Anda di halaman 1dari 6

DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA


UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS BALAI PENGEMBANGAN PERBIBITAN TERNAK DAN
DIAGNOSTIK KEHEWANAN (UPTD BPPTDK)

PROSEDUR OPERASIONAL STANDARD


PENINGKATAN KUALITAS
SEKSI PERBIBITAN TERNAK DAN HIJAUAN PAKAN TERNAK
Jln. Palagan TP Km 15.5, Sumedang, Purwobinangun, Pakem, Sleman
Telp/Fax0274 - 897006

Disiapkan Oleh : Diperiksa Oleh : Disahkan Oleh :


Koordinator Recording dan Koordinator
Koordinator Mutu
Pelaporan Unit Sapi Perah

NUR SA’IDAH drh. ZENNY SURYANTI Ir. ERNA RUSMIYATI


NIP. 19910814 201502 2 005 NIP. 19780107 201101 2 005 NIP. 19660618 199203 2 005

Distribusi Ke :

:
Nomor Distribusi
(Nama Bagian) (Nomor urut distribusi)

:
Tanggal Distribusi (Tanggal) (Bulan) (Tahun)

Status Dokumen (distempel dikendalikan/tidak dikendalikan/kadaluarsa)

No. Dokumen : SPTHPT-POS-BT-03 No. Revisi/Tanggal : 03/05-05-2020

No./Tanggal Terbit : A/04-04-2016 Halaman : 1 dari 6

PERINGATAN
Dokumen ini adalah milik Seksi Perbibitan Ternak Dan Hijauan Pakan Ternak, UPTD-BPPTDK Daerah Istimewa Yogyakarta dan
TIDAK DIPERBOLEHKAN dengan cara dan alasan apapun membuat salinan tanpa seijin tertulis Koordinator Mutu (KM)
SEKSI PERBIBITAN TERNAK DAN HIJAUAN PAKAN TERNAK
PROSEDUR OPERASIONAL STANDARD
DAERAH ISTIMEWA PENINGKATAN KUALITAS
YOGYAKARTA
No. Dokumen : SPTHPT-POS-BT-03 No. Revisi/Tanggal : 03/05-05-2020
No./Tanggal Terbit : A/04-04-2016 Halaman : 2 dari 6

A. RIWAYAT PERUBAHAN DOKUMEN

Bagian Nomor/
No. Perubahan/Penambahan Kalimat Baru
Dokumen Tanggal Revisi
Lembar Perubahan Kepala Seksi a/n Ir. Agus
1 01/19-09-2018
Pengesahan Sancaya menjadi drh. Haris Handono
2 Lembar 2.1.Perubahan Dinas Pertanian menjadi 02/11-01-2019
Pengesahan Dinas Pertanian dan Ketahanan
Pangan.
2.2.Perubahan Kepala Balai a/n drh.
Kurnia Tejawati menjadi Ir. Sutarna
2.3.Perubahan Kepala Seksi a/n drh.
Haris Handono menjadi Ir. Erna
Rusmiyati
2.4.Perubahan Nama Balai dari
BPBPTDK menjadi BPPTDK
2.5.Perubahan Seksi Pengembangan
Semen Beku, Bibit Ternak dan Pakan
Ternak menjadi Seksi Perbibitan
Ternak dan Hijauan Pakan Ternak
3 Lembar 3.1 Perubahan Kepala Balai a/n. Ir 03/05-05-2020
Pengesahan Sutarna menjadi drh. Haris Handono
3.2 Perubahan kodefikasi infodok dari
SPSBBTPT menjadi SPTHPT
3.3 Perubahan personil atas nama Sardi
menjadi Dayvana Rajasa KT, S.Pt

PERINGATAN
Dokumen ini adalah milik Seksi Perbibitan Ternak Dan Hijauan Pakan Ternak – UPTD BPPTDK Daerah Istimewa Yogyakarta dan
TIDAK DIPERBOLEHKAN dengan cara dan alasan apapun membuat salinan tanpa seijin tertulis Koordinator Mutu (KM)
SEKSI PERBIBITAN TERNAK DAN HIJAUAN PAKAN TERNAK
PROSEDUR OPERASIONAL STANDARD
DAERAH ISTIMEWA PENINGKATAN KUALITAS
YOGYAKARTA
No. Dokumen : SPTHPT-POS-BT-03 No. Revisi/Tanggal : 03/05-05-2020
No./Tanggal Terbit : A/04-04-2016 Halaman : 3 dari 6

