Anda di halaman 1dari 1

Diagnosa Keperawatan Evaluasi

Menyusui tidak efektif Subjek (S):


berhubungan dengan
a. Klien mengatakan kelelahan yang dialami berkurang
ketidakadekuatan suplai asi
b. Klien mengatakan kecemasan yang dialami berkurang

Objek (O) :

a. Perlekatan bayi pada payudara ibu tampak meningkat


b. Tetesan/pancaran asi ibu tampak meningkat
c. Suplai asi tampak meningkat
d. Bayi tampak tidak rewel

Assement (A) :

a. Tujuan tercapai apabila respon pasien sesuai dengan tujuan dan


kriteria hasil
b. Tujuan belum tercapai apabila respon pasien belum sesuai
dengan tujuan dan kriteria hasil

Planing (P) :

a. Pertahankan kondisi klien apabila tujuan tecapai


b. Lakukan intervensi lagi apabila tujuan belum mampu dicapai
oleh klien

Anda mungkin juga menyukai