Anda di halaman 1dari 12

SAMPLING AUDIT

Sampling berarti 
a. Data yang kurang dari 100% yang akan diperiksa
b. Sebagian dan seluruh data yang akan diperiksa
c. Sebagian data yang akan diperiksa
d. Seluruh data yang akan diperiksa

Auditor melakukan sampling dengan mengambil data satu tahun kedalam 4 bulan sebagai
sampling yaitu bulan Januari, Maret, Juli dan Desember. Teknik sampling tersebut disebut
a. Systematic samspling
b. Block sampling
c. Random samling
d. Stratified Sampling

Populasi dalam auditing berarti *


a. Sebagian data yang akan diperiksa
b. Seluruh data yang akan diperiksa
c. Sebagian dan seluruh data yang akan diperiksa
d. Tidak ada pernyataan yang benar

Menetapkan risiko yang dapat diterima atas penerimaan yang salah terlalu rendah termasuk ke
dalam langkah yang mana dalam audit untuk pengujian atas rincian ? 
a. Merencanakan sampel
b. Memilih sampel dan melaksanakan prosedur audit
c. Mengevaluasi hasil
d. Tidak ada jawaban yang benar Jawaban

Berikut ini yang benar dalam langkah merencanakan sampel audit untuk pengujian atas rincian
saldo yaitu ? 
a. Menyatakan tujuan pengujian audit
b. Semua jawaban benar
c. Mendefinisikan salah saji
d. Mendefinisikan populasi

Risiko samping berarti risiko bahwa *


a. Kesimpulan audito r dalam pengujian sampling berbeda dengan kesimpulan auditor
jika menguji secara populasi
b. Kesimpulan audito r dalam pengujian sampling sama dengan kesimpulan auditor jika
menguji secara populasi
c. Kesimpulan audito r dalam pengujian sampling tidak harus sama dengan kesimpulan
auditor jika menguji secara populasi
d. Tidak ada pernyataan yang benar
Berikut in yang benar dalam langkah merencanakan sampel audit pengujian pengendalian dan
pengujian substantif atas transaksi yaitu ? *
a. Mengeneralisasi dari sampel ke populasi
b. Melaksanakan prosedur audit
c. Memilih sampel
d. Menentukan ukuran sampel awal

Jika terdapat estimasi salah saji tidak material dalam laporan keuangan *
a. Tingkat materialitas tinggi, sample yang diamblil banyak.
b. Tingkat materialitas tinggi, sample yang diamblil sedikit.
c. Tingkat materialitas tinggi, sample yang diamblil sedang.
d. Tingkat materialitas rendah, sample yang diamblil sedikit.

Jika jumlah populasi 20, dan jumlah sample yang akan dipilih 5, berapa interval data jika
menggunakan metode systematic sampling? 
a. 4
b. 3
c. 5
d. 2

Berikut ini teknik sampling yang palign cocok dalam pemeriksaan piutang usaha yaitu  
a. Stratified Sampling
b. Systematic samspling
c. Random samling
d. Block sampling

RISIKO AUDIT
Tiga komponen risiko audit adalah… *
a. Risiko deteksi, risiko pengendalian, risiko bawaan
b. Risiko penilaian, risiko asersi, risiko pengendalian
c. Risiko non-kuantitatif, risiko kuantitatif, risiko persentase
d. Risiko asersi, risiko pengendalian, risiko bawaan

Persediaan elektronik merupakan persediaan yang memiliki risiko yang mudah usang oleh
waktu akibat perubahan produk produk baru. Hal ini merupakan: *
a. Risiko Bisnis
b. Risiko Bawaan
c. Risiko Deteksi
d. Risiko pengendalian
Salah saji minimum yang dapat muncul dalam suatu saldo akun hingga dianggap mengandung
salah saji material adalah pengertian dari …
a. Materialitas Saldo Akun
b. Materialitas Saldo Penyesuaian
c. Materialitas Saldo Neraca
d. Materialitas Saldo Aktiva

