Anda di halaman 1dari 28

TRY OUT 1 SELEKSI BERSAMA

MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI


TAHUN 2018

TES KEMAMPUAN DAN POTENSI AKADEMIK

TKPA
KODE

103

©BimbelProf.MIPA 2018
TES POTENSI AKADEMIK

VERBAL

1. Semua produk sembako mendapat diskon di Swalayan Hawai. Rizki membeli margarin,
biskuit, sabun, dan obat anti nyamuk di Swalayan Hawai. Hanya margarin yang diberi
diskon 15%.
Kesimpulan yang benar ?
A. Saat ini hanya produk sembako yang mendapat diskon di Swalayan Hawai
B. Margarin termasuk bagian dari produk pakaian
C. Hanya Swalayan Hawai yang memberi diskon terhadap produk margarin
D. Selain sembako, Swalayan Hawai juga memberikan diskon untuk produk lain
termasuk margarin
E. Margarin belum tentu bagian dari sembako
2. Semua reptil adalah makhluk hidup. Semua makhluk hidup memerlukan air. Tidak
semua reptil berkembangbiak ovipar.Buaya adalah reptil
Kesimpulan yang benar?
A. Buaya berkembangbiak ovipar
B. Tidak semua reptil memerlukan air
C. Buaya memerlukan air
D. Buaya bukan reptile
E. Semua jawaban benar
3. Semua siswa suka olahraga. Sebagian siswa tidak suka Kimia.
Kesimpulan yang benar ?
A. Semua siswa suka olahraga dan Kimia
B. Semua siswa tidak suka olahraga dan suka Kimia
C. Sebagian siswa suka olahraga dan tidak suka Kimia
D. Sebagian siswa tidak suka olahraga dan tidak suka Fisika
E. Sebagian siswa suka olahraga dan suka Matematika
4. Semua mahasiswa baru memiliki kartu mahasiswa. Sebagian mahasiswa baru memakai
topi.
Kesimpulan yang benar ?
A. Semua mahasiswa baru memakai topi
B. Beberapa mahasiswa baru memiliki kartu mahasiswa. Beberapa mahasiswa baru
memakai topi

©BimbelProf.MIPA 2018
C. Beberapa siswa baru memakai topi dan tidak memiliki kartu mahasiswa
D. Semua yang memakai topi selalu memiliki kartu mahasiswa
E. Beberapa mahasiswa tidak memiliki kartu mahasiswa memakai topi
5. Semua anak senang jika bermain di waterpark. Hari ini semua anak bermain di
waterpark.
Kesimpulan yang benar ?
A. Hari ini ada anak yang tidak bergembira
B. Hari ini tidak ada anak yang tidak bergembira
C. Hari ini tidak semua anak bergembira
D. Hari ini semua anak tidak bergembira
E. Hari ini beberapa anak bergembira
6. PENAMBAHAN : ELIMINASI = BESAR : …
A. RAKSASA
B. KECIL
C. TINGGI
D. RENDAH
E. PENGURANGAN
7. KONDENSATOR : LISTRIK = JAMBANGAN : …
A. PADI
B. AIR
C. MINYAK
D. PERHIASAN
E. BUNGA
8. GIGI : TANGGAL = RAMBUT : …
A. KETOMBE
B. HITAM
C. RUSAK
D. RONTOK
E. PATAH
9. ILMU : AMAL = BELAJAR : …
A. ILMU
B. BEKERJA
C. SEKOLAH
D. PINTAR
E. UJIAN