1. TUJUAN

1.1. Mengatur mekanisme pelaksanaan pengembangan kualitas produk bibit


dan produk susu di Seksi Perbibitan Ternak dan Hijauan Pakan Ternak
UPTD-BPPTDK D.I.Yogyakarta supaya efektif dan efisien
1.2. Menjamin pelaksanaan pengembangan kualitas produk bibit dan produk
susu di Seksi Perbibitan Ternak dan Hijauan Pakan Ternak, UPTD-
BPPTDK D.I.Yogyakarta sesuai dengan SOP dan peraturan/ketentuan
yang berlaku

2. RUANG LINGKUP

2.1. Prosedur Operasional Standard (POS) ini hanya berlaku di Seksi


Perbibitan Ternak dan Hijauan Pakan Ternak UPTD-BPPTDK
D.I.Yogyakarta
2.2. Prosedur ini mengatur tentang seleksi ternak dan Inseminasi Buatan

3. ISTILAH DAN DEFINISI

3.1. Seleksi bertujuan untuk memilih dan menentukan ternak yang akan
dipertahankan sebagai bibit betina
3.2. Inseminasi Buatan adalah teknologi perkawinan buatan yang dilakukan
oleh inseminator menggunakan semen beku.

4. REFERENSI

4.1. Standar ISO 9001:2015 klausul 8.5


4.2. Panduan Sistem Mutu (SPTHPT-PSM-KM-01) Bab 8.5.
4.3. Prosedur Operasional Standard (POS)

5. PENANGGUNG JAWAB

Koordinator Bibit Ternak

PERINGATAN
Dokumen ini adalah milik Seksi Perbibitan Ternak Dan Hijauan Pakan Ternak – UPTD BPPTDK Daerah Istimewa Yogyakarta dan
TIDAK DIPERBOLEHKAN dengan cara dan alasan apapun membuat salinan tanpa seijin tertulis Koordinator Mutu (KM)
SEKSI PERBIBITAN TERNAK DAN HIJAUAN PAKAN TERNAK
PROSEDUR OPERASIONAL STANDARD
DAERAH ISTIMEWA PENINGKATAN KUALITAS
YOGYAKARTA
No. Dokumen : SPTHPT-POS-BT-03 No. Revisi/Tanggal : 03/05-05-2020
No./Tanggal Terbit : A/04-04-2016 Halaman : 4 dari 6

6. PIHAK TERKAIT
6.1. Manajer Puncak
6.2. Koordinator Mutu
6.3. Deputi Koodinator Mutu
6.4. Koordinator Unit Sapi Perah
6.5. Koordinator Pengelolaan Ternak Sapi Perah
6.6. Koordinator Keswan Sapi Perah
6.7. Koordinator Recording dan Pelaporan
6.8. Pengelola Inseminasi Buatan
6.9. Wasbitnak

7. DOKUMEN TERKAIT
7.1. Instruksi Kerja Mutu Seleksi Ternak (IKM-BT-03-02)
7.2. Instruksi Kerja Mutu Inseminasi Buatan (IKM-BT-03-01)

8. ASPEK MUTU
8.1. Kriteria seleksi berdasarkan kesehatan, reproduksi, data produksi, grade
ternak, fenotipe dan genotipe ternak
8.2. Pelaksanaan Inseminasi buatan harus memastikan ketepatan waktu
birahi yang tepat, kualitas semen beku dan ketrampilan petugas

9. MEKANISME
9.1. Deskripsi Pelaksanaan IB
Dokumen-
No. Bagian Deskripsi Aktivitas
Rekaman
Mulai
1. Manajer Puncak
2. Tim Seleksi Ternak  Penyiapan alat dan bahan IKM-BT-03-02

 Pemeriksaan data kesehatan


hewan, data reproduksi,
pemeriksaan data produksi susu,
grade ternak, ekterior ternak,
analisa data dan penyusunan
laporan