Salah saji yang dapat diterima dalam perhitungan materialitas *


a. Sama dengan jumlah materialitas keseluruhan
b. Semua pernyataan benar
c. Harus lebih rendah dari materialtas keseluruhan
d. Harus lebih besar dari materialitas keseluruhan

Auditor membuat pertimbangan pendahuluan mengenai tingkat materialitas dalam


merencanakan audit. Penilaian ini sering kali disebut … *
a. Pertimbangan Kualitatif
b. Materialitas Perencanaan
c. Tujuan Manajemen
d. Pertimbangan Kuantitatif

Dalam pemeriksaan akun persediaan terdapat salah pencatatan oleh klien. Auditor mengajukan
jurnal koreksi tetapi klien tidak bersedia, jumlah tersebut tidak material. Apa yang harus
dilakukan auditor *
a. Menolakkeinginan klien dengan tidak menerbitkan laporan keuangan audited
b. Semua pernyataan benar
c. Mengajukan opini wajar dengan pengecualian karena laporan keuangan menjadi salah
saji
d. Menerima keingingan klien

Dalam audit persediaan barang, Auditor mendapatkan kesulitan untuk mendeteksi arus barang
Karena terlampau rumit proses bisnisnya sehinga mengakibatkan salah saji material dalam
laporan keuangan. Hal ini berkaitan dengan: *
a. Risiko Bisnis
b. Risiko Bawaan
c. Risiko Deteksi
d. Risiko pengendalian

PT. A memiliki prosedur penjualan barang yang sangat baik, akan tetapi tetap saja sebagian
persediaan ada yang hilang. Hal ini berkaitan dengan: *
a. Risiko pengendalian
b. Risiko Bisnis
c. Risiko Deteksi
d. Risiko Bawaan

Resiko bahwa salah saji material yang dapat terjadi dalam suatu asersi tidak akan dapat
dicegah atau dideteksi dengan tepat waktu oleh pengendalian intern entitas dinamakan
resiko….
a. Resiko bawaan
b. Resiko materialistis
c. Resiko Kecurangan
d. Resiko Pengendalian

Untuk memeriksa pengujan pengendalian transaksi penjualan secara sampling , auditor harus
menetapkan materiatlitas berdasarkan *
a. Golongan transaksi
b. Saldo akun
c. Tidak ada pernyataan yang benar
d. Pengungkapan

Jika tingkat materialitas rendah maka sampel yang diuji *


a. Banyak
b. Sedikit
c. Sedang
d. Tidak ada pernyataan yang benar

Berikut ini yang merupakan model risiko audit adalah *


a. AR = IR - CR – DR
b. AR = IR + CR + DR
c. AR = IR x CR : TD
d. AR = IR x CR x DR

Risiko kesalahan penyajian material dpat dipahami melalui unsur berikut ini kecuali  *
a. Laporan keuangan entitas
b. Lingkungan entitas
c. Pengendalian intern entitas
d. Struktur organisasi

Berikut ini adalah risiko audit yang berasal dari entitas: *


a. Risiko tingkat bunga
b. Risiko Bisnis
c. Risiko pengendalian
d. Risiko Deteksi
ESTIMASI SALAH SAJI MATERIAL
Pengendalian persediaan oleh PT. ABC salah satunya adalah dengan melakukan perhitungan
pisik setiap bulan dan dibandingkan dengan catatan akuntansi, hal ini berkaitan dengan  *
a. Aktivitas pengendalian
b. Penaksiran risiko
c. Lingkungan pengendalian
d. Pemantauan

Didalam struktur organisasi PT. ABC fungsi penjualan dirangkap dengan fungsi penerimaan
kas, sehingga terjadi penyalahgunaan kas perusahaan oleh karyawan bagian penjualan, hal ini
berkaitan dengan komponen: *
a. Aktivitas pengendalian
b. Lingkungan pengendalian
c. Penakisiran risiko
d. Pemantauan

Analisis perubahan tahun yang dilkukan oleh auditor termasuk kedalam  *


a. Pengujian analitis
b. Memahami lingkungan entitas
c. Memahami pengendalian interna
d. Memahami laporan keuangan

Rasio inventory turn over yang dilakukan auditor masuk kedalam *


a. Memahami pengendalian interna
b. Memahami laporan keuangan
c. Memahami lingkungan entitas
d. Pengujian analitis

80% saham PT. Alibaba dimiliki oleh PT. Alamnda, hal ini berkaitan dengan *
a. Sifat entitas
b. Pengukuran kinerja keuangan
c. Faktor industri
d. Peraturan

Jika penjualan meningkat biasanya diikuti dengan harga pokok penjualan yang meningkat, hal
ini berkaitan dengan *
a. Pengujian analitis
b. Lingkungan entitas
c. Laporan keuangan
d. Pengendalian internal

Estimasi salah saji laporan keuangan dilakukan pada saat *


a. Setelah perikatan audit
b. Sebelum perencanaan audit
c. Setelah perencanaan audit
d. Sebelum perikatan audit

Akibat kemampuan arus kas perusahaan yang rendah, maka perusahaan melakukan manipulasi
laporan keuangan agar pembayaran pajaknya rendah.. Hal ini berkaitan dengan *
a. Risiko strategis
b. Risiko kepatuhan
c. Risko keuangan
d. Risiko operasional
Syarat penjualan perusahaan adalah 2/10, n/30, sedangkan syarat pembelian dari pemasok
adalah 2/10, n/60, hal ini berkaitan dengan *
a. Risiko operasional
b. Risko keuangan
c. Risiko kepatuhan
d. Risiko strategis
Kelangkaan bahan baku terjadi pada sebagian besar industry kertas di Indoneia akibat pasokan
dari Inggris terhenti dikarenakan mewabahnya pandemic covid 19. Hal ini berkaitan dengan:  *
a. Peraturan
b. Sifat enittas
c. Factor industry
d. Pengukuran kinerja keuangan

DOKUMENTASI AUDIT
Berikut ini yang termasuk kedalam permanent file: *
a. Kebijakan akuntansi
b. Jurnal
c. Neraca saldo
d. Buku besar

Berikut ini dokumentansi audit berdasarkan permanent file: *


a. Top schedule
b. Working balance sheet
c. Supporting schedule
d. Tidak ada jawaban yang benar

Berikut ini dokumentasi audit berdasarkan sumbernya kecuali *


a. Dari pihak ketiga
b. Permanen file
c. Dari auditi
d. Informasi umum

Jawaban konfirmasi piutang usaha merupakan dokumentasi audit *


a. Dibuat oleh auditor
b. Dari auditi
c. Informasi umum
d. Dari pihak ketiga

Berikut ini tujuan dari klasifikasi dokumentasi audit berdasarkan permanen file dan current
file: *
a. Tidak ada jawaban yang benar
b. Untuk memudahkan klien dalam melakukan penyusunan laporan keuangan
c. Untuk memudahkan auditor dalam melakukan audit tahun berjalan
d. Untuk memudahkan auditor dalam melakukan audit tahun berikutnya

Berikut ini adalah dokumentasi audit yang diklasifikan Current file *

a. Struktur organisasi
b. Akte Pendirian
c. Data akuntansi
d. Surat janjian pinjaman untuk masa 5 tahun

Berikut ini adalah dokumentasi audit yang diklasifikan permanent file: *


a. Surat perjanjian pinjaman untuk masa 5 tahun
b. Neraca saldo
c. Data akuntansi
d. Buku besar

