Anda di halaman 1dari 4

BERITA ACARA

PEMBENTUKAN KEPENGURUSAN CABANG BADAN BURUH DAN PEKERJA PEMUDA PANCASILA


KABUPATEN BREBES PERIODE 2020-2024

Pada hari ini Sabtu tanggal Lima bulan Desember tahun Dua Ribu Dua Puluh, pukul Empat Belas lewat
Lima Belas Menit Waktu Indonesia Barat, bertempat di Kantor Majelis Pimpinan Cabang Pemuda
Pancasila Kabupaten Brebes

Telah diselenggarakan Musyawarah/Rapat Pembentukan Kepengurusan Cabang Badan Buruh Dan


Pekerja Pemuda Pancasila Kabupaten Brebes periode 2020-2024 yang di hadiri oleh Ketua Umum Badan
Buruh dan Pekerja Pemuda Pancasila Pusat, Jamaludin Suryahadikusuma dan calon-calon Pengurus
serta Ketua Pimpinan Cabang Satuan Pelajar dan Mahasiswa Pemuda Pancasila Kabupaten Brebes. Poto
dan Daftar Hadir terlampir.

Materi dan topik yang dibahas dalam rapat ini adalah:

A. Materi Dan Topik

1. Pembukaan
2. Penjelasan tentang sebuah Badan Buruh dan Pekerja Pemuda Pancasila
3. Pembentukan Pengurusan Cabang Badan Buruh dan Pekerja Pemuda Pancasila Kabupaten
Brebes

B. Unsur Pimpinan Rapat dan Sekretaris

Pimpinan Rapat : Azmi A Majid

Sekretaris : Dedi Agustyan

Notulis : M. Iqbal Yulianto

Nara Sumber : Jamaluddin Suryahadikusuma


Setelah dilakukan dan diskusikan terhadap materi atau topik di atas, selanjutnya seluruh peserta
memutuskan dan menyepakati beberapa hal yang berketapatan menjadi Keputusan Akhir Musyawarah
ini, yaitu :

1) Terbentuknya Pengurus Cabang Badan Buruh dan Pekerja Pemuda Pancasila Kabupaten Brebes yang
kemudian disingkat B2P3 Kab. Brebes, sebagai berikut:
a) KETUA terpilih : AZMI A MAJID
b) WAKIL KETUA terpilih : WAMADIHARJO SUSANTO ST MSi
c) WAKIL KETUA terpilih : Apt. MOHAMAD IQBAL YULIANTO,MH.Kes
d) SEKRETARIS terpilih: DEDI AGUSTYAN
e) WAKIL SEKRETARIS terpilih : AHMAD RYANTO
f) BENDAHARA terpilih : RAHMAT EDI PRIYONO, ST
g) WAKIL BENDAHARA terpilih : MOCHAMMAD REZA PRISMAN MSc
i) BIDANG ORGANISASI DAN KEANGGOTAAN :
(1) HARNOTO, S.Si.T
(2) SULTONI, SPd. M.M
ii) BIDANG KADERISASI :
(1) BAMBANG RIANTO, SH.MH
(2) LULU PARNOATMOJO, SE
(3) BAMBANG KURNIAWAN
iii) BIDANG PENDIDIKAN PELATIHAN PROFESI DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA :
(1) RUDIN RIANTO SH
(2) EKO SARWONO SPd
iv) BIDANG PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN BURUH DAN PEKERJA (LITBANG) :
(1) USTAJUDIN
(2) RIADI SANTOSO, SE
v) BIDANG PENGEMBANGAN MASYARAKAT PESISIR, TANI, DAN NELAYAN:
(1) EDY IMBANG JOYO, SI.KOM
(2) ZAQI SAEFRUDIN RIZAL .SPd
vi) BIDANG HUBUNGAN LUAR NEGRI DAN DALAM NEGRI BURUH MIGRAN :
(1) ALI MAHFUDIN
(2) BAGYO
vii) BIDANG PENINGKATAN EKONOMI BURUH DAN PEKERJA :
(1) CASLI SALILI
(2) UNTUNG BEGJO
viii) BIDANG SARANA DAN PRASARANA PERUMAHAN BURUH DAN PEKERJA :
(1) IMAM SUGONO
(2) HERI PAMUNGKAS
ix) BIDANG ADVOKASI INDUSTRIAL HUKUM DAN HAM :
(1) AHMAD SOLEH SH
(2) AGUS MIFTAH, SH
x) BIDANG PERLINDUNGAN PEMBERDAYAAN WANITA DAN ANAK:
(1) dr. SINAR MEHULI Sp.KK
(2) HENDRA AMILYANA
(3) YUNITA STr
xi) BIDANG TEKNOLOGI INFORMASI DAN HUMAS :
(1) EKO FIDIYANTO, S.Pd
(2) TAKWO HERIYANTO
(3) YULI HARDIYANTO, SH
xii) BIDANG KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) :
(1) ADE ZUHRI AL HASNI, SKM
(2) FAJAR EKO NUGROHO, SKM
xiii) BIDANG JAMSOSTEK DAN ANTI NARKOBA:
(1) WIWIK ANDRIANI
(2) AZIZAH LESTARI

C. PROGRAM YANG DAPAT DIBENTUK


- SERIKAT PEKERJA MIGRAN BREBES
- SERIKAT BURUH/ PEKERJA PERUSAHAAN BREBES
- SERIKAT BURUH/ PEKERJA NELAYAN BREBES
- SERIKAT BURUH/ PEKERJA TANI BREBES
- DAN SERIKAT BURUH / PEKERJA LAINNYA YANG BERGABUNG DI PENGURUS CABANG BADAN
BURUH DAN PEKERJA KABUPATEN BREBES

PROGRAM BESAR YANG SEGERA DIMILIKI PC B2P3 KAB BREBES

- PENDIRIAN LEMBAGA PELATIHAN KERJA (LPK) PP


- PENDIRIAN LEMBAGA KURSUS DAN PELATIHAN KERJA (LKP) PP
D. Masa bakti Pengurus Cabang Badan Buruh dan Pekerja Pemuda Pancasila Kabupaten Brebes : 2020-
2024
E. Keputusan diambil secara : Musyawarah Mufakat
Demikianlah berita acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggung jawab, agar dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Brebes, 5 Desember 2020

Pimpinan Sidang, Sekretaris, Notulis

(Azmi A Majid ) (Dedi Agustyan) (M. Iqbal Yulianto)

Ketua Terpilih Sekretaris Terpilih Wakil Terpilih

Anda mungkin juga menyukai