Anda di halaman 1dari 2

Kode Dok : F-KPS-029

Revisi :1

UJI KOMPETENSI PRAKTIK KODE SOAL : FTIK-DG-06-19


UNIT KOMPETENSI WAKTU PENGERJAAN
DESAIN GRAFIS (DG) 110 MENIT
TAHUN AJARAN 2018/2019

Penilaian tidak dilakukan saat proses mengerjakan soal, namun terhadap Hasil Pekerjaan (soft-
copy) yang dapat diselesaikan dengan tepat dan benar sesuai Petunjuk Mengerjakan Soal di
bawah ini dan Contoh Hasil Pengerjaan yang dilampirkan.

A. Petunjuk Pelaksanaan Dalam Mengerjakan Soal

1. Sebelum mulai mengerjakan soal ujian praktek ini, periksalah terlebih dahulu :
a. Apakah dikomputer Anda telah terdapat perangkat lunak (software) yang sesuai
dengan yang Anda butuhkan.
b. Apakah folder Anda dapat digunakan untuk merekam data dan telah ditulisi Identitas
Anda.
2. Apabila Anda mengalami kesulitan dengan komputer yang Anda hadapi, segeralah lapor
kepada Pengawas Ujian atau Penguji yang bertugas.
3. Lembar Soal Ujian dikembalikan kepada Pengawas Ujian setelah Ujian selesai/berakhir.
4. Penilaian diberikan terhadap hasil pekerjaan yang dapat terselesaikan dengan tepat dan
benar sesuai dengan rumus dan fungsi pada ketentuan soal Ujian.
5. Tidak ada tanya-jawab antara Peserta Ujian dengan Pengawas Ujian tentang soal yang
diujikan. Anda harus dapat mengartikan maksud soal secara tepat dan benar.
6. Berdoa dan bekerjalah dengan tenang, penuh percaya diri, agar berhasil.

B. Petunjuk Menyimpan dan Mengumpulkan Hasil Ujian

1. Buatlah Folder di Drive Data: dengan Nama CMB-DA-Nama Anda-Tgl Ujian-Tipe Soal
2. Jika semua soal sudah dikerjakan, maka kompres folder Anda dalam bentuk .ZIP atau .RAR
kemudian kirim ke Server.

C. Petunjuk Penting untuk Mengerjakan Soal

1. Logo
a. Buatlah logo seperti di samping, menggunakan Software
Corel Draw.
b. Ukuran Dokumen : Lebar 4, Tinggi 5 cm (Portrait)
c. Gunakan Model Pewarnaan CMYK
d. Gunakan Teknik Shaping (Trim, Weld dll) dan Teknik
Curving, Fit Text to Path, sesuaikan dengan soal Logo.
e. Simpan dengan nama file:
Logo_TypeSoal_nama.CDR
f. Export file menjadi .JPG simpan dengan nama file:
Logo1_TypeSoal_nama.PNG
Soal Competency Based – Desain Grafis Hal. 1
UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA

2. Packaging Product
a. Buatlah desain Packaging Product dengan bentuk dan warna seperti dibawah ini,
menggunakan Adobe Photoshop. (Gunakan gambar yang disediakan, bisa
ditambahkan dengan gambar desain sendiri).

Depan

b. Ukuran kertas: A3
c. Resolusi Gambar : 150 pixel/inch
d. Posisi/Orientasi: Landscape
e. Gunakan Model Pewarnaan CMYK
f. Berikan efek PATTERN pada salah satu sisi Packaging Product, PATTERN
dibuat dari Logo yang dibuat sebelumnya. (contoh ditunjukkan pada soal).

g. Wajib gunakan Shape (Kotak, Lingkaran atau lainnya) dan berikan Efek Filter
Ripple pada salah satu Shape.
h. Gunakan efect layer style pada teks dan shape.
i. Simpan dengan nama file:
Brosur1_nama.PSD dan Brosur1_nama.JPG

Petunjuk Pengerjaan Soal Competency Based – Desain Grafis Hal. 2

Anda mungkin juga menyukai