Anda di halaman 1dari 2

PARTIKEL

By koya
A. “ – lah”
 Baskara melati belum
Harus diitulis serangkai! terlihat satu kali pun
 Hanya tuhanlah yang
PERINGATAN!!!
dapat mengampunimu.
Ada 11kata yang, ditulis serangkai!!!
 Menurutnya hanya buruh
dan petanilah yang butuh  2A : adapun,ataupun
dipersejahterai  2B : bagaimanapun, biarpun
 2K : kalaupun,kendatipun
B. “- kah”  2M : meskipun, maupun
 2S : sekalipun, sungguhpun
Harus diitulis serangkai!  1W : walaupun
 Siapakah yang kau cintai?
 Dimanakah bukti
kesungguhanmu? D. “per”
Ditulis terpisah apabila
C. “-pun” bermakna: demi, tiap, mulai
Harus diitulis terpisah !
 Cinta ini selalu bertambah
 Apa pun masalahnya, dia per detiknya
tetap bertahan  Bola itu memiliki kecepatan
90 kilometer per jam
Ditulis serangkai apabila “sekalipun” sudah benar karena
bermakna: bagi, sebagian terdapat di 11 kata pengecualian.
 Dua persembilan
2. Pada kalimat di bawah ini
 Tiga dua pertiga
manakah yang salah!!
E. SOAL LATIHAN a. Dia tak pernah peduli walau
sedetikpun.
1. Kalimat di bawah ini manakah
b. Sudahlah aku telah
yang benar!!
menyerah untuk terus
a. Dia tak pernah memiliki bertahan.
empati sedikitpun. c. Mengapa harus dia yang
b. Dia itu memang tak mau selalu kudoakan si sepertiga
mengalah sekalipun. malamku.

Pembahasan: Pembahasan:
Jawabannya adalah B, kenapa Jawabannya adalah A, kenapa
kok B? Karena pada pilihan A A? karena penulisan kata
kata “sedikitpun” salah, yang sedetikpun itu salah,
benar ialah sedikit pun. seharusnya ditulis sedetik pun
Sedangkan pada pilihan B kata

Anda mungkin juga menyukai