Anda di halaman 1dari 14

PEMBUATAN KAMUS OBAT

BERBASIS WEBSITE
MENGGUNAKAN
FRAMEWORK LARAVEL

Nama : Jibril Hartri Putra


NPM : 13115561
Pembimbing : Dr. Febriani, S.Kom., MM.
Latar Belakang
• Manusia tidak selamanya sehat, manusia dapat terkena
sakit dan mencari informasi di apoteker atau website
kamus obat
• Banyak yang belum mengetahui perbedaan obat
generik atau obat paten
• Belum ada website yang menangani kesalahan
penulisan dalam pengetikkan nama obat generik atau
obat paten
Rumusan Masalah
1. Bagaimana membuat website kamus obat.
2. Bagaimana menerapkan metode levenshtein
untuk menghasilkan pencarian yang optimal
Batasan Masalah
• Pembuatan website kamus obat ini menggunakan
bahasa pemrograman PHP dengan framework Laravel,
Visual Studio Editor, dan template tampilan berupa
website
• Pembuatan database menggunakan MySQL
• Proses pengambilan data farmakope dengan bahasa
pemrograman python dan PIONAS dengan fungsi
Document Object Model (DOM)
Batasan Masalah
• Nama-nama obat yang menjadi database webiste ini
berasal dari Farmakope Indonesia untuk zat berkhasiat
dan PIONAS untuk menejlaskan informasi nama dagang
• Obat-obatan yang dapat dicari di dalam website ini
berupa Infeksi Saluran Pernapasan Atas (ISPA)
berdasarkan website PIONAS.
• Fitur-fitur dalam kamus obat ini terdapat rumus kimia,
nama obat, dan keterangan obat
Tujuan
• Membuat kamus obat yang dapat menampilkan dan
membedakan antara nama obat generik dan nama obat
paten berdasarkan kandungan obat.
• Membuat kamus obat dengan levenshtein untuk
menghasilkan pencarian yang optimal dan sesuai
kebutuhan pengguna.
Metode Penulisan
• Penulis menggunakan pendekatan metode SDLC
(System Development Life Cycle), antara lain adalah
sebagai berikut :
1. Perencanaan
2. Analisis
3. Perancangan
4. Implementasi dan Uji Coba
Perancangan
Use Case Diagram
Edit data nama obat generik Edit data obat Edit data farmakope

Mengajukan sebagai admin <<include>> Mengizinkan sebagai admin


Admin

Cari Obat

Root

Pengguna
Login

Reset Password
Sequence Diagram
Class Diagram
Struktur Navigasi
Index

Akun Cari Obat Akun

Mengajukan
Login Reset Password
Detail Obat sebagai admin

Registrasi Input email

Login
Input token

Atur user admin Edit data Edit data obat Edit data obat
Logout Input password
(Jika root) farmakope paten generik
baru
Output
Kesimpulan dan Saran
Kesimpulan
• Website kamus obat ini telah berhasil dibuat dengan menggunakan framework laravel
dan pengimpelementasikan metode levensthein untuk membantu pencarian

• Berdasarkan uji coba dengan metode blackbox website ini telah memenuhi kebutuhan
pengguna dan telah layak untuk digunakan

Saran
• Gunakan metode yang lebih efektif untuk membantu pencarian

Anda mungkin juga menyukai