Anda di halaman 1dari 1

UNIVERSITAS ISLAM KALIMANTAN (UNISKA)

MUHAMMAD ARSYAD AL BANJARI


FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI
JALAN ADIYAKSA (KAYU TANGI) NO.2 BANJARMASIN 70123 TELP (0511)3303875
___________________________________________________________________________________

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/20120

MATA KULIAH : PENDIDIKAN PANCASILA


KELAS /SEMESTER : 2A,2B NONREGULER BANJARMASIN
HARI/TANGGAL : SABTU, 11 JULI 2020
WAKTU: 16.20-17.50
DOSEN PENGAMPU : H.JUMANHURI,S.Pd.,M.Pd.

Selesaikanlah soal di bawah ini:

1. BPUPKI pada tanggal 28 Mei 1945 dilantik oleh Letjen Kumakichi Harada,Panglima tentara ke -16
Jepang di Jakarta. Sehari setelah dilantik, 29Mei 1945, dimulailah sidang yang pertama dengan materi
pokok pembicaraan calon “dasar negara”. Siapa sajakah tokoh-tokoh yang berbicara dala sidang BPUPKI
tersebut, dan bagaimana situasi persidangan pada saat itu?
2. Sebutkan beberapa pengertian filsafat berdasarkan watak dan fungsinya sebagaimana yang dikemukakan
Titus,Smith dan Nolan.
3. Apa saja argumen tentang “tantangan yang muncul” terhadap Pancasila?
4. Ideologi Pancasila memang menghadapi tantangan dari berbagai ideologi dunia dalam kebudayaan global.
Silakan Anda mengidentifikasi unsur-unsur kebudayaan global yang memengaruhi ideologi Pancasila
tersebut

Anda mungkin juga menyukai