Anda di halaman 1dari 2

POLITEKNIK ST A TISTIKA STIS

JI. Otto lskandardinata No. 64e, Jaka rta 13330


Telp. (021) 8508812, 8191437, Fax. 8197577, Web: www.stis.ac.id, Emai l: info@S tis.ac.id
Hotline PMB Te I/Fax. (021) 85900884, Helpdesk: https://helpdesk.stis.ac.id

PENGUMUMAN
NOMOR: B-128/02700107/2021

Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru Politeknik Statistika STIS Tahun Akademik 2021/2022
mengumumkan bahwa:
1. Berdasarkan hasil evaluasi seleksi tahap II (Psikotes dan Matematika) dan berpedoman pada
surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor
B/946/M.SM.01 .00/2021 tentang Persetujuan Afirmasi Penerimaan Mahasiswa Baru Politeknik
Statistika STIS Tahun 2021 dan Pedoman Pelaksanaan Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru
Politeknik Statistika STIS Tahun Akademik 2021/2022, peserta yang dinyatakan lulus dan
dapat mengikuti seleksi tahap III (Tes Kesehatan dan Kebugaran) adalah peserta pada
lampiran surat yang pada kolom keterangan tertulis P/L (Lulus Passing Grade dan Ikut
Seleksi Lanjutan).

2. Peserta yang dinyatakan lulus melakukan daftar ulang online tanggal 24-25 Juli 2021 untuk
memilih lokasi seleksi tahap III, serta mencetak Kartu Tanda Peserta Ujian Masuk (KTPUM)
terbaru mulai tanggal 26 Juli 2021 melalui portal SPMB Politeknik Statistika STIS
(https:lIsp mb .stis .ac.id ).

3. Tes Kesehatan dan Kebugaran dilaksanakan pad a tanggal 28-30 Juli 2021 sesuai waktu dan
lokasi yang tertera pada KTPUM. Saat Tes Kesehatan dan Kebugaran , peserta membawa
kartu identitas resmi (pastikan berfoto dan masih berlaku) dan KTPUM terbaru .
4. Ketentuan lebih lanjut mengenai pelaksanaan Tes Kesehatan dan Kebugaran dapat dilihat
melalui portal SPMB Politeknik Statistika STIS (https:lIspmb.stis.ac.id ) pada tanggal 26 Juli
2021 .

5. Biaya Tes Kesehatan dan Kebugaran ditanggung oleh peserta sesuai dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 7 Tahun 2015 tentang Jenis dan Tarif atas Jenis Penerimaan Negara
Bukan Pajak yang Berlaku pada Badan Pusat Statistik.
6. Hasil Tes Kesehatan dan Kebugaran menjadi milik Politeknik Statistika STIS.
7. Hasil seleksi tahap III akan diumumkan pada tanggal 12 Agustus 2021 melalui portal SPMB
Politeknik Statistika STIS.

8. Hasil keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat. Hal-hal yang tidak tercantum pada
pengumuman ini akan ditentukan kemudian.

Jakarta , 23 Juli 2021


Direktur Politeknik Statistika STIS

{IJ( ~
Dr. Erni Tri ~Lti M.Math
Lampiran 1 Pengumuman Nomor B-128/02700/07/2021

REKAP HASIL SELEKSI TAHAP II (PSIKOTES DAN MATEMATIKA)


PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLITEKNIK STATISTIKA STIS T.A. 2021/2022

Memenuhi
Memenuhi Memenuhi Lulus dan
Passing Grade
Program Studi Passing Grade Passing Grade Ikut Seleksi
Psikotes dan Tes
Psikotes Tes Matematika Lanjutan
Matematika

0 -111 Statistika 484 237 196 170

O-IV Komputasi
470 315 261 253
Statistik

O-IV Statistika 558 260 225 225

Total 1.512 812 682 648

Halaman 1 dari I

Anda mungkin juga menyukai