Anda di halaman 1dari 9

AHMAD LUKITO K2319005

Prosedur Virtual Lab Magnet Batang Dan Elektromagnet

Magnet Batang dan Magnet Bumi

1. Bukalah simulasi Magnets and Electromagnets yang bisa diunduh pada


https://phet.colorado.edu/en/simulation/legacy/magnets-and-electromagnets

2. Klik bar magnet

3. Klik show field, amati dan gambarkan pola ggm! Apa kesimpulan kalian tentang ggm?

Garis Gaya Magnet merupakan garis khayal yang keluar dari kutub utara magnet dan
masuk di kutub selatan magnet. Garis-garis ini berfungsi untuk membantu
memvisualisasikan medan magnet yang ada disekitar magnet

4. Klik see inside magnet, amati dan gambar pola ggm di dalam magnet. Jelaskan mengapa
demikian?
Ggm Yang terbentuk didalam magnet bergerak dari kutub selatan ke kutub utara.Pola ini
menjelaskan suatu sifat magnetyaitu tarik menarik dan tolak menolak ketika dua buah
magnet didekatkan

5. Klik show compass, dengan menggeser kompas di sekeliling magnet amati jarum
compass tersebut. Apa kesimpulan kalian?

• Daerah yang terang selalu berada di sekitar magnet baik ketika digeser ke atas, samping
maupun bawah
• Garis gaya magnetik yang terbentuk selalu keluar dari kutub utara dan masuk ke kutub
selatan
• Gari gaya magnetic tidak berpotongn atau bersinggungan dengan garis gaya magnetic
lain
Semakin dekat dgn magnet, garis nya semaki nterlihat jelas dan sebaliknya
6. Klik show field meter, dengan menggeser Gauss meter di sekeliling magnet pada jarak
yang sama, apa kesimpulan kalian?

Dengan jarak yang sama, gauss meter pada bagian kiri bawah dan atas kanan
menunjukan besar medan magnet yang sama
7. Amati Gauss meter pada jarak berbeda-beda dari ujung magnet, apa kesimpulan kalian?

Besarnya medan magnet dipengaruhi oleh jarak .Semakin jauh jarak gauss meter terhadap
magnet maka medan magnetnya akan semakin kecil

8. Klik reset all. Klik planet earth, show field dan see inside. Amati posisi kutub U-S
magnet bumi, apa kesimpulan kalian? Gambarkan ggm bumi!
Kutub utara magnet bumi berada di selatan sedangkan kutub selatan magnet bumi berada
diutara

9. Klik show field meter, amatilah jarum kompas pada posisi sebelah selatan, barat, utara
dan timur bumi, apa kesimpulan kalian?
Atas • Ujung jarum kompas berwarna merah
(kutub utara) mengarah ke kutub utara
geografis bumi. Hal ini karena kutub
utara geografis bumi secara
magnetisme merupakan kutub selatan
Bawah • Ujung jarum kompas berwarna putih
(kutubselatan ) mengarah ke kutub
selatan geografis bumi. Hal ini karena
kutub selatan geografis bumi secara
magnetisme merupakan kutub utara

Kanan • Ujung jarum kompas berwarna merah


(kutub utara) mengarah ke kutub utara
geografis bumi. Hal ini karena kutub
utara geografis bumi secara
magnetisme merupakan kutub selatan
• Ujung jarum kompas berwarna putih
(kutubselatan ) mengarah ke kutub
selatan geografis bumi. Hal ini karena
kutub selatan geografis bumi secara
magnetisme merupakan kutub utara
Kiri • Ujung jarum kompas berwarna merah
(kutub utara) mengarah ke kutub utara
geografis bumi. Hal ini karena kutub
utara geografis bumi secara
magnetisme merupakan kutub selatan
• Ujung jarum kompas berwarna putih
(kutubselatan ) mengarah ke kutub
selatan geografis bumi. Hal ini karena
kutub selatan geografis bumi secara
magnetisme merupakan kutub utara
Elektromagnet

1. Bukalah simulasi Magnets and Electromagnets yang bisa diunduh pada


https://phet.colorado.edu/en/simulation/legacy/magnets-and-electromagnets

2. Klik Electromagnet

3. Klik show compass dan show electron. Letakkan kompas di dekat salah satu ujung
lilitan. Dengan mengubah current source, amati jarum kompas tersebut! Apa
kesimpulan kalian?

Pada arus DC gambar kumparan seperti diatas dan arah kutubnya tetap sedangkan pada
arus AC arah kutubya berubah - ubah

4. Pilih current source DC. Amati jarum kompas pada kedua ujung lilitan! Bagaimana
kutub-kutub ujung lilitan? Apa kesimpulan kalian, jelaskan mengapa demikian?

Dapat disimpulkan bahwa kutub negative merupakan kutub selatan dan kutub positif
merupakan kutub utara. Dengan kaidah tangan kanan arus mengalir dari kutub negative
ke kutub positif

5. Klik show field, gambarkan ggm pada electromagnet!


Padas umber DC arah arus yang mengalir sama dari negative ke positif. Sedangkan pada
sumber AC arah arus yang mengalir berubah ubah

6. Klik show field meter, Taruh Gauss meter di dekat salah satu ujung lilitan. Dengan
memvariasi jumlah lilitan Amati Gauss meter! Apa kesimpulan kalian?
Semakin banyak jumlah lilita semakin besar atau semakin kuat medan magnetnya

Anda mungkin juga menyukai