Saudara diasumsikan sedang magang di KAP AAJ. Oleh supervisor saudara diminta issue issue
terkait PT ABC yang sedang diaudit melalui internet. Data yang saudara dapatkan merupakan
dokumentasi audit: *
a. Dari pihak ketiga
b. Dibuat oleh auditor
c. Informasi umum
d. Dari auditi

Surat permintaan audit dari klien masuk dokumentasi audit: *


a. Pelaksanaan audit
b. Pelaporan audit
c. Perencanaan audit
d. Perikatan audit

Lama penyimpanan dokumentasi audit adalah: *


a. Minimal 5 tahun
b. Antara 1 tahun sampai 4 tahun
c. 10 tahun
d. Maximal 5 tahun

PENGUJIAN DALAM AUDITING


Auditor melakukan berbagai macam rasio keuangan perusahaan klien untuk dibandingkan
dengan rasio keuangan yang sama dengan perusahaan sejenis . Dalam hal ini auditor
melakukan: *
a. Pengujian analitik
b. Pengujian Pengendalian
c. Pengujian pengendalian
d. Pengujian substantive

Manakah diantara karakteristik berikut ini yang bukan merupakan karakteristik pendekatan
substantif? *
a. Auditor merencanakan sedikit, jika ada, pengujian pengendalian
b. Auditor merencanakan akan melakukan pengujian substantif secara luas
c. Auditor merencanakan taksiran risiko pengendalian pada tingkat maksimum atau
mendekati maksimum
d. Auditor merencanakan prosedur yang lebih ekstensif untuk memperoleh pemahaman
terhadap pengendalian internal

Seorang auditor membandingkan saldo akun dari tahun ke tahun guna melakukan prosedur
analitis. Hal ini merupakan contoh dari *
a. Analisis Vertikal
b. Analisis rasio
c. Trend Analysis
d. Analisis Pengendalian Internal

Memeriksa otorisasi penjualan kredit merupakan bagian dari: *


a. Pengujian analitias
b. Pengujian Substantif saldo
c. Pengujian Pengendalian
d. Pengujian Substantif Transaksi

Berikut ini tujuan pengujian analitis yang tepat: *


a. Untuk mendeteksi hal hal yang tidak biasa
b. Untuk mengevaluasi efektifitas pengendalian intern
c. Untuk menilai kewajaran transaksi
d. Untuk menilai kewajaran saldo akun

Berikut ini tujuan pengujian substantif saldo akun: *


a. Untuk mengevaluasi efektifitas pengendalian intern
b. Untuk menilai kewajaran saldo akun
c. Untuk mendeteksi hal hal yang tidak biasa
d. Untuk menilai kewajaran transaksi

Berikut ini tujuan pengujian substantif transaksi : *


a. Untuk mendeteksi hal hal yang tidak biasa
b. Untuk menilai kewajaran saldo akun
c. Untuk menilai kewajaran transaksi
d. Untuk mengevaluasi efektifitas pengendalian intern

Kriteria yang digunakan dalam pengujian substantif saldo yaitu *


a. SPAP
b. Perturan Perusahaan
c. Undang – undang
d. PSAK

Perhitungan fisik persediaan merupakan pelaksanaan pengujian *


a. Pengujian Substantif Transaksi
b. Pengujian analitias
c. Pengujian Substantif saldo
d. Pengujian Pengendalian

Kriteria yang digunakan dalam pengujian substantif transaksi yaitu: *


a. SPAP
b. Peraturan Perusahaan
c. Undang – undang
d. PSAK

Berikut ini contoh dari Pengujian substantif transaksi berikut: *


a. Memeriksa otorisasi penjualan kredit
b. Melakukan konfirmasi bank
c. Melakukan pemeriksaan fisik persediaan
d. Memeriksa kebenaran akun jurnal penjualan kredit

Pengujian analitis dilakukan pada saat: *


a. Audit berjalan
b. Dapat dilakukan kapan saja sesuai kebutuhan
c. Akhir audit
d. Awal audit