©BimbelProf.MIPA 2018
10. TEMBAKAU : ROKOK = KEDELAI : …
A. TAPE
B. TAHU
C. BUBUR
D. MAKANAN
E. GETUK
11. Dalam pertandingan Basket tim A selalu menang melawan tim B, tetapi dalam cabang
olah raga yang lainnya ia selalu kalah bila bertanding melawan tim B. Tim C selalu
kalah dalam pertandingan Hoki melawantim B, tetapi dalam cabang Basket ia akan
menang bila bertanding melawan tim A. Tim D adalah tim terbaik, dan dalam cabang
Hoki tim D lebih baik dari tim B. Dalam cabang Hoki, tim E tidak lebih baik tim A
sedangkan dalam cabang Basket Ia menempati urutan tepat dibawah D.
Tim manakah antara kelima tim tersebut yang terbaik dalam cabang Koki?
A. A
B. B
C. C
D. D
E. A & D
12. Tim A, B, C, dan D bertanding dalam suatu turnamen sepak bola. Setiap tim saling
bertemu satu kali. Dalam setiap pertandingan tim yang menang, seri, dan kalah berturut
– turut mendapatkan nilai 2, 1, dan 0. Data hasil pertandingan A kalah dua kali, B seri
dua kali, C menang dua kali dan D tidak pernah seri.
Urutan tim yang memperolah nilai tertinggi sampai ke terendah adalah …
A. A, B, C, dan D
B. C, B, D, dan A
C. A, B, D, dan C
D. B, A, D, dan C
E. D, B, A, dan C
13. Seorang calon Presiden merencanakan mengunjungi enam kota sebagai berikut :
Jakarta, Surabaya, Yogyakarta, Bandung, Aceh, dan Medan satu kali selama masa
kampanye. Tim kampanye merencanakan jadwal perjalanan untuk calan Presiden
tersebut sebagai berikut :

©BimbelProf.MIPA 2018
 Calon Presiden dapat mengunjungi Surabaya hanya jika ia telah mengunjungi
Yogyakarta dan Bandung
 Calon Presiden tidak dapat mengunjungi Aceh sebelum mengunjungi Medan
 Kota ketiga yang dikunjungi adalah Yogyakarta
 Jakarta merupakan kota terakhir yang dikunjungi
Manakah dari urutan berikut ini yang dapat menjadi urutan kampanye calon Presiden ke
enam kota tersebut ?
A. Bandung, Medan, Yogyakarta, Surabaya, Aceh, dan Jakarta
B. Surabaya, Bandung, Yogyakarta, Medan, Aceh, dan Jakarta
C. Medan, Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Surabaya, dan Aceh
D. Aceh, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Medan, dan Jakarta
E. Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Medan, Aceh dan Jakarta
14. Untuk perekrutan pegawai baru HRD suatu perusahaan merencanakan enam rangkaian
test, yaitu TKU, TOEFL, Psikotest, Wawancara, Kesehatan, dan Diskusi panel.
Sebahasian test merupakan kelanjutan testlainnya sehingga Ia harus menyusun sesuai
urutan yang benar. Ketentuannya sebagai berikut :
 Test TOEFL dilaksanakan sebelum test Diskusi Panel, tetapi tidak boleh sebelum
ujian TKU
 Wawancara harus dilaksanakan tepat sesudah test kesehatan
 Psikotest harus dilaksanakan pada urutan kedua
Urutan yang benar untuk jadwal test adalah …
A. TKU – Psikotest – Wawancara – TOEFL – Kesehatan – Diskusi Panel
B. TKU – Psikotest – TOEFL – Diskusi Panel – Kesehatan – Wawancara
C. TKU – TOEFL – Psikotest – Wawancara – Diskusi Panel – Kesehatan
D. TKU – Psikotest – TOEFL – Wawancara – Kesehatan – Diskusi Panel
E. TKU – TOEFL – Psikotes – Diskusi Panel – Kesehatan – Wawancara
15. Berikut adalah usia dan skor hasil tes TOEFL enam calon mahasiswa ( A, B, C, D, E,
dan F)
 A lebih muda daripada F dan skornya lebih rendah daripada B
 B lebih tua daripada F dan skornya lebih tinggi daripada C
 C lebih tua daripada A dan skornya lebih tinggi daripada A
 D lebih muda daripada E dan skornya lebih rendah dari F
 E lebih muda daripada A dan skornya lebih tinggi daripada B

©BimbelProf.MIPA 2018
 F lebih tua daripada C dan skornya lebih rendah daripada A
Siapakah yang lebih muda dan skornya lebih rendah daripada A?
A. B
B. C
C. D
D. E
E. F

NUMERIKAL
1 1 5 1
16. , , ,1 ,...,...
2 3 6 6
1
A. 2, 3
6
11 1
B. ,3
6 3
1 1
C. 2 ,3
6 6
1
D. 2, 4
6
1 1
E. 2 , 4
2 6
17. 1, 2, 3, 1, 4, 6, 1, 8, …
A. 10
B. 16
C. 12
D. 14
E. 18
18. …, …, 116, 127, 115, 126
A. 117, 128
B. 128, 117
C. 105, 117
D. 117, 105
E. 112, 125
19. 4, 56, 2, 4, 5, 6, 4, 4, 5, 6, 8, 4, 5, ….
A. 6, 16

©BimbelProf.MIPA 2018
B. 6, 64
C. 6, 32
D. 6, 18
E. 6, 20
20. 2, 6,18, 54,108, 216, 432, …, …
A. 864, 1728
B. 872, 1728
C. 864,1830
D. 874, 1730
E. 895, 1790
21. 7,18,29,40,51,…
A. 62
B. 63
C. 61
D. 64
E. E. 65
22. 8,8,11,16,14,24,…
A. 24,17
B. 32,22
C. 24,27
D. 17, 32
E. 18,33
23. Jika a ≤ 5, maka nilai 6a – 2 adalah …
A. ≤ 18
B. < 18
C. < 30
D. < 28
E. ≤ 28
24. Jika r < 4 dan s < 8 maka nilai 2r x s adalah …
A. = 32
B. ≤ 32
C. > 64
D. < 64
E. ≤ 64

©BimbelProf.MIPA 2018
25. Jika a = 2b, maka 3a x b = …
a. 6b
b. 6b2
c. 6ab
d. 5a
e. 5ab2
26. Jika p = 5a + 1 dan q = a + 3, maka 4p – 3q = …
A. 17a – 5
B. 17a + 5
C. 17a + 13
D. 23a + 13
E. 23a – 5
27. Jika a = b + 5, b = c + 1, dan c = 3, maka yang benar adalah …
A. c > b > a
B. b > a > c
C. a > b > c
D. b > c > a
E. c > a > b
28. Jika p = 2a + 3 dan q = 5b – 7 dengan a > 0 dan b >0, maka (p + q) + 8 adalah …
A. < 0
B. > 0
C. > 3
D. < 3
E. > 4
29. Jika a + b = 16 dengan a dan b adalah bilangan bulat positif, maka nilai maksimum a x
b + 3 adalah …
A. 67
B. 66
C. 64
D. 19
E. 18
30. Jika a adalah bilangan habis dibagi 7 nilainya antara 14 dan 22 sedangkan b adalah
bilangan yang habis dibagi 3 dan nilainya di antara 15 dan 20, maka pernyataan yang
paling tepat adalah …

©BimbelProf.MIPA 2018
A. 2a < 2b
B. a = b
C. 3b > 2b
D. 2a > 3b
E. 2a > 3b

VIGURAL
Pilihlah gambar (A), (B), (C), (D), atau (E) untuk melanjutkan pola gambar yang
tersedia !
31.

32.

33.

34.

©BimbelProf.MIPA 2018
35.

36.

37.

38.

©BimbelProf.MIPA 2018
39.

40.

41.

©BimbelProf.MIPA 2018
42.

43.

44.

45.

©BimbelProf.MIPA 2018
©BimbelProf.MIPA 2018
MATDAS

46. Jika a dan b adalah bilangan positif yang memenuhi p q  813  419 , maka nilai p  q adalah
....
A. 40
B. 58
C. 64
D. 76
E. 88

47. Satu dadu dilempat sebanyak 3 kali. Peluang mata dadu 4 muncul setidaknya sekali adalah
....
1
A.
216
3
B.
216
12
C.
216
18
D.
216
91
E.
216

48. Ogive di bawah ini memperlihatkan data nilai matematika siswa kelas XII. Jika siswa yang
remedial adalah siswa yang nilainya kurang dari 7, maka persentase siswa yang lulus adalah
....

A. 40%

©BimbelProf.MIPA 2018
B. 37%
C. 33%
D. 28%
E. 25%

49. Diketahui persegi panjang ABCD. Jika panjang BE = panjang EF = panjang FC = 5 cm,
dan panjang DG = panjang GH = panjang HC = 3 cm, maka luas daerah yang diarsir adalah
.... cm2.

A. 22,5
B. 45
C. 60
D. 67,5
E. 90

a b a c bd 
50. Jika M adalah matriks sehingga  M    , maka nilai 3M adalah ....
c d   c d 
A. 3
B. 6
C. 9
D. 12
E. 15

51. Tiga ekor ayam (Besar, Sedang, dan Kecil ditimbang. Jika yang besar dan kecil ditimbang,
beratnya adalah 2,6 kg. Jika yang besar dan sedang ditimbang beratnya 3 kg, dan jika yang
sedang dan kecil ditimbang, beratnya 2 kg. Berat ketiga ayam tersebut keseluruhan adalah
....
A. 4 kg
B. 4,2 kg

©BimbelProf.MIPA 2018
C. 3,8 kg
D. 3,6 kg
E. 3,4 kg

52. Jumlah 101 bilangan genap berurutan adalah 13130. Jumlah 3 bilangan terbesar dari
bilangan-bilangan genap tersebut adalah ....
A. 680
B. 682
C. 684
D. 686
E. 688

53. Diketahui deret geometri tak hingga u1  u2  u3  ...  4 , dan u3  u4  u5  ...  1 , maka
nilai r2 adalah ....
1
A.
2
1
B.
3
1
C.
4
1
D.
5
1
E.
6

5 3
2 log y log x
54. Jika yz
log x  dan 5
 1 , maka nilai 3
 ....
5 log x log z
1
A.
2
2
B.
3
3
C.
2
1
D.
3

©BimbelProf.MIPA 2018
2
E.
5

55. Jika p  1 dan p  1 adalah akar-akar persamaan 2 x 2  8x  a  0 , maka nilai a adalah ....
A. 2
B. 3
C. 6
D. 7
E. 8

56. Jika gambar di bawah ini adalah grafik fungsi kuadrat f dengan titik puncak  2, 1 dan

melalui titik  0, 5  , maka nilai f  2   ....

A. – 16
B. – 17
C. – 18
D. – 19
E. – 20

57. Semua nilai x yang memenuhi  2 x  3 x  5   x  5 adalah ....

A. x  5
B. x  1
C. 5  x  1
D. x  5 atau x  1
E. x  1 atau x  5

3x  1 x
58. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan  adalah ....
3x  1 x  1

©BimbelProf.MIPA 2018
A. 0  x  1
B. x  1
C. x  1
D. x  1
E. x  1

 6  5 x
59. Jika f    , maka nilai a yang memenuhi f  a  1  7 adalah ....
 x  2x  3
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
E. 6

60. Jika f  x   3x  2, g  x   2 x  a, f 1  g  6    4 maka nilai a 2  3a  5 adalah ....

A. – 7
B. – 5
C. 6
D. 11
E. 14

©BimbelProf.MIPA 2018
bahasa Indonesia
Teks 1

(1) Pembangunan berkelanjutan adalah pembangunan pada masa sekarang yang tetap
memerhatikan kebutuhan generasi mendatang. (2) Pembangunan seperti itu bermanfaat untuk
kehidupan masa kini dan juga masa mendatang. (3) Salah satu contoh pembangunan
berkelanjutan adalah permukiman ekologis.

(4) Konsep permukinan ekologis merupakan konsep perumahan yang dapat serasi dengan
lingkungan, dan juga memberikan kualitas hidup yang sehat bagi penghuninya secara
berkelanjutan. (5) Prinsip permukiman ekologis ditinjau dari aspek fisik bangunan rumah
adalah hemat energi, sehat, selaras dengan iklim, dan kokoh. (6) Dengan kondisi iklim saat ini,
perlu dipertimbangkan waktu yang tepat untuk membangun rumah. (7) Adapun ditinjau dari
aspek ekonomi, permukiman ekologis memiliki lingkungan yang sehat, sehingga
memungkinkan penghuninya dapat dengan nyaman beraktifitas untuk meningkatkan kualitas
kehidupannya.

Disadur dari https://emaumilia84.wordpress.com/2008/07/15/permukiman-ekologis/

61. Apa gagasan utama paragraf ke-1?


(A) Permukiman ekologis.
(B) Permukinan ekologis untuk kini dan masa depan.
(C) Konsep pembangunan berkelanjutan.
(D) Prinsip pembangunan ekologis.
(E) Permukiman ekologis sebagai pembangunan berkelanjutan.
62. Prinsip permukiman ekologis dapat ditinjau dari aspek fisik bangunan rumah, prasarana
serta saran, dan ekonomi.
Termasuk kategori apa pernyataan di atas?
(A) Ikhtisar.
(B) Simpulan.
(C) Kalimat utama.
(D) Abstrak.
(E) Topik.
63. Kalimat nomor berapa yang merupakan kalimat sumbang?
(A) 3.

