Anda di halaman 1dari 6

Mengenal Budaya Kerja

di
Industri
4 hal yang dapat membangun karakter budaya kerja industry di era revolusi
industry 4.0
1. BUDAYA KERJA
2. KARAKTER BUDAYA KERJA INDUSTRI DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0
3. TAHAPAN PEMBUDAYAAN KARAKTER KERJA INDUSTRI
4. PESERTA DIDIK YANG BERKARAKTER BUDAYA KERJA INDUSTRI
1. BUDAYA KERJA INDUSTRI

Pengertian Budaya Kerja : cara pandang seseorang dalam memberikan


makna/arti terhadap kerja.

Pengertian Industri : perusahaan yang membuat atau menghasilkan barang-


barang dan jasa

Pengertian Budaya Kerja Industri : cara seseorang memberi makna terhadap


kerja sesuai dengan standart industri
2. KARAKTER BUDAYA KERJA INDUSTRI

Nilai utama yang harus dimiliki seseorang dalam dunia industry adalah :
1. Jujur
2. Tanggungjawab
3. Disiplin
4. Aktif
5. Teamwork
6. Inspiratif
7. Perduli
3. TAHAPAN PEMBUDAYAAN KARAKTER KERJA INDUSTRI

Tahapan pembudayaan karakter kerja industry dapat dilakukan melalui TATA


NILAI NORMA KERJA :

KEBIASAAN KARAKTER

PRILAKU PERSEPSI

SIKAP

Tahapan pembudayaan karakter kerja industry dapat berjalan efektif dengen


menerapkan penghargaan (rewad) dan hukuman (punishment)
4. PESERTA DIDIK BERKARAKTER BUDAYA KERJA INDUSTRI

Anda mungkin juga menyukai