Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN TENGAHSEMESTER GENAP TA.

2020/2021

KODE MK : IBI19217 DOSEN : Yoeyong R., S.Pd., M.M


MATA KULIAH : TECHNOPRENEUR WAKTU : 1x24 jam
JURUSAN : SI - MANAJEMEN KELAS : 4MA-P10
SIFAT : OPEN/CLOSE BOOK(*) HARI :Selasa
KET : TEORI/PRAKTIKUM(*) TANGGAL : 3 Agustus 2021

 Dalam mengembangkan bisnis berbasis teknologi seorang Technopreneur perlu juga


memperhatikan aspek hukum dan legalitas bisnis. Dapatkah anda sebutkan dan jelaskan secara
ringkas jenis-jenis badan hukum usaha yang anda ketahui ?
 Seorang Technopreneur perlu sekali memahami dan mengimplementasikan pemasaran dan
bagaimana mempromosikan bisnis. Salah satunya menggunakan teknologi online/digital
marketing. Menurut anda apakah teknologi online/digital marketing itu ?
 Selama masa Pandemi ini ide-ide bisnis apa saja yang dapat anda kembangkan dalam memulai
bisnis berbasis teknologi atau membangun start up. Berikan penjelasannya sebanyak satu
paragraf ?

Anda mungkin juga menyukai