Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN PRAKTIKUM

PEMROGRAMAN LANJUT

MODUL II
OBJEK ARRAY DAN INHERITANCE

Oleh:
Muhammad Febri Fabian (20101096)
S1TT-08-C

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK TELEKOMUNIKASI


FAKULTAS TEKNIK TELEKOMUNIKASI DAN ELEKTRO
INSTITUT TEKNOLOGI TELKOM PURWOKERTO
2022
HASIL DATA DAN ANALISIS
A. percobaan ke-1

Gambar 2.1 Source Code percobaan 1

Gambar 2.2 Output pogram percobaan 1


Analisis dan Pembahasan:
Pada percobaan pertama praktikan melakukan praktikum mengenai
object of array. dalam program terdapat satu class yaitu pegawai dengan
akses private dan public. Dimana private berfungsi hanya untuk mengakses
kelas itu sendiri dan kelas luar tidak dapat mengakses. Berbeda dengan public
yang dapat diakses oleh seluruh kelas, misalnya dapat diakses dari dalam
kelas itu sendiri , dari kelas turunan (derived class) dan juga dari luar kelas. Pada private
terdapat deklarasi member data yaitu NIP ,gaji dengan tipe data integer (int) dan member
data nama dengan tipe data char dengan array 25 “char nama[25]” , char disini untuk
nilai per huruf. Lalu pada public terdapat dua member fungsi yaitu GetData() dan
PutData(). Dimana GetData() untuk meng-input atau memasukan data seperti NIP, nama
dan gaji. Sedangkan PutData() untuk menampilkan hasil input-an yang telah praktikan
input pada GetData. Lalu masuk ke program utama “int main()” untuk mendefinisikan
objek dari class yang telah dibuat. Dalam program utama terdapat deklarasi i dan j
dengan tipe data int, kemudian objek (P1) menggunakan array dengan nilai 10 atau yang
dikenal dengan object of array. pada program ini menggunakan perulangan for
“for(j=0;j<2;j++)”, maksudnya perulangan ini hanya berlaku sampai nilai array adalah 1,
jika lebih dari 1 atau 2 maka perulangan akan berhenti mengeksekusi objek yang ada
didalam perulangan tersebut. Di dalam perulangan memanggil objek P1[j].PutData()
untuk menampilkan hasil output yang diinginkan.
B. percobaan ke-2

Gambar 2.3 Source Code percobaan 2


Gambar 2.4 Output program percobaan 2
Analisis dan Pembahasan:
Pada Praktikum Percobaan Kedua modul 2 “Objek Array dan
Inheritance” ini tentang Program acces cominations dimana didalam
program ini terdapat kelas induk dan memiliki member data void privA
dan protected yang bersifat private. Pada public terdapat member void
pubA dan terdapat kelas turunan 1 yang mempunyai member fungsi
void fungsi_turunan 1 dimana pada member data ini berfungsi untuk
menampilkan output dari member fungsi. Dan pada kelas turunan 2
yang memiliki member fungsi void fungsi_turunan 2 yang menampilkan
output dari member fungsi. Dan didalam program utama int main
terdapat turunan 1 obj; dan turunan 2 obj 2; yang berfungsi memanggil
semua member data dan member fungsi yang telah dibuat untuk
menghasilkan output.
UML Percobaan 2 :

Induk

privA()
protA()
pubA()

Turunan 1: Turunan 2:
Public induk Public induk

Fungsi_turunan1() Fungsi_turunan2()

Induk::privA() Induk::privA()
Induk::protA() Induk::protA()
Induk::pubA() Induk::pubA()
C. percobaan ke-3

