Anda di halaman 1dari 7

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Tematik

No. : 01/HIDUP RUKUN /201 ...- 201...

Satuan Pendidikan : SD ...


Kelas / Semester : II / 1
Tema : A. Hidup Rukun
Sub Tema : 1. Rukun Dalam Keluarga
Waktu : 5 x 5 x 35 menit (5 x pertemuan)

I. Mata Pelajaran, Kompetensi Dasar dan Indikator


Mata
Kompetensi Dasar Indikator
Pelajaran
1.1 Menerima keberagaman karakteristik individu 1.1.1 Menunjukkan sikap menerima
dalam kehidupan beragama, suku bangsa, ciri- keberagaman karakteristik
ciri fisik, psikis, dan hobby sebagai anugerah individu lingkungan di rumah.
Tuhan Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan
sekolah
2.1.1 Menunjukkan perilaku toleransi,
kasih sayang, jujur, disiplin,
2.1 Menunjukkan perilaku toleransi, kasih sayang, tanggung jawab, santun, peduli,
PKn jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
dan percaya diri dalam berinteraksi dengan berinteraksi dengan keluarga
keluarga, teman, dan guru sebagai perwujudan
moral Pancasila 3.1.1 Menyebutkan bunyi sila-sila
3.1 Mengenal simbol-simbol sila Pancasila dalam dalam Pancasila
lambang negara “Garuda Pancasila” 3.1.2 Menyebutkan simbol sila-sila
dalam Pancasila

1.1 Menerima anugerah Tuhan Yang Maha Esa 1.1.1 Mengagumi bahasa Indonesia
berupa bahasa Indonesia yang dikenal sebagai sebagai anugerah Tuhan
bahasa persatuan dan sarana belajar di tengah
keberagaman bahasa daerah
2.5.1 Menunjukkan perilaku santun
2.5 Memiliki perilaku santun dan jujur dalam
saat melakukan percakapan
percakapan tentang hidup rukun dalam tentang hidup rukun dalam
kemajemukan keluarga melalui pemanfaatan kemajemukan keluarga
B.Indonesia bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah
3.5 Mengenal teks permintaan maaf tentang sikap 3.5.1 Mengidentifikasi kemajemukan
hidup rukun dalam kemajemukan keluarga dan dalam keluarga dan teman
teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis
3.5.2 Menyebutkan sikap menghargai
yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah
kemajemukan dalam keluarga dan
untuk membantu pemahaman teman

Matematika 1.1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang 1.1.1 Menerima dan menjalankan
dianutnya ajaran agama yang
dianutnya
2.1 Menunjukkan sikap cermat dan teliti, jujur, tertib
dan mengikuti aturan, peduli, disiplin waktu serta
2.1.1 Menunjukkan sikap kritis, cermat
tidak mudah menyerah dalam mengerjakan tugas
dan teliti, jujur
dalam mengerjakan tugas.
3.1 Mengenal bilangan asli sampai 500 dengan
menggunakan blok Dienes (kubus satuan) 3.1.1 Menentukan banyak benda yang
ditunjukkan blok
Dienes
3.1.2 Menuliskan lambang bilangan
ditunjukkan blok dienes
4.5 Memecahkan masalah nyatasecara efektif yang 4.5.1 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan penjumlahan, pengurangan, berkaitan dengan penjumlahan
perkalian, pembagian, waktu, panjang, berat
benda dan uang,selanjutnya memeriksa kebenaran 4.5.2 Menyelesaikan masalah yang

Kelas 2 RPP Tematik 2013 1


Mata
Kompetensi Dasar Indikator
Pelajaran
jawabnya berkaitan dengan pengurangan

1.1 Menikmati keindahan alam dan karya seni sebagai 1.1.1 Menikmati keindahan alam
salah satu tanda-tanda kekuasaan Tuhan sebagai salah satu tanda-tanda
kekuasaan Tuhan
3.1 Mengenal bahan dan alat serta tekniknya dalam
1.2.1 Menunjukkan rasa percaya diri
membuat karya seni rupa
untuk berlatih mengekspresikan
diri dalam mengolah karya seni

