Anda di halaman 1dari 6

IPK MUATAN BAHASA INDONESIA KELAS 6

KD PENGETAHUAN TARGET KD INDIKATOR MATERI POKOK


3.1. Menyimpulkan Menyimpulkan informasi IPK Prasyarat a. Ide pokok paragraf
informasi berdasarkan berdasarkan teks 1. Mengetahui tentang paragraf b. Informasi penting
teks laporan hasil laporan hasil 2. Mengetahui kalimat utama dan kalimat penjelas teks
pengamatan yang pengamatan yang dalam sebuah paragraf c. Kesimpulan
didengar dan dibaca didengar dan dibaca
IPK Kunci/Esensial
1. Menentukan ide pokok dalam sebuah paragraf
2. Menemukan informasi penting dalam sebuah
paragraf
3. Menentukan kesimpulan dalam suatu bacaan

3.2. Menggali isi teks Menggali isi teks IPK Prasyarat Teks penjelasan
penjelasan penjelasan (eksplanasi) 1. menentukan ide pokok suatu paragraf (eksplanasi)
(eksplanasi) ilmiah ilmiah yang didengar dan a. Pengertian Teks
yang didengar dan dibaca IPK Kunci/Esensial eksplanasi
dibaca 1. Menganalisis teks penjelasan (ekspalanasi) ilmiah. b. Ciri teks eksplanasi
2. Memahami isi teks penjelasan (eksplanasi ) ilmiah c. Contoh teks
yang didengar dan di baca. eksplanasi

3.3. Menggali isi teks Menggali isi teks pidato IPK Prasyarat Unsur teks pidato
pidato yang didengar yang didengar dan 1. mengetahui kalimat efektif
dan dibaca dibaca 2. mengetahui kata baku dan tidak baku
3. mengetahui tentang intonasi dan mimik wajah

IPK Kunci/Esensial
1. Menyebutkan pembicara dan pendengar pidato.
2. Mengidentifikasi unsur-unsur pidato

3.4. Menggali informasi Menggali informasi IPK Prasyarat 1. Informasi penting


penting dari buku penting dari buku sejarah 1. Memahami penggunaan kata tanya apa, siapa, dari teks meliputi
sejarah menggunakan menggunakan aspek: mengapa, bagaimana, kapan, dan dimana. unsur:
aspek: apa, di mana, apa, di mana, kapan, 2. Menentukan ide pokok suatu bacaan a. Apa
kapan, siapa, siapa, mengapa, dan 3. Membuat kesimpulan bacaan b. Di mana
mengapa, dan bagaimana IPK Kunci/Esensial c. Siapa
bagaimana 1. Menganalisis informasi penting dari buku sejarah d. Kapan
menggunakan aspek: apa, di mana, kapan, siapa, e. Bagaimana
mengapa, dan bagaimana. f. Mengapa
2. Memahami penggunaan aspek apa, di mana, 2. Kosakata baku
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana pada 3. Kalimat efektif
peta pikiran

3.5. Membandingkan Membandingkan IPK Prasyarat Puisi dan prosa


karakteristik teks puisi karakteristik teks puisi 1. Mengetahui tentang diksi
dan teks prosa dan teks prosa 2. Mengetahui tentang intonasi, pelafalan dan mimik
wajah
3. Mengetahui unsur intrinsik dan ekstrinsik

IPK Kunci/Esensial
1. Menjelaskan unsur teks puisi
2. Menjelaskan unsur teks prosa

3.6. Mencermati petunjuk Mencermati petunjuk dan IPK Prasyarat Teks formulir
dan isi teks formulir isi teks formulir 1. Memahami informasi penting suatu teks (pendaftaran, kartu
(pendaftaran, kartu (pendaftaran, kartu anggota, pengiriman
anggota, pengiriman anggota, pengiriman IPK Kunci/Esensial uang melalui
uang melalui uang melalui bank/kantor 1. Mengetahui jenis- jenis teks. bank/kantor pos, daftar
bank/kantor pos, pos, daftar riwayat hidup, 2. Mengidentifikasi berbagai jenis teks formulir riwayat hidup, dll.)
daftar riwayat hidup, dsb.) (ekskul, lomba, dan lain-lain)
dsb.)