Gambar 2.5 Source Code percobaan 3

Gambar 2.6 Output program percobaan 3


Analisis dan Pembahasan:
Pada percobaan 3 praktikum pemograman lanjut yaitu Multilevel Inheritance
terdapat class yang bernama “orang” didalam kelas orang terdapat member fungsi yaitu
“char nama[30] dan int umur;. Kemudian terdapat public dengan memiliki konstruktor
berupa “orang()” dan terdapat juga inputan nama dan umur yang kemudian akan
ditampilkan pada outputan “void display”. Selanjutnya terdapat juga class “mahasiswa”
yang terdapat member fungsi yaitu “ char kampus[100] dan int NIM. Kemudian terdapat
public dengan memiliki konstruktor berupa “mahasiswa” dan juga terdapat inputan
“nama kampus dan nim” yang akan ditampilkan pada outputan di “void display”.
Selanjutnya terdapat class “Engineer” yang terdapat member fungsi yaitu “char
sertf[100]” dan terdapat public dengan memiliki konstruktor berupa “engineer” kemudian
terdapat inputan “Sertifikasi Bid. Telekomunikasi” yang akan ditampilkan pada output
“void display” .Kemudian terdapat “int main()” Engineer E1 dan E1.display yang
berfungsi untuk memanggil semua member fungsi untuk di tampilkan pada output Ketika
program tersebut dijalankan.
UML Percobaan 3 :

Orang

Orang()

Nama
Umur

void display()

Nama
Umur

Mahasiswa
Public orrang

mahasiswa()

void display()

Orang::display()

Engineer:
Public
Mahasiswa

Engineer()

void display()

Mahasiswa::display()
D. percobaan ke-4

Gambar 2.7 Source Code percobaan 4

Gambar 2.8 Lanjuttan Source Code percobaan 4


Gambar 2.9 Output program percobaan 4
Analisis dan Pembahasan:
Pada praktikum keempat praktikan melakukan percobaan mengenai Multiple
Inheretance. Program tersebut dikatakan multiple inheritance karena memiliki dua class
induk yaitu orang dan Pendidikan yang memilki class turunan berupa class mahasiswa.
Disini praktikan diminta untuk melengkapi bagian-bagian program yang masih kosong
seperti class, variabel dan percabangan serta praktikan diminta menulis ualang
programnya. Lalu dari kelas induk orang memiliki turunan kelas pegawai. Untuk acsess
pada program ini menggunkan access pulic. Dalam program percobaan ini terdapat
konstruktor pada baris ke 40, yaitu Pendidikan. Pada program ini memiliki dua macam
output dikarenakan terdapat percabangan if else if yang mana pilihan pertama digunakan
untuk menginputkan data mahasiswa dan pilihan kedua digunakan untuk menginputkan
data pegawai. Apabila praktikan memilih pilihan pertama maka output yang dikeluarkan
oleh program beruapa nama, umur, asal SMA, nilain UAN, nama kampus dan IPK.
Sedangkan pada pilihan kedua yaitu class pegawai menghasilkan output berupa nama,
umur, NIP dan jabatan. Untuk objek class mahasiswa menggunakan pendefinisian M1
serta class pegawai menggunakan pendefinisian objek P1.
E. Laporan

Gambar 2.10 Source Code Laporan

Gambar 2.11 Lanjutan Source Code Laporan


Gambar 2.12 Output program percobaan Laporan

Analisis dan Pembahasan

Pada laporan praktikum kali ini praktikan akan membuat program


yang memiliki tiga kelas yaitu satu kelas induk yang bernama sepatu dan
kelas turunan yang bernama rate dan total. Terdapat array dalam program
tersebut ditunjukan pada baris ke 25 yang nantinya akan berfungsi sebagai
urutan Sepatu yang akan dibeli. Sebagai contoh diprogram tersebut
praktikan menggunakan array [5] yang nantinya akan ada urutan sepatu
sebanyak 5 kali. Pada kelas induk terdapat hak akses protected dan public,
protected berisi member data dari kelas induk dan public berisikan member
fungsi, penggunaan hak akses pada program dikarenakan agar member data
dari kelas induk dapat diakses oleh kelas turunannya.
Pada kelas turunan price program tersebut menjelaskan mengenai
harga dari merchandise yang telah diinputkan pada kelas induk sepatu dan
untuk kelas turunan total berisikan perhitungan dari keseluruhan harga
pada kelas turunan price. Array pada program tersebut digunakan
untuk menyimpan data nomor urut untuk jumlah dari pesanan
keseluruhan. Hasil output dari program tersebut nantinya akan
menampilkan jenis sepatu yang akan dibeli, harga setiap sepatu yang
akan dibeli, dan nantinya akan muncul harga total yang harus
dibayar.

Uml praktikum:

Sepatu

nama
nama1

Getdata_n

Sepatu

Price
Price 1

Getdata_p

Total

Sum
Jum
Jum1
urut

Add()
Disp()
Getdata_i

Anda mungkin juga menyukai