©BimbelProf.MIPA 2018
(B) 4.
(C) 5.
(D) 6.
(E) 7.
64. Kalimat nomor berapa yang mengandung kata tidak baku?
(A) 1.
(B) 1 dan 3.
(C) 1 dan 7.
(D) 3 dan 7.
(E) 7.
65. Kalimat nomor berapa yang penggunaan tanda bancanya tidak tepat?
(A) 4.
(B) 4 dan 5.
(C) 4 dan 7.
(D) 5 dan 7.
(E) 7.
66. Bagaimana hubungan isi antarparagraf dalam Teks 1?
(A) Paragraf ke-2 memerinci contoh yang dibahas dalam paragraf ke-1.
(B) Paragraf ke-2 memerinci contoh yang dibahas dalam paragraf ke-1.
(C) Paragraf ke-1 memaparkan konsep yang diperinci dalam paragraf ke-2.
(D) paragraf ke-1 mengantarkan konsep yang dijelaskan dalam paragraf ke-2.
(E) paragraf ke-2 menyimpulkan isi paragraf ke-1.
67. Seseorang akan mengembangkan kerangka karangan yang bertema teknologi dan
kehidupan akademis mahasiswa dengan kerangka berikut.
(1) masalah-masalah dalam kehidupan akademis mahasiswa
(2) dampak positif teknologi bagi kehidupan akademis mahasiswa
(3) dampak negatif teknologi bagi kehidupan akademis mahasiswa
(4) kehidupan akademis mahasiswa
(5) peran teknologi dalam mendukung kehidupan akademis mahasiswa

Urutan yang mana yang paling tepat untuk tema karangan di atas?

(A) (5)-(4)-(1)-(2)-(3)
(B) (1)-(4)-(5)-(2)-(3)
(C) (4)-(5)-(1)-(2)-(3)

©BimbelProf.MIPA 2018
(D) (4)-(1)-(5)-(2)-(3)
(E) (5)-(2)-(3)-(1)-(4)

Teks 2

(1) Kemampuan kita untuk membaca dan menulis genom (kumpulan gen) telah memberi kita
pemahaman yang lebih dalam tentang identitas biologis manusia. (2) Hal itu juga menyebabkan
terobosan di bidang kesehatan. (3) Freeman mengatakan, sekarang manusia bisa lebih proaktif
dalam mencegah penyakit. (4) Dia menambahkan, penemuan ini juga bermanfaat besar untuk
penegakan hukum dan sistem hukum. (5) Tidak hanya membantu memecahkan kejahatan dan
menangkap penjahat terpidana, tetapi membebaskan orang yang tidak bersalah dari penjara,
seperti yang terjadi 337 kali di Amerika Serikat (AS) sejak tahun 1989 berkat hasil pengujian
DNA.

Disadur dari http://tekno.liputan6.com/read/2458991/5-penemuan-paling-menakjubkan-abad-


ini

68. Apa judul yang tepat untuk Teks 2?


(A) Manfaat Kemampuan Membaca dan Menulis Genom
(B) Penemuan Identitas Biologis
(C) Memecahkan Kasus Kejahatan melalui DNA
(D) Penemuan yang Bermanfaat
(E) Tes DNA
69. Kalimat manakah yang tidak efektif dalam Teks 2?
A. (1) dan (5).
B. (1) dan (2).
C. (3) dan (4).
D. (2) dan (4).
E. (3) dan (5).
70. Apa gagasan utama yang tepat untuk paragraf selanjutnya?
A. Kasus-kasus kejahatan yang terjadi di Amerika Serikat.
B. Penangkapan orang yang tidak bersalah di Amerika Serikat.
C. Sejarah penemuan tes DNA.
D. Daftar hasil tes DNA.
E. Tujuan tes DNA.

©BimbelProf.MIPA 2018
71. Apa makna kata proaktif dalam kalimat ke-3?
A. ’sangat aktif’.
B. ’lebih aktif’.
C. ’aktif’.
D. ’cukup aktif’.
E. ’cenderung ke arah aktif’.

