Anda di halaman 1dari 2

STANDART

STANDART
OPERASIONA
OPERASIONA
Alat Pelindung Diri ( APD ) yang
LL PROSEDUR
diperlukan :PROSEDUR

1. EARPLUG
2. SAFETY SHOES
3. MASKER Hal yang perlu diperhatikan sebelum menjalankan mesin
4. APRON Shuttle:

1. Cek kondisi mesin dalam kondisi baik dan layak pakai


dengan melihat FORM LIST JADWAL
PEMELIHARAAN
2. Pastikan panel utama setiap mesin sudah diaktifkan ke
posisi ON
3. Tekan tombol hijau untuk menghidupkan mesin
4. Cek kondisi Kamran pada posisi rata
5. Cek benang lusi
6. Siapkan benang pakan pada palet dan teropong,
masukan pada teropong
7. Masukan benang pakan pada lubang-lubang yang ada di
teropong
8. Geser tuas ke kanan secara perlahan untuk membuka
mulut lusi ( poros engkol posisi back center )
9. Masukkan shuttle yang telah diisi benang gulung pada
palet ke dalam shuttle box
10. Geser hundle ke kanan secara penuh untuk
menjalankan mesin
11. Cek permukaan kain saat mesin beroperasi
12. Geser hundle ke kiri secara penuh dan pastikan posisi
shuttle berada di sebelah kanan ( shuttle box )
13. Cek kondisi Kamran pada posisi rata
14. Tekan tombol merah untuk mematikan mesin

Masalah yang sering terjadi :

1. Benang pakan putus


2. Benang lusi putus
3. Teropong menabrak sisir
4. Benang double

Anda mungkin juga menyukai