3.1.1 Menyebutkan bahan dalam


SBP membuat karya seni rupa
3.1.2 Menyebutkan alat dalam
membuat karya seni rupa
3.1.3 Menyebutkan teknik dalam
membuat karya seni rupa
4.1 Menggambar ekspresi dengan mengolah garis,
warna, bentuk dan tekstur berdasarkan hasil 4.1.1 Menggambar benda bangun
pengamatan di lingkungan sekitar ruang berdasarkan pengamatan

1.1 Menghargai tubuh dengan seluruh perangkat gerak 1.1.1 Menujukkan sikap menjaga
dan kemampuannya sebagai anugrah Tuhan. kesehatan tubuh
2.2.1 Menunjukkan sikap mau
2.1 Berperilaku sportif dalam bermain.
mengakui kekalahan dalam
bermain
3.1 Mengetahui konsep gerak variasi pola gerak dasar 3.1.1 Memeragakan berbagai variasi
lokomotor dalam berbagai bentuk permainan pola gerak dasar lokomotor
PJOK sederhana dan atau tradisional.
4.1 Mempraktikkan variasi pola gerak dasar
lokomotor yang dilandasi konsep gerak dalam 4.1.1 Melakukan variasi pola gerak
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau dasar lokomotor yang dilandasi
tradisional. konsep gerak dalam bentuk
permainan sederhana

II. Kegiatan Belajar


Hari/tanggal Kegiatan Belajar Waktu Sarana/sumber
I PEMBUKAAN
1. Peserta didik bersama guru berdoa bersama 15 menit  Gambar/foto
2. Peserta didik menyanyikan lagu yang berjudul  Teks lagu
Hari _______ ” Keluargaku”  Buku tematik
3. Tanya jawab tentang isi lagu. Terpadu 2 A
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini. Penerbit
Grasindo
Tgl ________ INTI
5. Mengamati gambar keluarga Bima 70 menit
6. Menjelaskan kemajemukan ciri fisik anggota keluarga
Bima
7. Mengerjakan tugas dengan memperhatikan gambar 70 menit
Keluarga Bima
8. Menuliskan perbedaan ciri fisik anggota masing-
masing.
9. Menceritakan perbedaan fisik yang ada di
keluarganya
masing-masing di depan kelas.
20 menit
PENUTUP
10. Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan
tentang pembelajaran hari ini
11. Guru memberi tugas/PR
12. Peserta didik diajak /melakukan refleksi.

Kelas 2 RPP Tematik 2013 2


Hari/tanggal Kegiatan Belajar Waktu Sarana/sumber

II PEMBUKAAN

1. Peserta didik bersama guru berdoa bersama 15 menit  Gambar/foto


Hari _______ 2. Peserta didik menyanyikan lagu yang berjudul  Teks lagu
” Keluargaku”  Buku tematik
Tgl ________ 3. Tanya jawab tentang kegiatan bersama keluarga yang Terpadu 2 A
bisa Penerbit
dilakukan bersama-sama Grasindo
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.

INTI
70 menit
5. Membaca cerita singkat tentang kebersamaan
keluarga
Bima
6. Menyebutkan kesukaan anggota keluarga Bima 70 menit
berdasarkan gambar.
7. Menuliskan kesukaan anggota keluarga masing-
masing, misalnya : kegiatan yang disukai, makanan
yang
disukai, warna yang disukai, dll
8. Menceritakan kesukaan anggota keluarganya
masing-masing di depan kelas.
20 menit
PENUTUP

9. Peserta didik menyimpulkan dengan mengerjakan


kolom “Sekarang Aku Tahu”
10. Guru memberi tugas/PR
11. Peserta didik diajak /melakukan refleksi.

III PEMBUKAAN  Gambar/foto


 Teks lagu
1. Peserta didik bersama guru berdoa bersama 15 menit  Buku tematik
Hari _______ 2. Peserta didik menyanyikan lagu yang berjudul Terpadu 2 A
” Keluargaku” Penerbit
Tgl ________ 3. Tanya jawab tentang bagaimana cara membuat Grasindo
anggota
keluarga senang
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.

