Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA PRATIKUM

Mata Kuliah/SKS Praktikum : Desain dan Manajemen Formulir


Judul Praktikum : Desain Formulir sebagai Pengumpulan Data
Tujuan Pembelajaran : Mengetahui/memahami dan Mampu menganalisis Desain
Formulir sebagai pengumpulan data dengan benar
Praktikum
Nama Mahasiswa : Ashila Irka Faza
Tingkat/NIM : 1A/P17410201053
Hari/Tgl : Selasa/30 Maret 2021

Langkah Kerja Praktikum :

Persiapan Alat/Bahan :
Tempat : Rumah

Alat-alat/Sarana :
1. Alat tulis
2. Folio Bergaris
3. Laptop
4. Internet

Prosedur:
1. Membaca Materi Desain Formulir sebagai Pengumpulan Data
2. Setiap orang mengambil salah satu contoh formulir rekam medis yang ditugaskan
kemarin. (Formulir tiap orang berbeda dalam satu kelompok)
3. Menganalisis formulir yang sudah dipilih dengan baik dan benar dengan menggunakan
instrumen yang telah disediakan.
4. Diserahkan ke room yang telah disediakan di google classrom

Ringkasan Hasil Kegiatan Praktikum (Product) :


ASPEK ANATOMI: ISI KEADAAN FORMULIR MASUKAN PENGGUNA
1. Heading ADA
a. Judul ADA
b. Identitas Rumah
TIDAK ADA
Sakit
c. Identitas pasien ADA
Tidak tertera nomor halaman
d. Nomor Halaman TIDAK ADA karena hanya memiliki 1 halaman
tanpa ada halaman lain
2. Introduction ADA
3. Instruction ADA
4. Body ADA
a. Batas tepi badan
SESUAI
dengan bagian lain
b. Spasi pada tiap
SESUAI
kolom isi
c. Penggunaan garis
SESUAI
pada badan
d. Tipe huruf SESUAI
e. Cara pengisian badan SESUAI
5. Penutup ADA
a. Otentik ADA
b. Tanggal ADA
Saran/Evaluasi/Catatan Dosen Pembimbing/Instruktur Lab :

Dosen,

Nilai/Rekomendasi Dosen :

( ___________________ )
Instruktur,

( ___________________ )

Anda mungkin juga menyukai