3.7. Memperkirakan Memperkirakan informasi IPK Prasyarat Teks non fiksi


informasi yang dapat yang dapat diperoleh 1. Memahami kata kunci
diperoleh dari teks dari teks nonfiksi
nonfiksi sebelum sebelum membaca IPK Kunci/Esensial
membaca (hanya (hanya berdasarkan 1. Mengetahui perkiraan informasi dan kata kunci
berdasarkan membaca judulnya saja) yang terdapat pada teks nonfiksi.
membaca judulnya 2. Menunjukkan informasi yang terdapat pada teks
saja) nonfiksi.
3.8. Menggali informasi Menggali informasi yang IPK Prasyarat Teks non fiksi
yang terdapat pada terdapat pada teks 1. Mengetahui ide pokok suatu paragraf
teks nonfiksi nonfiksi 2. Mengetahui kesimpulan

IPK Kunci/Esensial
1. Menentukan kalimat utama dan gagasan utama
dalam bacaan teks non fiksi dengan tepat
2. Menunjukkan informasi yang terdapat pada teks
nonfiksi.

3.9. Menelusuri tuturan Menelusuri tuturan dan IPK Prasyarat Karangan fiksi dan
dan tindakan tokoh tindakan tokoh serta 1. Mengetahui informasi penting suatu bacaan contohnya
serta penceritaan penceritaan penulis 2. Mengetahui unsur intrinsik karangan fiksi
penulis dalam teks dalam teks fiksi
fiksi IPK Kunci/Esensial
1. Menggambarkan tokoh utama berdasarkan cerita
fiksi menggunakan imajinasi sendiri
3.10. Mengaitkan peristiwa Mengaitkan peristiwa IPK Prasyarat Unsur-unsur instrinsik
yang dialami tokoh yang dialami tokoh 1. Mengetahui informasi penting suatu cerita cerita
dalam cerita fiksi dalam cerita fiksi dengan
dengan pengalaman pengalaman pribadi IPK Kunci/Esensial
pribadi 1. Memahami isi cerita dan menghubungkannya
dengan pengalaman pribadinya secara prosedural

KD KETERAMPILAN TARGET KD INDIKATOR MATERI POKOK


4.1 Menyajikan simpulan Menyajikan simpulan IPK Prasyarat a. Ide pokok paragraf
secara lisan dan tulis secara lisan dan tulis 1. Menuliskan paragraf b. Informasi penting
dari teks laporan hasil dari teks laporan hasil 2. menuliskan informasi penting teks
pengamatan atau pengamatan atau c. Kesimpulan
wawancara yang wawancara yang IPK Kunci/Esensial
diperkuat oleh bukti diperkuat oleh bukti 1. Mempresentasikan laporan hasil pengamatan atau
wawancara yang diperkuat oleh bukti
2. Menuliskan hasil laporan pengamatan atau
wawancara dengan bukti yang kuat
4.2 Menyajikan hasil Menyajikan hasil IPK Prasyarat Teks penjelasan
penggalian informasi penggalian informasi dari 1. menuliskan ide pokok suatu paragraf (eksplanasi)
dari teks penjelasan teks penjelasan a. Pengertian Teks
(eksplanasi) ilmiah (eksplanasi) ilmiah IPK Kunci/Esensial eksplanasi
secara lisan, tulis, dan secara lisan, tulis, dan 1. Mempresentasikan informasi penting dari teks b. Ciri teks eksplanasi
visual dengan visual dengan eksplanasi. c. Contoh teks
menggunakan menggunakan kosakata 2. Menuliskan informasi yang terdapat pada teks eksplanasi
kosakata baku dan baku dan kalimat efektif eksplanasi.
kalimat efektif

4.3 Menyampaikan pidato Menyampaikan pidato IPK Prasyarat Unsur teks pidato
hasil karya pribadi hasil karya pribadi 1. mengetahui kalimat efektif
dengan dengan menggunakan 2. mengetahui kata baku dan tidak baku
menggunakan kosakata baku dan
kosakata baku dan kalimat efektif sebagai IPK Kunci/Esensial
kalimat efektif sebagai bentuk ungkapan diri 1. Menyampaikan pidato dengan menggunakan
bentuk ungkapan diri kosakata baku dan kalimat efektif

4.4 Memaparkan Memaparkan informasi IPK Prasyarat 1. Informasi penting


informasi penting dari penting dari buku sejarah 1. Memahami penggunaan kata tanya apa, siapa, dari teks meliputi
buku sejarah secara secara lisan, tulis, dan mengapa, bagaimana, kapan, dan dimana. unsur:
lisan, tulis, dan visual visual dengan 2. Membuat kesimpulan bacaan a. Apa
dengan menggunakan aspek: b. Di mana
menggunakan aspek: apa, di mana, kapan, IPK Kunci/Esensial c. Siapa
apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan 1. Mempresentasikan informasi penting dari buku d. Kapan
siapa, mengapa, dan bagaimana serta sejarah secara lisan, tulis, dan visual dengan e. Bagaimana
bagaimana serta memperhatikan menggunakan aspek: apa, di mana, kapan, siapa, f. Mengapa
memperhatikan penggunaan kosakata mengapa, dan bagaimana serta memperhatikan 2. Kosakata baku
penggunaan kosakata baku dan kalimat efektif penggunaan kosakata baku dan kalimat efektif. Kalimat efektif
baku dan kalimat 2. Menyajikan informasi pada peta pikiran melalui
efektif tulisan dengan detail.

4.5 Mengubah teks puisi Membandingkan IPK Prasyarat Puisi dan prosa
ke dalam teks prosa karakteristik teks puisi 1. Mengetahui tentang diksi
dengan tetap dan teks prosa 2. Memahami unsur intrinsik dan ekstrinsik
memperhatikan
makna isi teks puisi IPK Kunci/Esensial
1. Membuat teks prosa dari sebuah puisi

4.6 Mengisi teks formulir Mengisi teks formulir IPK Prasyarat Teks formulir
(pendaftaran, kartu (pendaftaran, kartu 1. Memahami informasi penting suatu teks (pendaftaran, kartu
anggota, pengiriman anggota, pengiriman anggota, pengiriman
uang melalui uang melalui bank/kantor IPK Kunci/Esensial uang melalui
bank/kantor pos, pos, daftar riwayat hidup, 1. Mempraktikkan pengisian formulir dengan tepat. bank/kantor pos, daftar
daftar riwayat hidup, dll.) sesuai petunjuk 2. Menyajikan hasil pengamatan tentang berbagai riwayat hidup, dll.)
dll.) sesuai petunjuk pengisiannya jenis teks formulir (ekskul, lomba, dan lain-lain)
pengisiannya

4.7 Menyampaikan Menyampaikan IPK Prasyarat Teks non fiksi


kemungkinan kemungkinan informasi 1. Memahami kata kunci
informasi yang yang diperoleh
diperoleh berdasarkan membaca IPK Kunci/Esensial
berdasarkan judul teks nonfiksi secara 1. Menyajikan informasi kata kunci yang terdapat
membaca judul teks lisan, tulis, dan visual pada bacaan menggunakan bahasa Indonesia
nonfiksi secara lisan, yang baik, benar, dan efisien.
tulis, dan visual

4.8 Menyampaikan hasil Menyampaikan hasil IPK Prasyarat Teks non fiksi
membandingkan membandingkan 1. Mengetahui ide pokok suatu paragraf
informasi yang informasi yang 2. Mengetahui kesimpulan
diharapkan dengan diharapkan dengan
informasi yang informasi yang diperoleh IPK Kunci/Esensial
diperoleh setelah setelah membaca teks 1. Menuliskan informasi yang diperoleh setelah
membaca teks nonfiksi secara lisan, membaca teks nonfiksi secara lisan, tulis, dan
nonfiksi secara lisan, tulis, dan visual visual
tulis, dan visual

4.9 Menyampaikan Menyampaikan IPK Prasyarat Karangan fiksi dan


penjelasan tentang penjelasan tentang 1. Mengetahui informasi penting suatu bacaan contohnya
tuturan dan tindakan tuturan dan tindakan 2. Mengetahui unsur intrinsik karangan fiksi
tokoh serta tokoh serta penceritaan
penceritaan penulis penulis dalam teks fiksi
dalam teks fiksi secara lisan, tulis, dan IPK Kunci/Esensial
secara lisan, tulis, dan visual 1. Mempresentasikan penjelasan tentang pesan dari
visual cerita
2. Mempresentasikan karakter tokoh serta
penceritaan penulis dalam teks fiksi secara lisan,
tulis, dan visual

4.10 Menyajikan hasil Menyajikan hasil IPK Prasyarat Unsur-unsur instrinsik


pengaitan peristiwa pengaitan peristiwa yang 1. Mengetahui informasi penting suatu cerita cerita
yang dialami tokoh dialami tokoh dalam
dalam cerita fiksi cerita fiksi dengan IPK Kunci/Esensial
dengan pengalaman pengalaman pribadi 1. Mempresentasikan hasil pengaitan peristiwa yang
pribadi secara lisan, secara lisan, tulis, dan ada dalam cerita dengan kreatif
tulis, dan visual visual

Kepala Sekolah Piyungan, Juli 2020


Guru Kelas 6

NIP. Janti Marchela Sari, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai