Anda di halaman 1dari 2

Kelompok 13 :

Ghulam Izzul Fuad - 2006534953


Muhammad Farhan Haniftyaji – 2006468711

Diskusi Kelompok Nomor 2

c, how to program with an introduction to c global edition-8th edition halaman 242 :

Program tesebut melakukan pertambahan x sebanyak y kali (perkalian).Program ini


memiliki function dengan tipe unsigned int dengan nama mystery yang didalamnya terdapat
variabel a dan b yang bertipe unsigned integer sebagai penyimpang angka input user.

Dalam main function terdapat scanf yang digunakan untuk meminta input user yang akan
disimpan di unsign int x dan y. setelah itu mystery number akan di tampilkan dengan cara
memanggil function mystery di baris 12.

Pada function mystery terdapat base case yaitu ketika b = 1 maka program akan mereturn nilai
a. Rekursi stepnya bertujuan untuk menghitung angka misteri dari input user dengan rumus a
+ mystery (a, b-1). apabila user memasukkan nilai a = 4 dan b = 3, maka yang terjadi pada
function mystery adalah:

baris 12 memanggil function mystery


baris 20 false, dan akan masuk ke else statement (baris 23)
pada baris ke 23 akan melakukan rekursi :
4 + mystery (4, 2)
4 + 4 + mystery (4, 1)
baris 20 true dan mereturn a, sehingga
4+4+4
12

Sehingga function mystery akan mereturn 12 dan mengopernya pad baris 12. Sehingga baris
12 akan menampilkan output “The result is 12”, dan program telah selesai.

Diskusi Kelompok 13

Anda mungkin juga menyukai