Teks 3

Teks 3A

Hypnoteaching adalah seni berkomunikasi dalam mengajar melalui alam sadar dan alam bawah
sadar siswa untuk memberikan sugesti yang positif. Hal-hal dasar untuk menjadi guru yang
menguasai hypnoteaching adalah sebagai berikut. Pertama, berniat dan memotivasi diri untuk
bisa memberikan pengajaran yang bermakna bagi siswa. Kedua, pacing, yaitu menyamakan
posisi, gerak, bahasa, dan gelombang otak dengan siswa. Ketiga, leading, yaitu memimpin atau
mengarahkan sesuatu. Keempat, menggunakan kata positif ketika berbicara di kelas. Kelima,
memberikan pujian. Terakhir, memberi teladan kepada siswa.
Disadur dari http://www.kompasiana.com/isni_share/metode-hypnoteaching-bagi-para-
pendidik_552afaf76ea8347964552d21

Teks 3B
Teknik pengajaran yang cukup populer beberapa tahun terakhir ini salah satunya adalah
hypnoteaching. Teknik ini karena dipercaya dapat meningkatkan minat belajar siswa karena
guru memberikan sugesti positif melalui alam bawah sadar siswa. Dengan adanya sugesti
positif tersebut siswa menjadi termotivasi untuk belajar sehingga nilai akademisnya akan
meningkat. Hal ini sesuai dengan definisi hyonoteaching, yaitu seni berkomunikasi dalam
mengajar melalui alam sadar dan alam bawah sadar siswa untuk sugesti yang positif. Namun,
tidak semuanya berhasil. Hal tersebut sangat bergantung pada kemampuan guru dalam
menggunakan teknik hypnoteaching tersebut.

72. Apa perbedaan Teks 3A dan Teks 3B?


(A) Teks 3A mendukung hypnoteaching, sedangkan Teks 3B menyanggah hypnoteaching.
(B) Teks 3A berupa prosedur, sedangkan Teks 3B berupa argumen.
(C) Teks 3A berpihak kepada guru, sedangkan Teks 3B berpihak kepada diri penulis.

©BimbelProf.MIPA 2018
(D) Topik Teks 3A adalah langkah-langkah hypnoteaching, sedangkan Teks 3B adalah
konsep hypnoteaching.
(E) Teks 3A berisi penjelasan, sedangkan Teks 3B berisi hasil penelitian.
73. Apa tujuan Penulis Teks 3A?
(A) Menjelaskan langkah-langkah melaksanakan hypnoteaching.
(B) Menjelaskan konsep hypnoteaching.
(C) Mengajak guru menggunakan hypnoteaching.
(D) Mendeskripsikan tahapan-tahapan hypnoteaching.
(E) Memengaruhi penulis untuk melakukan hypnoteaching.
74. Apa kelemahan isi teks?
(A) Teks 3A tidak menjelaskan konsep hyptnoteaching.
(B) Teks 3B tidak memuat tahapan.
(C) Teks 3B tidak memuat fakta yang mendukung pendapat.
(D) Teks 3A tidak memuat fakta.
(E) Teks 3B tidak memuat sejarah munculnya hypnoteaching.
75. Informasi apa yang sama-sama dimuat dalam kedua teks?
(A) Tahapan hypnoteaching.
(B) Definisi hypnoteaching.
(C) Pendapat penulis.
(D) Harapan guru.
(E) Popularitas hypnoteaching.

©BimbelProf.MIPA 2018
Bahasa Inggris

Passage 1

Education is often viewed as school in a traditional, formal sense. (1) ... . Others feel education
occurs in many different forms and environments. There may not be a definitive answer to the
question of, '(2)…' However, we can start thinking about the purpose of education. Is it to
educate youth to be responsible citizens? Is it to develop individuals, as well as society, in
order to ensure a society's economic success? Or is it to simply focus on developing
individual talents and intelligence? Perhaps it is the balance of all three that defines education?
While our answers may differ, we can perhaps agree that education is a basic human right.
When that right is granted growth and development, the society as a whole is more likely
to improve in areas such as health, nutrition, general income and living standards and
population fertility rates.

(3) …. In 1990 UNESCO launched EFA, the movement to provide quality education for all
children, youth, and adults by the year 2015. The unfortunate reality is that for many countries,
larger issues come before improving the quality of education. How can we achieve the goals
of EFA when numerous countries around the world are faced with challenges that seem far too
impossible to overcome? The answer lies in attempting to bridge some of the gaps that prevent
developing nations to compete with developed nations. One example is that of providing
greater access to technology and narrowing the ever widening digital divide. (4)… . Individuals
who are not afforded this access are at a disadvantage when trying to grasp opportunities to
make life better for themselves, their families, and their community.