PERINGATAN
Dokumen ini adalah milik Seksi Perbibitan Ternak Dan Hijauan Pakan Ternak – UPTD BPPTDK Daerah Istimewa Yogyakarta dan
TIDAK DIPERBOLEHKAN dengan cara dan alasan apapun membuat salinan tanpa seijin tertulis Koordinator Mutu (KM)
SEKSI PERBIBITAN TERNAK DAN HIJAUAN PAKAN TERNAK
PROSEDUR OPERASIONAL STANDARD
DAERAH ISTIMEWA PENINGKATAN KUALITAS
YOGYAKARTA
No. Dokumen : SPTHPT-POS-BT-03 No. Revisi/Tanggal : 03/05-05-2020
No./Tanggal Terbit : A/04-04-2016 Halaman : 5 dari 6

3. Pengelola Ternak  Berkoordinasi dengan Tim untuk


Bibit operasionalnya
 Melakukan koordinasi dengan
pengelola pakan dan alsin serta
Koordinator fungsional
4. Pejabat fungsional:
 Wasbitnak  Persiapan Inseminasi Buatan IKM-BT-03-01

(Pengawas Bibit (pengumpulan data sapi yang


Ternak) akan birahi, melakukan
pengamatan sapi birahi, melihat
daftar pejantan, persiapan bahan
dan alat IB)
 Pelaksanaan IB

 Medik/Paramedik  Inseminasi Buatan (persiapan dan


veteriner pelaksanaan)
 Menyusun laporan pelaksanaan IB

 Fungsional  Membantu handling ternak


umum
5. Manajer puncak Menerima dan mencermati Laporan
Kegiatan
Selesai

9.2. Deskripsi Seleksi Bibit


Dokumen-
No. Bagian Deskripsi Aktivitas
Rekaman
Mulai
1. Manajer puncak Menerbitkan SK Tim Seleksi Ternak
2. Tim Seleksi Ternak  Penyiapan alat dan bahan IKM-BT-03-02

 Pemeriksaan data kesehatan


hewan, data reproduksi,
pemeriksaan data produksi susu,
grade ternak, ekterior ternak,
analisa data dan penyusunan
laporan
3. Pengelola Ternak  Berkoordinasi dengan Tim untuk
Bibit operasionalnya
 Melakukan koordinasi dengan

PERINGATAN
Dokumen ini adalah milik Seksi Perbibitan Ternak Dan Hijauan Pakan Ternak – UPTD BPPTDK Daerah Istimewa Yogyakarta dan
TIDAK DIPERBOLEHKAN dengan cara dan alasan apapun membuat salinan tanpa seijin tertulis Koordinator Mutu (KM)
SEKSI PERBIBITAN TERNAK DAN HIJAUAN PAKAN TERNAK
PROSEDUR OPERASIONAL STANDARD
DAERAH ISTIMEWA PENINGKATAN KUALITAS
YOGYAKARTA
No. Dokumen : SPTHPT-POS-BT-03 No. Revisi/Tanggal : 03/05-05-2020
No./Tanggal Terbit : A/04-04-2016 Halaman : 6 dari 6

pengelola pakan dan alsin serta


Koordinator fungsional
4. Pejabat fungsional:
 Wasbitnak  Pemeriksaan data kesehatan
(Pengawas Bibit hewan, data reproduksi ternak
Ternak)  Pemeriksaan data produksi susu
 Medik/Paramedik
ternak
veteriner
 Pemeriksaan data grade ternak
 Fungsional
umum  Pemeriksaan exterior ternak
 Menganalisa hasil Pendataan
5. Manajer puncak Menerima dan mencermati Laporan
Kegiatan
Selesai

PERINGATAN
Dokumen ini adalah milik Seksi Perbibitan Ternak Dan Hijauan Pakan Ternak – UPTD BPPTDK Daerah Istimewa Yogyakarta dan
TIDAK DIPERBOLEHKAN dengan cara dan alasan apapun membuat salinan tanpa seijin tertulis Koordinator Mutu (KM)

Anda mungkin juga menyukai