Auditor sedang melakukan pengujian pengendalian kepatuhan pajak perusahaan. Kriteria yang
digunakan adalah: *
a. Undang Undang Perpajakan
b. Undang Undang Tenaga Kerja
c. Tidak ada jawaban yang benar
d. Peraturan Perusahaan

Prosedur konfirmasi piutang usaha merupakan: *


a. Pengujian Substantif saldo
b. Pengujian analitis
c. Pengujian Substantif Transaksi
d. Pengujian Pengendalian

Auditor sedang melakukan memeriksa kelengkapan dokumen pembelian kredit. Hal ini
merupakan: *
a. Pengujian Substantif Transaksi
b. Pengujian Pengendalian
c. Pengujian analitis
d. Pengujian Substantif saldo

BUKTI AUDIT
Auditor melakukan berbagai macam rasio keuangan perusahaan klien untuk dibandingkan
dengan rasio keuangan yang sama perusahaan sejenis dalam industri dan rasio keuangan
perusahaan yang sama perusahaan klien dari tahun-tahun sebelumnya. Dalam hal ini auditor
melakukan pengumpulan bukti audit berupa *
a. Inspeksi
b. Tidak ada jawaban yang benar
c. Observasi
d. Konfirmasi

Pemeriksaan catatan dokumen merupakan prosedur audit untuk memperoleh bukti *


a. Penghitungan ulang
b. Konfirmasi
c. Observasi
d. Inspeksi

Dalam melakukan prosedur audit ”penelusuran (tracing)” auditor: *


a. Melakukan perhitungan kembali terhadap perhitungan yang dilakukan oleh klien.
b. Melakukan analytical review.
c. Mengumpulkan bukti dokumenter.
d. Mengumpulkan bukti fisik.

Manakah diantara bukti dokumen berikut ini yang kompetensinya paling tinggi?  *
a. Faktur penjualan
b. Jawaban konfirmasi yang diterima oleh auditor dari debitur klien
c. Faktur dari pemasok yang disimpan dalam arsip klien
d. Bukti kas keluar

Manakah konfirmasi berikut yang paling dapat diandalkan *


a. Konfirmasi negative
b. Konfirmasi positif tanpa saldo
c. Konfirmasi positif dengan saldo
d. Tidak ada jawaban yang benar

Jika Auditor melakukan konfirmasi dengan tidak mencantumkan saldo dalam surat
konfirmasinya maka hal ini termasuk kedalam *
a. Konfirmasi negative
b. Konfirmasi positif
c. Konfirmasi internal
d. Konfirmasi external

Manakah diantara pernyataan mengenai prosedur audit ”konfirmasi” di bawah ini yang
benar? *
a. Permintaan konfirmasi langsung dilakukan oleh auditor.
b. Permintaan konfirmasi dilakukan oleh klien dan jawabannya diterima oleh auditor
melalui klien.
c. Jawaban konfirmasi langsung diterima oleh auditor.
d. Konfirmasi merupakan prosedur audit untuk mengumpulkan bukti lisan.

Menguji kembali progam komputer persediaan dengan metode Fifo merupakan pengujian atas
bukti audit *
a. Pelaksanaan kembali
b. Inspeksi
c. Observasi
d. Konfirmasi

Sebagian besar bukti audit yang diperoleh dari Auditor bersumber dari: *
a. Catatan akuntansi
b. Pihak luar
c. Catatan manajemen
d. Pihak internal

Manakah diantara pernyataan mengenai prosedur audit ”observasi” di bawah ini yang benar?  *
a. Contoh dari prosedur audit ini adalah footing terhadap jurnal penjualan
b. Merupakan pemeriksaan secara rinci terhadap dokumen atau mengenai kondisi fisik
sesuatu
c. Digunakan untuk mengumpulkan bukti documenter
d. Merupakan prosedur audit yang auditor melihat atau menyaksikan pelaksaan suatu
kegiatan.

Anda mungkin juga menyukai