76. Which option best completes (1)?


A. Everyone goes to school to get education and learn many things for their future.
B. Some people believe education is not in the school.
C. Many people believe that true learning can only take place in a formal classroom
setting
D. There are a lot of people who do not have the luxury of having a good education
E. Tradition of having a formal education in schools has been passed on from
generation to generation.

77. Which option best completes (2)?


A. What is education?
B. How to improve education?
C. What is the purpose of education?
D. Why do people need education?
E. When does education practiced for the first time?

78. Which option best completes (3)?


A. The debate of how education should be practiced has concerned experts in education
all over the world
B. As global citizens it is our responsibility to critically think about the issues and
attempt to come up with solutions to the problems plaguing education

©BimbelProf.MIPA 2018
C. People believe that good education can only be achieved when the government
provides sufficient facilities and funding for its people.
D. Here are several problems we are facing in maintaining good and high quality
schools to improve education
E. There are some events which have been considered as the most critical events which
affect the quality of education as it is today.

79. Which option best completes (4)?


A. In many ways the most basic access to technology can serve as a valuable
educational tool.
B. Developed nations have good digital library compared to developing nations.
C. Digital era has made the distance among people all over the world narrower.
D. Some of the ways to maintain good relationship between those nations are through
good digital communication.
E. That is why the access to the internet to market the education should be provided.
Passage 2

Sometimes experience in other countries can help people to understand their own identity
better. Mahatma Gandhi was born 1869 at Portandar in Western India. After studying in India,
he dreamt of going to England to study. He was told that his Hindu religion did not allow
voyages abroad. However, Gandhi was very determined and he finally left for England in 1887.
At first he tried to learn to behave like an English gentleman, but he soon learnt that it was
better to be himself. He studied law in London, qualifying in 1891. He also learnt about other
religions.

He returned home to India and worked as a lawyer for two years. After some problems, he was
offered a job in South Africa. Here he experienced racism as a member of Indian community.
He decided to fight for the rights of Indians using "passive resistance". He had three main
beliefs, namely non-violence, religious tolerance and truth. When he finally returned to India
in 1915, he became a great political leader. During the fight for independence he was often put
in prison, but his beliefs never changed.

Gandhi had studied in Britain, so he understood the British better than they understood
him. Gandhi's leadership led to independence, but, on Independence Day, 15 August, 1947,
Gandhi refused to celebrate. He was in favor of Hindu-Muslim unity but Muslims and Hindus
could not agree, so a separate Muslim state was formed in Pakistan. In 1948, Gandhi started
fasting to death as a protest against fighting between India and Pakistan. He was assassinated
by a Hindu fanatic on 30th January 1948. India and Pakistan are still fighting in Kashmir today.
The fight for independence was a difficult one, but not as difficult as the fight for non-violence,
religious tolerance and truth.

80. How does the author present his idea about Mahatma Gandhi?
A. The author presents facts about Gandhi Chronologically
B. The author presents how Gandhi get his belief sequentially
C. The author presents examples of Gandhi’s attitude towards discrimination
D. The author presents reasons for Gandhi’s action accordingly

©BimbelProf.MIPA 2018
E. The author presents description of Gandhi’s life in details

81. Which of the following best restate paragraph 2?


A. Gandhi’s belief has changed in Africa
B. Gandhi became political leader because of his experience in Africa
C. Gandhi’s experience in India and Africa had made him who he was
D. Gandhi tried to have a job in India, but he didn’t get it
E. Gandhi has accepted scholarship form African’s government.