INTI
70 menit
5. Peserta didik diajak mengamati gambar-gambar
kegiatan
yang dilakukan anggota keluarga
6. Peserta didik melengkapi kalimat berdasarkan 70 menit
gambar.
7. Peserta didik memberi tanda cek/centang pada sikap
yang menghargai kemajemukan keluarga.
8. Peserta didik menyebutkan sila-sila Pancasila dengan
benar
9. Peserta didik menuliskan sila-sila Pancasila dan
menunjukkan lambangnya.

20 menit

Kelas 2 RPP Tematik 2013 3


Hari/tanggal Kegiatan Belajar Waktu Sarana/sumber
PENUTUP

10. Peserta didik menyimpulkan dengan mengerjakan


kolom “Sekarang Aku Tahu”
11. Guru memberi tugas/PR
12. Peserta didik diajak /melakukan refleksi.

IV PEMBUKAAN  Gambar/foto
 Teks lagu
1. Peserta didik bersama guru berdoa bersama 15 menit  Buku tematik
Hari _______ 2. Peserta didik menyanyikan lagu yang berjudul Terpadu 2 A
” Satu Dua Tiga Empat ” Penerbit
Tgl ________ 3. Tanya jawab tentang isi lagu. Grasindo
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.

INTI

5. Peserta didik diajak mengingat kembali apa yang telah


dilakukan saat membantu orangtua di rumah terutama 70 menit
saat disuruh orangtua menghitung sesuatu.
6. Peserta didik menghitung jumlah gelas-gelas
berdasarkan gambar.
7. Peserta didik menghitung banyak gelas dalam susunan 70 menit
kotak berdasarkan gambar.
8. Peserta didik menyebutkan nama bahan untuk
membuat
karya seni berdasarkan gambar dengan benar

PENUTUP
20 menit
9. Peserta didik menyimpulkan pelajaran hari ini dengan
mengerjakan kolom “Sekarang Aku Tahu”
10. Guru memberi tugas/PR
11. Peserta didik diajak /melakukan refleksi.

V PEMBUKAAN  Gambar/foto
 Teks lagu
1. Peserta didik bersama guru berdoa bersama 15 menit  Buku tematik
Hari _______
2. Peserta didik melakukan percakapan tentang Terpadu 2 A
menyelesaikan masalah penjumlahan. Penerbit
Tgl ________ 3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini. Grasindo

INTI

4. Peserta didik diajak menyelesaikan soal cerita 70 menit


penjumlahan ( contoh soal dari guru)
5. Peserta didik menyelesaikan soal cerita penjumlahan
6. Peserta didik menyimak percakapan yang berkaitan
dengan masalah soal cerita pengurangan.
7. Peserta didik menyelesaikan soal cerita pengurangan
8. Peserta didik menyebutkan alat-alat untuk membuat
karya seni.
9. Peserta didik menyebutkan tehnik membuat suatu 70 menit
Karya
Seni dengan benar.
10.Guru mengajak Peserta didik untuk keluar kelas dan
bermain Tank Baja.

Kelas 2 RPP Tematik 2013 4


Hari/tanggal Kegiatan Belajar Waktu Sarana/sumber
PENUTUP
20 menit
11. Peserta didik menyimpulkan pelajaran hari ini
dengan
mengerjakan kolom “Sekarang Aku Tahu”
12. Guru memberi tugas/PR
13 Peserta didik diajak /melakukan refleksi.

III. Penilaian

Penilaian
No Mata Pelajaran Keterangan
Bentuk Teknik
1. Pendidikan
Kewarganegaraan
2. Bahasa Indonesia
3. Matematika
4. Seni Budaya dan
Ketrampilan
5. Pendidikan Jasmani dan
Kesehatan

............, ..............................

