Anda di halaman 1dari 7

E.

Pengorganisasian ( Rencana Operasional)


1. Manajemen Kegiatan
Struktur peran dan keahlian anggota tim
No Nama/NI Program Bidang Alokasi Uraian Tugas
. M Studi Ilmu Waktu
(jam/minggu
)
1 Muhamma S1 Ilmu Programmin 4 minggu Membuat
d Nasikhin Perpustakaa g program Hallo
Al Mustafa n Help dan
mengendalikan
kinerja tim
2 Natasya S1 Ilmu Desain 3 minggu Mendesain
Hasna Perpustakaa Hallo Help
Riskasari n sebagus
mungkin untuk
meningkatkan
daya saing
3 Riky Yoga S1 Uji coba 2 minggu Melakukan uji
Ardinata Pendidikan aplikasi coba aplikasi
Teknik untuk
Elektro mengetahui
kinerja sistem
Hallo Help
4 Indana S1 Ilmu Pemasaran 2 minggu Memublikasika
Zulva Perpustakaa n Hallo Help
Amaliana n kepada kalayak
Soraya umum
4 Silviana S1 Menyusun 2 minggu Menyusun
Wanda Pendidikan Laporan laporan
Fentia Teknik RTL mengenai
Elektro penjelasan
Hallo Help dan
laporan
keuangannya
Kemitraan
Untuk mitra inovasi aplikasi Hallo Help adalah wirausaha dalam bidang jasa yaitu tambal
ban, mobil derek, dan bengkel. Dimana seperti yang kita bahwa saat ini dunia sedang diserang
virus COVID-19 yang sangat berdampak besar bagi kehidupan masyarakat, dalam bidang
ekonomi sendiri wirausaha yang menjadi mitra kita sangat resah akibat pandemi ini menjadi sepi
akan konsumen karena tidak adanya masyarakat yang keluar rumah karena adanya virus tersebut
yang menjadikan pengusaha pengusaha tersebut tidak adanya pemasukan untuk kehidupan sehari
hari. Selain itu permasalahan yang lain tambal ban, mobil derek, dan bengkel selalu dibutuhkan
pada saat terjadi suatu kendala di jalan raya tidak semua jalan raya terdapat tambal ban, mobil
derek atau bengkel yang buka atau tersedia 24 jam dan juga nomor darurat selalu dibutuhkan
apalagi disituasi adanya pandemi Covid 19 karena tidak semua orang hafal dengan nomor
darurat ini sangat penting jika terjadi situasi yang tidak diinginkan baik dirumah maupun dijalan
raya.
Dengan begitu kami mengumpulkan mitra atau pengusaha tambal ban, mobil derek dan
bengkel untuk tergabung dalam satu aplikasi yang memudahkan masyarakat untuk menemukan
layanan tersebut jika terjadi sesuatu dijalan. Inovasi yang dibuat adalah sebuah aplikasi Hallo
Help dengan layanan dan fitur tambal ban, mobil derek, bengkel dan nomor darurat yang
terdapat pada satu aplikasi untuk memudahkan masyarakat jika terjadi sesuatu dijalan raya. Jadi
inovasi ini perkembangan dari inovasi sebelumnya satu aplikasi untuk tambal ban online saja,
tetapi aplikasi ini dikembangkan dengan layanan tambahan dan fitur terbaru untuk memudahkan
masyarakat.

2. Peralatan dan Fasilitas

Aplikasi
Pengertian Aplikasi Menurut Kamus Kamus Besar Bahasa Indonesia (1998:52) adalah
penerapan dari rancang sistem untuk mengolah data yang menggunakan aturan atau ketentuan
bahasa pemrograman tertentu. Aplikasi adalah suatu program komputer yang dibuat untuk
mengerjakan dan melaksanakan tugas khusus dari pengguna.

Dimana dengan menggunakan aplikasi Hallo Help akan memudahkan masyarakat untuk
menemukan layanan tersebut jika terjadi kerusakan kendaraan di jalan. Inovasi ini menggunakan
layanan fitur tambal ban,mobil derek, dan bengkel dengan menggunakan nomor darurat yang
terdapat pada aplikasi tersebut.
Smartphone
Smartphone adalah perangkat telekomunikasi serbaguna. Smartphone atau yang disebut
juga piranti pintar dewasa ini menjadi trend yang mewabah di Indonesia, digemari nya
smartphone ini juga bukan tanpa alasan, tapi karena fitur yang ditawarkan sangat menarik dan
mengubah hobi pengguna untuk browsing, chatting dan semacamnya yang awalnya dilakukan
secara statis, sekarang dengan smartphone bisa dilakukan dengan mobile atau bergerak.

Seperti halnya pengguna atau user yang semakin cerdas memilih perangkat pintar nya,
vendor pun bersaing menawarkan fitur dan interface yang menarik dan mudah untuk
penggunanya, mereka menawarkan OS (operating sistem) dan aplikasi yang memanjakan
penggunanya, RIM menawarkan OS Blackberry, Apple dengan Iphone nya, Samsung, Sony,
Huawei, dan beberapa vendor lainnya mengadopsi Android sebagai OS nya, ada juga yang
memakai jasa Windows phone untuk OS, seperti yang dilakukan oleh Nokia.

Fisik dan geografis menjadi semakin tak berjarak, secara sosial pun masyarakat semakin
tak bersekat. Sebuah kemajuan yang sangat patut disyukuri, smartphone merupakan
pengembangan dari mobile phone atau lebih dikenal dengan handphone yang diciptakan awal
mula sekitar 40 tahun lalu oleh Martin Cooper dari Motorola. Ponsel yang berbentuk besar sekali
itu mempunyai berat sekitar 1,15 kg dan panjang sekitar 10 inch serta hanya bisa digunakan
selama 20 menit saja sebelum baterai nya habis. Namun dalam perkembangan nya hingga jadi
smartphone pada saat ini, dengan dimensi yang lebih elegan dan indah juga bisa lebih multi
fungsi sehingga tidak hanya digunakan untuk telepon dan sms saja, kekuatan baterai nya pun
bisa lebih tahan lama hingga dapat bertahan beberapa hari standby dengan sekali full charge.

