Anda di halaman 1dari 3

LIMIT FUNGSI ALJABAR

Limit bisa diartikan sebagai menuju suatu batas, sesuatu yang dekat tetapi tidak bisa
dicapai. Pada bahasa matematika, keadaan ini biasa disebut limit. Kenapa harus ada
limit? karnalimit menjelaskan suatu fungsi jika batas tertentu didekati.

Kenapa harus didekati? karena pada suatu fungsi biasanya tak terdefinisi pada suatu
titik tertentu. Meskipun suatu fungsi seringkali tidak terdefinisi untuk titik tertentu, Akan
tetapi masih bisa dicari tahu berapa nilai yang didekati oleh fungsi tersebut apabila titik
tertentu makin didekati yaitu dengan limit.

Bentuk umum limit :

Mencari Nilai Limit


 Metode substitusi
Metode ini dilakukan dengan mensubstitusi langsung nilai kedalam fungsi f(x).
Contoh Soal:
 Metode pemfaktoran
Jika pada metode substitusi menghasilkan suatu nilai bentuk tak tentu seperti:

maka fungsi tersebut harus difaktorkan terlebih dahulu, kemudian bisa disubstitusikan.
Contoh Soal:

 Metode mengalikan dengan faktor sekawan


Jika pada metode substitusi menghasilkan nilai limit yang irasional, maka fungsi dikalikan dengan
akar sekawannya, kemudian bisa disubstitusikan.
Contoh Soal:

Limit Tak Hingga


Untuk menyelesaikan limit tak hingga dari suatu fungsi aljabar, terdapat dua cara yang umum
digunakan, yaitu:
Contoh Soal:

Contoh Soal:

Anda mungkin juga menyukai