Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL

Gemas dan Buka Bersama


Periode 2020-2021
“Ramadhan Berbagi dan Menginspirasi.”

Universitas Muhammadiyah Ponorogo


Jl. Budi Utomo No. 10
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

I. PENDAHULUAN

Bulan Suci Rmadhan merupakan bulan yang kita tunggu-tunggu bagi umat
umat muslim. Banyak kegiatan positif yang dapat kita lakukan untuk mengisi bulan
suci ini. Salah satu kegiatanya adalah Genre Masyarakat (GEMAS) yang berupa buka
puasa bersama dan pemberian bekal terhadap para remaja di lingkungan panti asuhan
Nurus Syamsi, Bungkal. Selain itu juga dapat meingkatkan keimanan dan tali
silatuhrahmi dengan para anak yatim.
Disamping itu seiring dengan perkembangan zaman membuat para remaja
mudah terjerumus pada hal-hal yang negative, jika tidak diarahkan dengan baik dan
benar. UKM PIK-R “Fajar Melati” merupakan sebuah wadah atau saran informasi
bagi remaja untuk memberi informasi dan fakta kepada para remaja agar memiliki
pengetahuan yang cukup untuk mengambil suatu tindakan yang akan diambil. Karena
dengan kemajuan informasi ternyata telah memprematurkan kematangan-kematangan
tersebut, sehingga tidak sedikit remaja harus berspekulasi melanggar norma-norma
kesopanan. Disamping itu penyalahgunaan Narkoba (narkotika, alkohol, dan bahan
adiktif) terus menaungi perkembangan remaja, apabila tanpa adanya pembekalan
materi yang benar tentang hal tersebut.
Dengan adanya kegiatan tersebut, dapat mendatangkan manfaat terutama bagi
para remaja dalam memerangi narkoba, HIV/AIDS dan seksualitas yang pada
akhirnya akan berdampak pada kehidupan sosial dalam menyiapkan SDM yang
handal di masa depan. UKM PIK-R “Fajar Melati“ Universitas Muhammadiyah
Ponorogo mempunyai inisiatif untuk mengadakan kegiatan ini sebagai salah satu
bentuk pengabdian terhadap masyarakat selain itu sebagai upaya untuk membantu
permasalahan remaja. Kegiatan tersebut kami kemas dalam bentuk buka puasa dan
Talk Show. Semoga dengan kegiatan tersebut akan lebih menambah rasa kebersamaan
dan mampu merubah kebiasaan buruk para remaja menjadi lebih baik, agar para
remaja Indonesia mampu menjadi penerus bangsa dan negara yang handal.
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

II. DASAR KEGIATAN


1. Keputusan Rektor nomor: 45/1.4/KM/2020, Tentang susunan pengurus Pusat
Informasi dan Konseling Kesehatan Reproduksi Mahasiswa. Universitas
Muhammadiyah Ponorogo. Masa bakti 2020/2021.
2. Program Kerja PIK Remaja “Fajar Melati” Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Tahun 2020/2021
3. Rapat Kerja tanggal 08 April 2021

III. MAKSUD DAN TUJUAN


Penyampaian Informasi dan Konseling tentang Triad KRR sangat dibutuhkan bagi
remaja. Tujuan Pengadaan Gemas dan Buka Bersama adalah :
1. Sebagai pengabdian terhadap masyarakat dalam kegiatan sosial
2. Sebagai wadah pengenalan PIK terhadap remaja
3. Meningkatkan nilai-nilai ukhuwah islamiyah
3. Penyaluran Informasi dan Edukasi tentang Kesehatan Reproduksi dan Narkoba
pada remaja

IV. NAMA DAN TEMA


Nama Kegiatan : GEMAS (Genre Masyarakat)
Tema : Ramadhan Berbagi dan Menginspirasi
Motto : Remaja Lebih Sehat Lebih Gaya

V. WAKTU DAN TEMPAT


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari : Kamis
Tanggal : 29 April 2021
Tempat : Panti Asuhan Nurus Syamsi, Bungkal

VI. BENTUK KEGIATAN


Bentuk Kegiatannya berupa buka Bersama dan pemberian materi dengan di selingi
tanya jawab serta game.
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

1. Buka Bersama
2. Pengenalan PIK-R
3. TRIAD Kesehatan Reproduksi Remaja ( Seksualitas, HIV / AIDS dan NAPZA )
4. Ice Breaking

VI. TARGET PESERTA


1. Mendidik remaja yang berkarakter
2. Memberikan arahan kepada remaja agar tidak terjerumus ke hal hal yang tidak
baik
3. Setelah selesainya ini para remaja dapat memahami tentang PIK Remaja, serta
semua hal yang ingin diketahui peserta tentang PIK Remaja

VII. SUSUNAN PANITIA


Terlampir

VIII. LEMBAR PENGESAHAN


Terlampir

IX. ANGGARAN DANA


Terlampir

X. JADWAL KEGIATAN
Terlampir

XI. PENUTUP
Dengan diadakannya Gemas berupa buka bersama ini semoga mampu
menambah ukhuwah islamiah serta dapat membawa remaja perkembangan remaja
baik fisik maupun psikis serta memehami dampak bahaya penyalahgunaan
Narkoba,sehingga terwujud remaja Ponorogo yang sehat.
Semoga Allah SWT menjadikan kegiatan ini sebagai sebuah amal shaleh bagi
kita semua dan hanya kepada Allah-lah semua amal kita niatkan
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

Demikian proposal ini kami buat untuk mendapat dukungan dari semua pihak
baik material maupun spiritual sehingga kegiatan ini dapat terselenggara dengan
lancar. Atas perhatian dan partisipasi yang diberikan kami ucapkan terima kasih.

Ponorogo, 08 April 2021


UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Rektor Univiersitas Muhammadiyah Ponorogo


Penanggung Jawab : Wakil Rektor III Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Pembina : Pramono, S.Sos.,M.Si
Ketua Umum : Maulidia Pratiwi
Ketua Panitia : Bayu Mukti Wibowo
Sekretaris : Siti Hamida Nopitasari
Bendahara : Alenta Surya Cendani

Seksi-Seksi
1. Seksi Acara : Koordinasi : Susi Ernawati
Anggota : 1. Hilmy Yogar Putra
2. Fauziah Andary
3. Nadhila Sekar Pramesti

2. Seksi Perkab : Koordinasi : Aristu Chahya Sururi


Anggota : 1. Rigo Febby Mahendra
2. Pepriana Yusma Duwi Pratiwi
3. Mila Mersiana
4. Nely Dwi Agustin

3. Seksi Konsumsi : Koordinasi : Sherly Minda Lorenza


Anggota : 1. Adelya Armiaji Ilham
2. Imroatul Wirasati
3. Awwalu Risma Royani
4. Aan Afnatul Jannah

4. Seksi DekDok : Koordinasi : Endra Delima Romadhani


Anggota : 1. Tri Widianingrum
2. Helmy Prainas Sari
4. Seksi Humas : Koordinasi : Septy Naurah Kusumadewi
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

Anggota : 1. Khoirul Hani


2. Rizal Wahyu Pratama
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

LEMBAR PENGESAHAN

Panitia Pelaksana,
Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

BAYU MUKTI WIBOWO SITI HAMIDA NOPITASARI


NIM. 2053332 NIM. 20312152

Mengetahui,
Pembina UKM PIK R Ketua Umum UKM PIK R
“Fajar Melati” “Fajar Melari”

PRAMONO, S.Sos., M.Si MAULIDIA PRATIWI


NIP.1973011 2200604 1 019 NIM. 18240651

ANGGARAN DANA
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

PEMASUKAN

KETERANGAN JUMLAH
Univ. Muhammadiyah Ponorogo Rp. 1.540.000,-
Total Rp. 1.540.000,-

PENGELUARAN

A. KESEKRETARIATAN

NO NAMA BARANG Volume Harga satuan Sub Total


1. Penggandaan Proposal Rp. 20.000,-
Pengadaan dan
2. penggandaan surat Rp. 15.000,-
menyurat
3. Amplop Rp. 15.000,-
Total Rp. 50.000,-

B. SIE ACARA

NO NAMA BARANG VOLUME Harga Sub Total


Satuan
1. Hadiah 1 1 Rp. 20.000 Rp. 20.000,-
2. Hadiah 2 1 Rp. 20.000 Rp. 20.000,-
3. Hadiah 3 1 Rp. 15.000 Rp. 15.000,-
4. Hadiah 2 1 Rp. 15.000 Rp. 15.000,-
5. Solasi 1 Rp. 2.000 Rp. 2.000,-
6. Kertas Payung 4 Rp. 8.000 Rp. 8.000,-
Total Rp. 80.000,-

C. PERLENGKAPAN

NO NAMA VOLUME Harga satuan Sub Total


BARANG
1. Banner 1 Rp. 100.000,- Rp. 100.000,-
3. Masker 1 Rp. 30.000,- Rp. 30.000,-
Total Rp. 130.000,-

D. KONSUMSI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

NO NAMA BARANG VOLUME Harga Satuan Sub Total

Snack peserta +
1. 54 Rp 5.000,- Rp. 270.000,-
Pengurus Panti
Snack
2. 26 Rp 5.000,- Rp. 130.000,-
Panitia+Undangan
3. Makan Buka Puasa 80 Rp 10.000,- Rp. 800.000,-

Total Rp 1.200.000,-

E. DOKUMENTASI DAN DEKORASI

NO NAMA VOLUME Harga satuan Sub Total


BARANG
1. Kamera 1 Rp. 30.000,- Rp. 30.000,-
Total Rp. 30.000,-

F. HUMAS

NO NAMA BARANG VOLUME Harga Satuan Sub Total


1. Transportasi dan
- Rp.50.000,- Rp. 50.000,-
Komunikasi
Total Rp. 50.000,-

REKAPITULASI AKHIR

NO KETERANGAN Sub Total


1. Kesekretariatan Rp. 50.000,-
2. Konsumsi Rp. 1.200.000,-
3. Acara Rp. 80.000,-
4. Perlengkapan Rp. 130.000,-
5. DekDok Rp. 30.000,-
6. Humas Rp. 50.000,-
Total Rp. 1.540.000,-

Mengetahui,
Bendahara Umum
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

DEWI KURNIAWATI
NIM. 19631816

SUSUNAN ACARA

Hari/Tanggal : Kamis, 29 April 2021


UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

Tempat : Panti Asuhan Nurus Syamsi


Tema : Ramadhan Berbagi Dan Menginspirasi

No Waktu Acara Penanggung Jawab


1. 15.00 – 15.20 Shalat Ashar PJ : Acara
Pembukaan PJ : Acara
Tilawah Al-Qur’an MC : rizal
Sambutan Doa : yusma
Doa Tilawah : adel
Penutup Sambutan :
2. 15.20 – 15.50 Pembukaan
1. Pembina pik
2. Pengelola panti
3. Ketua pik
4. Ketupel

Ngopi Bedah video Moderator : Rizal


15.50 – 16.20
3. (Ngobrol “RUMPANG” Pengisi acara : Duta
Santai) GenRe (Lala dan Susi)
Teka-Teki Milenial Pj Acara : Hilmy dan
Jurang ambyar Lala
(orang)
G teen Pj Teka-teki milenial :
Red or Green Adelia A
Sherly M
Naura

Pj Jurang Ambyar :
Bayu M
Siti H
Khoirul Hani
16.20 – 17.10 GenRe Kit Mila

Pj G-Teen :
Risma
Alenka
Imroatul
Rigo

Pj Red Or Green :
Aristu
Nely Dwi
Yusma
4. 17.10 – 17.27 Istirahat Pj acara : Susi
Pengisi acara :
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA
PIK R “FAJAR MELATI”
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Jl. Budi Utomo No. 10 Ponorogo 63471 Jawa Timur Indonesia Telepon 081450255720
e-mail: pikrfame@gmail.com website: pikfame.blogspot.com

Bayu
Auziah
Sherly

Pj Persiapan Bukber :
auziah dan Sie
Konsumsi, Perkab

Bagi Takjil Pj : Acara


5. 17.27 – 18.20 Bukber Sholat
Makan Bersama

Anda mungkin juga menyukai