Seperti yang kita ketahui bahwa saat ini kita berada di era industry 4.0 yang mana
masyarakat sudah tidak asing lagi dengan smartphone, dengan smartphone tersebut dapat
menginstal aplikasi Hallo Help dan dapat diunduh. Sehingga inovasi ini sangat memudahkan
masyarakat dan mendorong ke arah kemajuan teknologi.

Google Maps
Google Maps adalah layanan gratis Google yang cukup popular. Anda dapat
menambahkan fitur Google Maps dalam web Anda sendiri dengan Google Maps API. Google
Maps API adalah library JavaScript. Menggunakan/memprogram Google Maps API sangat
mudah. Yand Anda butuhkan adalah pengetahuan tentang HTML dan JavaScript, serta koneksi
Internet. Dengan menggunakan Google Maps API Anda dapat menghemat waktu dan biaya
Anda untuk membangun aplikasi peta digital yang handal, sehingga Anda dapat focus hanya
pada data-data Anda. Biarkan data peta-peta dunia menjadi urusan Google saja.

Saat ini versi terakhir Google Maps API adalah versi 3. Versi ini tampil lebih cepat dari
versi sebelumnya khususnya untuk browser ponsel. Anda bisa membangun situs web yang
dilengkapi peta untuk iPhone dan ponsel dengan sistem operasi Android.

Cara mulai menulis program Google Maps API dengan urutan sebagai berikut:

1. Memasukkan Maps API JavaScript ke dalam HTML kita.


2. Membuat element div dengan nama map_canvas untuk menampilkan peta.
3. Membuat beberapa objek literal untuk menyimpan property-properti pada peta.
4. Menuliskan fungsi JavaScript untuk membuat objek peta.
5. Meng-inisiasi peta dalam tag body HTML dengan event onload.

Dengan menggunakan google maps pada aplikasi Hallo Help dapat mengetahui posisi
kita dimana, sehingga memudahkan montir untuk mengetahui lokasi keberadaan kita dalam
kondisi darurat.

Java
Java adalah bahasa berorientasi objek yang dapat digunakan untuk pengembangan
aplikasi mandiri, aplikasi berbasis internet, serta aplikasi untuk perangkat-perangkat cerdas yang
dapat berkomunikasi lewat internet atau jaringan komunikasi. Dalam Java ada 2 (dua) jenis
program berbeda, yaitu aplikasi dan applet. Aplikasi adalah program yang biasanya disimpan dan
dieksekusi dari komputer lokal sedangkan applet adalah program yang biasanya disimpan pada
komputer yang jauh, yang dikoneksikan pemakai lewat web browser. Java bukan turunan
langsung dari bahasa pemrograman manapun. OOP (object oriented programming) adalah cara
yang ampuh dalam pengorganisasian dan pengembangan perangkat lunak.

Dalam pemrogramam aplikasi Hello Help kita menggunakan software Java untuk
memprogram dalam rangka mengendalikan sistem kinerja Hallo Help dalam membantu client
dalam kesulitan.

Canva
Desain merupakan salah satu komponen sebagai tolak ukur kesuksesan campaign
marketing. Bahkan, tidak jarang kita melihat iklan yang unik dan nyeleneh baik di televisi
maupun di social media. Tujuannya biasanya sebagai brand awareness atau menarik perhatian
calon pembeli. Canva dapat membantu anda membuat desain tanpa perlu menginstall
aplikasinya. Didalam tools canva juga banyak terdapat design dan animasi yang bisa dengan
mudah kita edit didalamnya tanpa perlu mendesignnya dari awal. Canva adalah sebuah tools
untuk desain grafis yang menjembatani penggunanya agar adapat dengan mudah merancang
berbagai jenis desain kreatif secara online. Mulai dari mendesain kartu ucapan, poster, brosur,
infografik, hingga presentasi. Canva saat tersedia dalam beberapa versi, web, iPhone, dan
Android.

Dalam desain aplikasi Hello Help dengan Canva sangat memudahkan kita untuk
mendesain sesuai dengan keinginan, selain mudah dan praktis Canva juga sangat portable
digunakan pada smartphone. Sebagai berikut hasil desain dengan menggunakan Canva

Gambar 1. Desain protype halaman depan aplikasi Hallo Help

3. Jadwal dan Waktu pelaksanaan


No Kegiatan Bulan I Bulan II Bulan III Bulan IV
.
I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV
1. Studi
Literatur
2. Pendesain
an Hallo
Help

3. Pengump
ulan Alat
dan
Bahan
4. Pabrikasi
Aplikasi
5. Uji Coba
Aplikasi
6. Sosialisas
i dan
Monitorin
g
Aplikasi
7. Evaluasi
Program
8. Membuat
Laporan
dan RTL

4. Pembiayaan
N KEGIATAN BIAYA
O
1. Identifikasi data dan kebutuhan Rp. 1.500.000,00
2. Analisa masalah Rp. 1.000.000,00
3. Perancangan Rp. 2.500.000,00
4. Implementasi Rp. 1.000.000,00
5. Uji coba Rp. 700.000,00
6. Maintance Rp. 500.000,00
7. Pemasaran Rp. 350.000,00
TOTAL Rp. 7.550.000,00

Anda mungkin juga menyukai