Anda di halaman 1dari 36

SPT I

Bunga Majemuk
(Anthothaxis atau Inflorecentia)

Created by : ruri_resmisari@yahoo.com
Pengertian

Bunga majemuk adalah….


• Bunga yang berkumpul
membentuk suatu rangkaian
dengan susunan yang
beranekaragam
Bagian Bunga Majemuk
1. Bagian-bagian yang bersifat batang atau
cabang
2. Bagian-bagian yang bersifat seperti daun
Bagian Bunga Majemuk
Bagian yang bersifat seperti batang atau
cabang
1. Ibu tangkai bunga (pendunculus, penduculus communis
atau penduculus rhachis)
 Bagian yang merupakan terusan batang atau cabang
yang mendukung bunga majemuk
2. Tangkai bunga (pediccelus)
 Cabang ibu tangkai yang mendukung bunganya
3. Dasar bunga (receptaculum)
 Ujung tangkai bunga yang mendukung bunga-bunga yang
lain
Bagian yang bersifat seperti daun
1. Daun-daun pelindung (bractea)
 Bagian-bagian serupa daun yang dari
ketiaknya muncul cabang-cabang ibu
tangkai atau tangkai bunganya
2. Daun tangkai(bracteola)
 Satu atau dua daun kecil yang terdapat
pada tangkai bunga
3. Seludang bunga (spatha)
 Daun pelindung yang besar yang
seringkali menyelubungi seluruh bunga
majemk waktu blum mekar
Bagian yang bersifat seperti daun
4. Daun-daun pembalut (bractea
involucralis, involucrum)
 Sejumlah daun-daun pelindung yang
tersusun dalam suatu lingkaran
 Misal : bunga matahari (Helianthus
annuus L.)
5. Kelopak tambahan (epicalyx)
 Bagian-bagian yang serupa daun yang
berwarna hijau, tersusun dalam suatu
lingkaran yang terdapat di bawah
kelopak
Bagian yang bersifat seperti daun
6. Daun-daun kelopak (sepalae)
7. Daun-daun mahkota atau daun tajuk (petalae)
8. Daun-daun tenda bunga (tepalae)
 Jika kelopak dan mahkota sama bentuk dan warnanya
9. Benang-benang sari (stamina)
10. Daun-daun buah (carpella)
Sifat Bunga Majemuk
1. Bunga majemuk tak berbatas (inflorescentia
racemosa, inflorescentia botrioides atau inflorescentia
centripetala)
2. Bunga majemuk berbatas (inflorescentia cymosa,
inflorescentia centrifuga atau inflorescentia definita)
3. Bunga majemuk campuran (inflorescentia mixta)
Sifat Bunga Majemuk
Bunga Majemuk Tak Berbatas
1. Ibu tangkainya tidak bercabang-cabang
1. Tandan (racemus atau botrys)
2. Bulir (spica)
3. Untai atau bunga lada (amentum)
4. Tongkol (spadix)
5. Bunga payung (umbella)
6. Bunga cawan (corymbus atu anthodium)
7. Bunga bonggol (capitulum)
8. Bunga periuk (hypantohodium)

2. Ibu tangkainya bercabang-cabang


1. Malai (panicula)
2. Bunga payung majemuk (umbella composita)
3. Bunga tongkol majemuk
4. Bulir majemuk
Bunga Majemuk Tak Berbatas
A. Ibu tangkainya tidak bercabang-cabang

1. Tandan (racemus atau botrys)


 Misal : Bunga merak
(Caesalpinia pulcherrima)

2. Bulir (spica)
 Misal Bunga jarong
(Stachytarpheta jamaicensis)
Bunga Majemuk Tak Berbatas
A. Ibu tangkainya tidak bercabang-cabang

3. Untai atau bunga lada


(amentum)
 Misal : Sirih (Piper betle)

4. Tongkol (spadix)
 Misal : Iles-iles
(Amorphophallus variabillis)
Bunga Majemuk Tak Berbatas
A. Ibu tangkainya tidak bercabang-cabang

5. Bunga payung (umbella)


 Misal : Daun kaki kuda
(Centella asiatica)

6. Bunga cawan (corymbus


atau anthodium)
 Misal : Bunga Matahari
(Helianthus annuus)
Bunga Majemuk Tak Berbatas
A. Ibu tangkainya tidak bercabang-cabang

7. Bunga bonggol
(capitulum)
 Misal : Putri malu
(Mimosa pudica)

8. Bunga periuk
(hypanthodium)
 Misal : Buah Tin (Ficus
carica)
Bunga Majemuk Tak Berbatas
Bunga Majemuk Tak Berbatas
B. Ibu tangkainya bercabang-cabang

1. Malai (panicula)
 Misal : Bunga mangga (Mangivera indica)
Bunga Majemuk Tak Berbatas
B. Ibu tangkainya bercabang-cabang
2. Bunga payung majemuk
(umbella composita)
2. Misal : Wortel (Daucus
carota)
3. Bunga tongkol majemuk
2. Misal : Palma
4. Bulir majemuk
2. Misal : Jagung (Zea
mays)
Sifat Bunga Majemuk Berbatas
1. Monochasial
 Jika ibu tangkai hanya mempunyai satu cabang, ada
kalanya lebih (2 cabang) tetapi tidak pernah berhadapan,
dan yang satu lebih besar daripada yang lainnya. Misal :
Bunga Kapas (Gossipium sp.)
2. Dichasial
 Jika dari ibu tangkai keluar 2 cabang yang berhadapan,
terdapat pada bunga berbibir (Labiatae)
3. Pleiochasial
 Jika dari ibu tangkai keluar lebih dari 2 capang pada suatu
tepat yang sama tingginya pada ibu tangkai tadi. Misal :
Bunga oleander (Nerium oleander L.)
Sifat Bunga Majemuk Berbatas
1. Monochasial
2. Dichasial
3. Pleiochasial
Sifat Bunga Majemuk Berbatas
Bunga Majemuk Berbatas
1. Anak payung menggarpu (dichasium)
 Misal : Melati (Jasminum sambac)
2. Bunga tangga atau bunga bercabang
seling (cincinus)
 Misal : Bunga kayu merah (Euphorbia
pulcherimma)
3. Bunga sekerup (bostryx)
 Misal : Bunga kenari (Canarium
commune)
Bunga Majemuk Berbatas
4. Bunga sabit (drepanium)
 Misal : Suku Juncaceae

5. Bunga kipas (rhipidium)


 Misal : Suku Iridaceae
Tipe Bunga Majemuk yang Lain
1. Gubahan semu atau karangan semu
(verticillaster)
 Misal : Remujung (Orthosiphon
stamineus)
2. Lembing (anthela)
 Misal : Juncus dan Luzula
Tipe Bunga Majemuk yang Lain
3. Tukal (glomerulus)
 Misal : Rami (Boehmeria nivea)
4. Berkas (fasciculus)
 Misal : Jadam (Rhoeo discolor)
Thank You!

Created by : ruri_resmisari@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai