN PENDAHULUAN
KEPERAWATAN KELUARGA

Kunjungan Ke : 9 Hari, Tgl : Senin, 22 Juni 2020


Inisial KK : Tn. WS Lokasi : RT.36 Kel. Mayang Mangurai

A. Pendahuluan
1. Latar Belakang
Pada pertemuan sebelumnya mahasiswa telah menjelaskan bagaimana
keluarga Tn.WS bisa merawat keluarga atau diri sendiri (TUK III) tentang
bagaimana cara menjaga kebersihan terutama cara mencuci tangan dengan benar
untuk seluruh anggota keluarga Tn.WS.

2. Data yang perlu dikaji lebih lanjut


a. Bagaimana keluarga bisa memodifikasi lingkungan yang baik untuk keluarga
terutama masalah Rumah Sehat.
b. Bagaimana keluarga mampu memanfaatkan fasilitas kesehatan untuk keluarga
Tn.WS.

3. Masalah Keperawatan Keluarga


Bagaimana cara memodifikasi lingkungan dan memanfaatkan pelayanan
kesehatan untuk keluarga Tn.WS terutama masalah Rumah Sehat.

B. Proses Keperawatan
1. Diagnosa Keperawatan
Defisit Pengetahuan tentang Penatalaksanaan Pemeliharaan Rumah keluarga
Tn.WS.

2. Tujuan Umum
Setelah dilakukan pertemuan selama ± 45 menit, keluarga Tn.WS mampu
memodifikasi lingkungan dan pemanfaatan pelayanan kesehatan untuk keluarga
Tn.WS dalam penatalaksanaan Rumah Sehat.
3. Tujuan Khusus
a. Keluarga Tn.WS mampu memodifikasi lingkungan yang sehat untuk mengatasi
masalah penatalaksanaan rumah dan lingkungan di tempat tinggal Tn.WS.
b. Keluarga Tn.WS mampu memanfaatkan pelayanan kesehatan yang ada untuk
mengatasi masalah yang dihadapi oleh keluarga Tn.WS.

C. Rencana Kegiatan
1. Topik : Melanjutkan Pertemuan dengan tentang cara
Memodifikasi Lingkungan dan cara memanfaatkan
pelayanan kesehatan pada keluarga tentang
penatalaksanaan Rumah Sehat
2. Metode : Diskusi dan Tanya Jawab
3. Media dan Alat : Leaflet, Lembar Balik, dan Alat Tulis
4. Waktu dan Tempat : Senin, 22 Juni 2020 , pukul : 16.30 WIB
Dirumah Tn.WS (RT.36 Kel.Mayang Mangurai)
5. Setting Tempat :

Ket :

: Keluarga
: Keluarga
: Mahasiswa

6. Strategi Pelaksanaan :
Kegiatan
No Tahap Kegiatan Keluarga Waktu
Mahasiswa
1. Orientasi a. Mengucapkan a. Menjawab salam. ± 5 Menit
salam.
b. Menjelaskan b. Mendengarkan.
tujuan pertemuan.
c. Mengingatkan c. Menyepakati.
kontrak waktu
sebelumnya.
d. Menanyakan d. Menjawab.
keadaan.
2. Kerja a. Mengkaji a. Menjawab. ± 45 Menit
pengetahuan
keluarga Tn.WS
tentang cara
memodifikasi
lingkungannya
terhadap
penatalaksanaan
Rumah Sehat.
b. Memberikan b. Memperhatikan.
reinforcement
positif.
c. Menjelaskan c. Mendengarkan
kepada keluarga dan
Tn.WS tentang memperhatikan.
bagaimana cara
memodifikasi
lingkungan
terhadap rumah
yang ditempati
oleh keluarga
Tn.WS.
- Menghindari
pemeliharaan
hewan ternak
didalam rumah.
- Menata ruangan
serapi mungkin.
- Membuang
sampah pada
tempatnya.
- Memberi
tanaman toga di
sekitar
lingkungan
dengan poly pag
atau kantong
bekas.
- Usahakan lantai
tetap bersih dan
tidak licin atau
basah.
- Menjaga sirkulasi
udara di dalam
rumah.
- Perbanyak
makanan yang
berserat.
d. Mengkaji d. Menjelaskan.
pengetahuan
keluarga tentang
pemanfaatan
pelayanan
kesehatan yang
ada.
e. Memberikan e. Mendengarkan.
reinforcement
positif.
f. Menjelaskan f. Mendengarkan
kepada keluarga dan
Tn.WS cara memperhatikan.
pemanfaatan
pelayanan
kesehatan yang
ada ; puskesmas,
posyandu, dokter
praktek / klinik,
dan RS.
3. Terminasi a. Mengevaluasi a. Mendengarkan.
hasil pertemuan.
b. Menutup b. Mendengarkan
pertemuan dan dan menyepakati.
mengakhiri
± 5 Menit
pertemuan
terhadap keluarga
Tn.WS.
c. Mengucapkan c. Menjawab salam.
salam.

7. Kriteria Evaluasi ;
a. Kriteria Struktur :
1) Mahasiswa mampu menjalankan kegiatan sesuai waktu atau rencana.
2) Keluarga kooperatif dan menerima sesuai dengan rencana.
b. Kriteria Proses :
1) Pelaksanaan kegiatan sesuai rencana.
2) Keluarga dan Tn.WS berperan aktif selama kegiatan.
c. Kriteria Hasil :
1) Keluarga Tn.WS mampu dan bisa menjelaskan bagaimana cara
memodifikasi lingkungan terhadap masalah penatalaksanaan Rumah
Sehat (75 %).
2) Keluarga Tn.WS mampu memanfaatkan fasilitas pelayanan kesehatan
yang ada dan terutama menggunakan BPJS untuk menghadapi masalah-
masalah yang diatasi keluarga Tn.WS (80 %).

J ambi, 22 J uni 2020


Mengetahui,
Kepala Keluarga
Tn. WS

Nurhayati, S.Kep
Mahasiswa NPM : 2019 91 041

Anda mungkin juga menyukai