82. The author’s assumption towards Gandhi’s belief in “passive resistant” is…
A. It has changed people in both India and Africa
B. Gandhi did it to gain political position in India
C. It made Gandhi went to prison
D. It is more difficult than the fight for the independence
E. Gandhi has succeeded to win this fight

83. Which sentence effectively illustrates Gandhi’s success?


A. 1-2 Paragraph 3
B. 2-3 paragraph 1
C. 1-2 paragraph 2
D. 3-4 paragraph 3
E. 2-3 paragraph 4

84. How does paragraph 1 and 2 related?


A. Both Paragraph 1 and 2 give explanation of Gandhi’s educational background
B. Paragraph 1 tells the initial fight of Gandhi in London, while paragraph 2 in Africa and
India
C. Paragraph 1 tells Gandhi’s resistance to education in London and paragraph 2 tells
Gandhi’s passive resistance.
D. Neither paragraph 1 nor paragraph 2 tell reader about Gandhi’s persistence in his belief
E. Paragraph 1 tells Gandhi’s education background and paragraph 2 tells Gandhi’s
professional background.
Passage 3

Generally, by peoples own accounts, the public idea of women at home is that they are dull and
boring. And the stereotype of a working woman is of hard, ambitious, selfish creatures. It is
not just that you are either gentle and dull or selfish and interesting. It is that you are either a
good mother or you are an interesting woman.

Young women now seem to get a very clear picture that they have got a choice. If they are
going to do mothering well, they have got to pay for it by not being interesting women. If you
are an interesting working woman, you are a bad mother. Lyn Richards puts the blame for such
notions and for resulting family tensions on the failure of people to talk enough about them.
The media, too, are guilty. There is a lot of media coverage of successful career women
and still a lot, especially in women's magazines, on the joys of motherhood. There's not

©BimbelProf.MIPA 2018
that much about the trouble of either role and precious little about combining the roles. Yet half
the women who are married in our society are working. 'Nor is much thought given to the task
of loosening the ties entrapping men. Lyn Richards, a working mother, grateful for the
privilege of genuinely choosing and being able to afford the role, criticizes the systematic
exclusion of men from child rearing and the really pretty fabulous aspects of having children.
She condemns as ludicrous the idea of the 9 to 5 treadmill of work as an absolute duty for men.
The sheer irony to me is that the women's movement has told women the way to be liberated
is to get into the 9 to 5 tied work force that men have been fighting against for a century. Really
we should be using changes in women's values to shake up all the oppression and rigidity that
men have been under.'

Indeed, there has been a change. “The new thing since I married is that it's normal for both
husband and wife to go on working when they marry. Now marriage isn't a particularly big
deal. Very often it just legalizes something which has been going on anyway and it certainly
doesn't change a women's whole basis of life,” her notion of who she is. The real life change is
having the first child and when that happens I think that probably most couples are still
reverting to something like the traditional concept of marriage. But the longer people put off
having a child the more likely it is that they won't because they have set up a viable life style.
They don't need to have kids now to have a good marriage. Not that motherhood and raising
families are wholly going out of fashion but rather that people are having smaller families.
Consequently, the period in a woman's life when she is not required to devote herself
to mothering is lengthening. “Motherhood –the mother role– just isn't a very good identity
base today,” Lyn Richards says. “Motherhood is a short-term appointment now. It doesn't last
long.”

85. Statement which corresponds to the sentence 7 paragraph 2 is…


A. People always see woman as someone who should stay at home
B. Media states mothers unable to have a career
C. Both mother and career woman are good
D. Less talk and publication have been made about being a mother as well as career
woman
E. Woman cannot take any job

86. In presenting the idea, the writer starts by …


A. Giving example of working mother
B. Praising women who stays at home
C. Comparing working and non-working woman
D. Stating that women at home are dull and boring
E. Giving idea that you can be an interesting women

87. The author’s attitude towards the idea of women should have a good career is…
A. Optimistic
B. Objective
C. Subjective
D. Eccentric
E. Pessimistic

©BimbelProf.MIPA 2018
88. The ideas in the passage may be best summarized that…
A. Woman should be at home and not taking part in having a job
B. Some women able to work some others just need to be at home
C. People nowadays believe that working women is interesting
D. There has been a shifting perception towards women roles at home and at work
E. Women should never let anyone decide to have a job or not because they can decide
on their own

89. Based on the passage, it can be hypothesized that nurturing time for women has been
shortened because of…
A. The age when women get married
B. The choice of the married couple
C. The lack of government concern towards mothers
D. Insufficient fund and resources to have a kid
E. Women’s career

90. The paragraph following the passage will most likely talk about…
A. Some phenomena picturing career women having only one or two kids
B. The situation of a married couple in handling their kids
C. How married couple face problems
D. Men’s role in nurturing the kids
E. Comparing the role of women and men in the family

©BimbelProf.MIPA 2018

Anda mungkin juga menyukai