Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

DINAS PENDIDIKAN
UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS
UNIT KERJA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2 TULUNGAGUNG
Jalan Jabalsari, Kec. SumbergempolKab. Tulungagung
WAKASEK KURIKULUM email : smkn2tulungagung@yahoo.co.id

TATA CARA PENGISIAN DAFTAR NILAI SISWA

1. Pengisian Form Nilai 1 (F.03.27.01)


a) Kolom rata-rata hanya diisi oleh guru mata pelajaran Normatif Adaptif
(NORMAD) yang merupakan nilai dan Standar Kompetensi (SK) tersebut di
atas
b) Kolom Nilai Akhir (NA) hanya diisi oleh kelompok guru mata pelajaran
Produktif (dipilih dari KD (Kompetensi Dasar) terendah) yang merupakan nilai
dari SK tersebut di atas
c) Untuk Kelompok Produktif, Mata Pelajaran diisi sama dengan nama SK

2. Pengisian Form Nilai 2 (F.03.27.02)


a) Format F.03.27.02 khusus untuk Mata Pelajaran NORMAD (Rekapitulai dari
Format F.03.27.01)
b) N A Merupakan Nilai Mata Pelajaran

3. Pengisian Form Nilai 3 (F.03.27.03)


a) Untuk Kelompok NORMAD
1. Standar Kompetensi pada judul tidak perlu diisi.
2. Pada keterangan diisikan KD Berapa dan SK Berapa, tugas diberikan
Contoh :
 Tugas 1 : KD : 2 SK A
b) Untuk Kelompok Produktif merupakan tugas dari KD pada SK tersebut di atas
1. Pada Keterangan SK tidak perlu diisi
Contoh :
 Tugas 1 : KD : 2 SK - -
 Rerata Nilai tugas merupakan rata-rata dari nilai tugas-tugas tersebut.

4. Pengisian Form Nilai 4 (F.03.27.04)


a) Kolom 1 hanya diisi oleh kelompok Produktif saja (NA pada F.03.27.01)
b) Kolom 2 hanya diisi oleh kelompok NORMAD saja (NA pada F.03.27.02)
c) Kolom 3 diisi rata-rata nilai tugas (Rerata Nilai Tugas Pada F.03.27.03)
d) Kolom 4 diisi nilai Ujian Tengah Semester (UTS)
e) Kolom 5 diisi nilai Ujian Akhir Semester (UAS) / Ujian Kenaikan Kelas.
f) Nilai Rapor diisi rata-rata dari nilai pada kolom-kolom sebelumnya.
Rev. 00. Tgl. 10.07.2010

Anda mungkin juga menyukai