Mengetahui,
Kepala Sekolah, Guru Kelas 2

___________________ _____________________
NIK. NIK.

III. Penilaian (contoh)

Penilaian
No Mata Pelajaran Keterangan
Bentuk Teknik
1. Pendidikan Tertulis Uraian
Kewarganegaraan
2. Bahasa Indonesia unjuk kerja skala penilaian format terlampir
3. Matematika tertulis skala penilaian
4. Seni Budaya dan unjuk kerja skala penilaian format terlampir
Ketrampilan
5. Pendidikan Jasmani dan unjuk kerja skala penilaian format terlampir
Kesehatan

Kelas 2 RPP Tematik 2013 5


Format Penilaian
Mata Pelajaran : 1. Pendidikan Kewarganegaraan
Bentuk/Teknik : Unjuk Kerja – Skala penilaian (contoh)
Indikator : Menyebutkan bunyi sila-sila dalam Pancasila

No. Aspek penilaian


Nama Siswa Kerapian Kebersihan Kebenaran Nilai
Bobot/skala: Bobot/skala: Bobot/skala:

Format Penilaian
Mata Pelajaran : 2. Bhs. Indonesia
Bentuk/Teknik : Unjuk Kerja – Skala penilaian (contoh)
Indikator : 3.5.2 Menyebutkan sikap menghargai kemajemukan dalam keluarga dan teman

No. Aspek penilaian


Nama Siswa Nilai
Bobot/skala: Bobot/skala: Bobot/skala:

Format Penilaian
Mata Pelajaran : 3. Matematika
Bentuk/Teknik : Unjuk Kerja – Skala penilaian (contoh)
Indikator :
No. Aspek penilaian
Nama Siswa Kerapian Kebersihan Kebenaran Nilai
Bobot/skala: Bobot/skala: Bobot/skala:

Format Penilaian
Mata Pelajaran : 4. Seni Budaya dan Prakarya (SBP)
Bentuk/Teknik : Unjuk Kerja – Skala penilaian (contoh)
Indikator :
No. Aspek penilaian
Nama Siswa Kerapian Kebersihan Kebenaran Nilai
Bobot/skala: Bobot/skala: Bobot/skala:

Kelas 2 RPP Tematik 2013 6


Format Penilaian
Mata Pelajaran : 5. Pendidikan jasmani Olahraga dan Kesehatan (Penjas OR kes)
Bentuk/Teknik : Unjuk Kerja – Skala penilaian (contoh)
Indikator :
No. Aspek penilaian
Nama Siswa Kekompakan Ketepatan Kecepatan Nilai
Bobot/skala: Bobot/skala: Bobot/skala:

Kelas 2 RPP Tematik 2013 7

Anda mungkin juga menyukai

  • Subtema 2
    Subtema 2
    Dokumen8 halaman
    Subtema 2
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 1
    Subtema 1
    Dokumen8 halaman
    Subtema 1
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 2
    Subtema 2
    Dokumen8 halaman
    Subtema 2
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 1
    Subtema 1
    Dokumen7 halaman
    Subtema 1
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 2
    Subtema 2
    Dokumen8 halaman
    Subtema 2
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 3
    Subtema 3
    Dokumen7 halaman
    Subtema 3
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 4
    Subtema 4
    Dokumen7 halaman
    Subtema 4
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 3
    Subtema 3
    Dokumen8 halaman
    Subtema 3
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 1
    Subtema 1
    Dokumen7 halaman
    Subtema 1
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 2
    Subtema 2
    Dokumen6 halaman
    Subtema 2
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 4
    Subtema 4
    Dokumen6 halaman
    Subtema 4
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 3
    Subtema 3
    Dokumen7 halaman
    Subtema 3
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 3
    Subtema 3
    Dokumen6 halaman
    Subtema 3
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 1
    Subtema 1
    Dokumen6 halaman
    Subtema 1
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 1
    Subtema 1
    Dokumen6 halaman
    Subtema 1
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 4
    Subtema 4
    Dokumen7 halaman
    Subtema 4
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 4
    Subtema 4
    Dokumen7 halaman
    Subtema 4
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 3
    Subtema 3
    Dokumen7 halaman
    Subtema 3
    leond
    Belum ada peringkat
  • 01 RPP Lesson 01
    01 RPP Lesson 01
    Dokumen6 halaman
    01 RPP Lesson 01
    Eazy Net
    Belum ada peringkat
  • Subtema 1
    Subtema 1
    Dokumen8 halaman
    Subtema 1
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 2
    Subtema 2
    Dokumen8 halaman
    Subtema 2
    leond
    Belum ada peringkat
  • Subtema 2
    Subtema 2
    Dokumen7 halaman
    Subtema 2
    leond
    Belum ada peringkat