Anda di halaman 1dari 7

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA


PROVINSI JAWA TENGAH
Jalan Sisingamangaraja No. 5 Semarang 50232
Telepon. (024) 8412547 – 85-3078, Faksimili (024) 8315418
Website : www.jateng.kemenag.go,id

Semarang, 19 Desember 2019

LAPORAN
MONITORING BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) PADA KANTOR
WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROV. JAWA TENGAH TAHUN 2019

Berdasarkan Surat Tugas Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Jawa Tengah


Nomor : 10544/Kw.11.2/4/PP.00/11/2019 tanggal 15 November 2019 tentang
Penunjukan Petugas Monitoring Bantuan Operasional Sekolah (BOS) pada Kantor
Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Tengah Tahun 2019, untuk melakukan
monitoring di lingkungan Kankemenag Kab. Batang dan Kankemenag Kab. Kendal,
disampaikan sebagai berikut:

A. Informasi Umum

1. Maksud dan Tujuan


Maksud dan Tujuan Monitoring Bantuan Operasional Sekolah (BOS) adalah :
1. Memantau penyaluran dan penyerapan dana BOS di Kemenag Kab/Kota;
2. Memantau penyaluran dan penyerapan dana BOS di Satker Negeri;
3. Memberikan solusi terhadap kasus, pengaduan dan penyelewengan dana
BOS;
4. Memeriksa Laporan Pertanggungjawaban Penggunaan dana BOS.
Dari hasil kegiatan Pemantauan Pelaksanaan ini diharapkan akan diperoleh
masukan yang sangat berharga bagi pelaksanan Bantuan Operasional Sekolah
(BOS) sebagai bahan evaluasi dan refleksi terhadap pelaksanaan
penyelenggaraan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di kabupaten/kota dan
Satuan Pendidik sesuai dengan yang diharapkan.

2. Sasaran dan Ruang Lingkup


a. Tim Manajemen BOS Kab/Kota;
b. Madrasah Negeri/Swasta (MI, MTs dan MA);

3. Dasar
a. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
b. Keputusan Dirjen Pendis Nomor 511 Tahun 2019 tentang Petunjuk Teknis
Bantuan Operasional Sekolah (BOS) pada Madrasah Tahun Anggaran 2019;
c. Keputusan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa
Tengah Nomor 3451 Tahun 2019 tentang Penunjukan Petugas Monitoring
Bantuan Operasional Sekolah (BOS);
d. Surat Tugas Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Jawa Tengah Nomor
: 10544/Kw.11.2/4/PP.00/11/2019 tanggal 15 November 2019 tentang
Penunjukan Petugas Monitoring Bantuan Operasional Sekolah (BOS) pada
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Tengah Tahun 2019.

B. Tugas Yang Harus Dilaksanakan

1. Sasaran
Berdasarkan ruang lingkup komponen yang dimonitor, ditetapkan sasaran
monitoring BOS Tahun 2019 sebagai berikut :
a) Kankemenag Kab. Batang;
b) MTsN 1 Batang;
c) MN Batang;
d) MIN 2 Batang;
e) MI Salafiyah;
f) MA NU 01 Banyuputih;
g) Kemenag Kab. Kendal;
h) MTs NU 10 Penawaja;
i) MA NU 08 Pageruyung;
j) MI NU 20 Pucakwangi;
k) MIN Kendal;
l) MTsN Kendal.

2. Waktu

Pemantauan Pelaksanaan Monitoring Bantuan Operasional Sekolah


(BOS) dilaksanakan selama 2 (dua) hari, yaitu tanggal 17 - 18 Desember 2019
sesuai dengan Surat Tugas Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama
Provinsi Jawa Tengah.

C. Hasil Monitoring

Berdasarkan hasil monitoring :


1. Kemenag Kab. Batang :
Realisasi Anggaran BOS Tahap
Jenjan DIPA BOS
II, Juli s.d Desember 2019 Sisa Dana
g
Siswa Dana Siswa Dana
MIS 16396 13.116.800 16323 6.529.200 6.587.600
MTs 8439 8.439.000 8547 4.273.500 24.000.000
MAS 2520 3.528.000 2574 1.801.800 700.000

2. MIN 2 Batang :
Realisasi BOS
Kuota Anggaran
Tahap II, Juli s.d Sisa Anggaran Prosentase
BOS dalam DIPA
Desember 2019
327.200.000 323.219.724 3.980.276

3. MAN Batang :
Realisasi BOS
Kuota Anggaran
Tahap II, Juli s.d Sisa Anggaran Prosentase
BOS dalam DIPA
Desember 2019
917.000.000 464.348.900 67.456.500 93 %

4. MI Salafiyah Sengon Kab. Batang:


Realisasi BOS Sisa BOS Tahap II,
Kuota Anggaran
Jumlah Siswa Tahap II, Juli s.d Juli s.d Desember
BOS (1 Tahun)
Desember 2019 2019
300 240.000.000 120.000.000 -

5. MA NU 01 Banyuputih Kab. Batang :


Realisasi BOS Sisa BOS Tahap II,
Kuota Anggaran
Jumlah Siswa Tahap II, Juli s.d Juli s.d Desember
BOS (1 Tahun)
Desember 2019 2019
667 899.500.000 432.600.000 466.900.000
6. Kemenag Kab. Kendal :
Realisasi Anggaran BOS Tahap
Jenjan DIPA BOS Sisa Dana
II, Juli s.d Desember 2019
g
Siswa Dana Siswa Dana
MIS 13378 5.351.200.000 13378 5.351.200.000 -
MTs 10601 5.300.500.000 10601 5.300.500.000 -
MAS 3004 2.102.800.000 3004 2.102.800.000 -

7. MTs NU 10 Penawaja Kab. Kendal :


Realisasi BOS Sisa BOS Tahap II,
Kuota Anggaran
Jumlah Siswa Tahap II, Juli s.d Juli s.d Desember
BOS (1 Tahun)
Desember 2019 2019
641 614.000.000 614.000.000 -

8. MA NU 08 Pageruyung Kab. Kendal :


Realisasi BOS Sisa BOS Tahap II,
Kuota Anggaran
Jumlah Siswa Tahap II, Juli s.d Juli s.d Desember
BOS (1 Tahun)
Desember 2019 2019
175 243.000.000 120.500.000 -

9. MI NU 20 Pucakwangi Kab. Kendal :


Realisasi BOS Sisa BOS Tahap
Kuota Anggaran
Jumlah Siswa Tahap II, Juli s.d II, Juli s.d
BOS (1 Tahun)
Desember 2019 Desember 2019
I. 228 I. 91.200.000 I. 84.000.000 17.600.000
II. 258 II. 103.200.000 II. 1.600.000 (44 siswa)

10. MTsN Kendal :


Realisasi BOS
Kuota Anggaran
Tahap II, Juli s.d Sisa Anggaran Prosentase
BOS dalam DIPA
Desember 2019
952.000.000 936.914.350 15.085.650 98,41 %

11. MIN Kendal :


Realisasi BOS
Kuota Anggaran
Tahap II, Juli s.d Sisa Anggaran Prosentase
BOS dalam DIPA
Desember 2019
720.000.000 703.600.000 16.400.000 97,72 %

D. Evaluasi
1. Kesimpulan

a. Kankemenag Kab. Batang dan Kankemenag Kab. Kendal telah melakukan


pencairan dana BOS sesuai dengan waktu yang ditentukan;
b. Satker Negeri telah melakukan Pencairan dana BOS serta telah membuat
LPJ Penggunaan dana BOS sesuai dengan ketentuan Juknis yang ditentukan
tetapi ada beberapa satker negeri yang membuat LPJ belum sesuai dengan
ketentuan;
c. Madrasah Swasta penerima dana BOS juga telah membuat LPJ sesuai
degan Juknis yang ada tetapi masih ada beberapa madrasah yang membuat
LPJ masi belum sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
2. Saran
Petugas monev menyarankan kepada madrasah Negeri maupun swasta agar
membuat LPJ sesuai dengan ketentuan atau sesuai dengan Juknis yang ada.

Demikian, mohon arahan lebih lanjut

Petugas Monitoring

1. Munif Ma’nawi

2. Sugiono

Anda mungkin juga menyukai