Anda di halaman 1dari 12

MATEMATIKA PEMINATAN – 1 ( KELAS 12)

MATERI : LIMIT

BAB LIMIT
( A ) PENGERTIAN LIMIT
Limit f(x) mendekati c sama dengan L, ditulis:

jika untuk setiap x yang cukup dekat dengan c tetapi x≠c, f(x) mendekati L.

( B ) TEOREMA LIMIT
Jika n adalah bilangan bulat positif, k konstanta, f dan g ialah fungsi-fungsi yang memiliki
limit di c, maka berlaku teorema-teorema berikut.

( C ) MENCARI NILAI LIMIT

• Metode substitusi
Metode ini dilakukan dengan mensubstitusi langsung nilai kedalam fungsi f(x).
Contoh Soal:

• Metode pemfaktoran
Jika pada metode substitusi menghasilkan suatu nilai bentuk tak tentu seperti:
maka fungsi tersebut harus difaktorkan terlebih dahulu, kemudian bisa disubstitusikan.
Contoh Soal:

• Metode mengalikan dengan faktor sekawan


Jika pada metode substitusi menghasilkan nilai limit yang irasional, maka fungsi dikalikan
dengan akar sekawannya, kemudian bisa disubstitusikan.
Contoh Soal:

• Menggunakan Dalil L’Hopital

Aturan L'Hôpital merupakan sebuah teknik derivatif (turunan) yang berguna untuk
menentukan nilai limit yang melibatkan bentuk tak tentu. Penerapan (atau penerapan
berulang) aturan ini akan mengubah bentuk tak tentu menjadi bentuk tentu. Dengan demikian,
nilai suatu limit dapat dengan mudah ditentukan.

Contoh Soal:
( D ) LIMIT FUNGSI ALJABAR

( E ) LIMIT TAK HINGGA


Untuk menyelesaikan limit tak hingga dari suatu fungsi aljabar, terdapat dua cara yang umum
digunakan, yaitu:

Contoh Soal:
Contoh Soal:

( F ) LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI

Rumus dasar limit fungsi trigonometri, yaitu:

Dari rumus dasar diatas dapat dikembangkan rumus-rumus sebagai berikut:

Atau dapat disimpulkan:

Untuk lebih jelasnya ikutilah contoh soal berikut ini:

1. Tentukanlah hasil setiap limit fungsi trigonometri berikut ini

Jawab :
Menyesuaikan dengan rumus limit fungsi trigonometri diatas, jika p = x – a maka untuk nilai x
mendekati a diperoleh nilai p mendekati 0, sehingga:

Dan juga berlaku untuk rumus-rumus limit fungsi trigonometri yang lain.
Untuk lebih jelasnya ikutilah contoh soal berikut ini :

2. Tentukanlah hasil setiap limit fungsi trigonometri berikut ini

Jawab

Disamping rumus pengembangan di atas sering pula digunakan rumus rumus trigonometri
lainnya yang telah dipelajari pada bab sebelumnya, yakni

Untuk lebih jelasnya pemakaian rumus-rumus di atas, ikutilah contoh soal berikut ini

3. Tentukanlah hasil setiap limit fungsi trigonometri berikut ini

Jawab :
Terdapat pula limit fungsi trigonometri yang penyelesaiannya tidak menggunakan cara-cara
seperti diatas. Sebagai contoh akan diberikan pada soal berikut ini :

4. Tentukanlah hasil setiap limit fungsi trigonometri berikut ini


LATIHAN SOAL

Anda mungkin juga menyukai