Anda di halaman 1dari 2

TUGAS – DESAIN GRAFIS

PRINTING ATTRIBUTE (Atribut Cetak).


Dalam proses cetak offset dibagi menjadi 3 tahapan, yakni proses pra cetak, proses cetak, dan purna cetak.
Disetiap tahapan cetak tersebut jika tidak dilakukan secara hati-hati maka akan muncul permasalahan dan
mengganggu pada kinerja selanjutnya, khususnya pada tahap pra cetak. Pada tahap pra cetak merupakan
tahapan yang rentan terjadi kesalahan yang mengganggu kinerja ditahap selanjutnya. untuk mengatasi hal
tersebut diperlukan pemahaman tersendiri tentang tanda-tanda cetak agar mudah dipahami dan diadaptasi
oleh tahap=tahap cetak dan purna cetak.
Tanda-tanda cetak atau printing attribute berfungsi untuk mempermudah pengontrolan hasil cetak. Kenapa
dipercetakan terutama di divisi cetak sangat diperlukan tanda-tanda cetak, apa tidak cukup dengan gambar
cetakan yang akan kita cetak saja ?
Untuk menjawab pertanyaan diatas terlebih alangkah baiknya kita mengenali dahulu tanda-tanda cetak
beserta fungsinya masing-masing.

Adapun tugas anda adalah sbb :


Menjelaskan fungsing masing-masing atribut cetak, antara lain :

1. Color Control Strip


a. Register Mark ?
b. Solid Tone patch ?
c. Halp tone Patches ?
d. The Octagonal Element ?
e. Circular Element ?
f. Grey patch ?
2. Control Plate Printing
a. Identitas plat ?
b. Katern ?
c. Tanda Lipat ?
d. Tanda Potong ?
e. Tanda Perporasi ?
f. Tanda Tarikan Muka ?
g. Tanda Tarikan belakang ?

MP Desain Grafis | DG 19 | SMK Mambaul Ulum


Teknis Pengerjaan :
1. Tugas bersifat individu

2. Tugas ditulis tangan dalam kertas Folio bergaris, dengan huruf yang mudah
dibaca.

3. Diwajibkan menggunakan bulpoin berwarna hitam, dan dilarang mengunakan


pensil

Teknis Pengumpulan dan Presentasi:


1. Tugas dikumpulkan 2 minggu setelah tugas ini di publis.

2. Tugas harus dikumpulkan langsung oleh siswa bukan diikut sertakan ke siswa
lain (titip).

Penilaian:
1. Pendalaman Isi Materi

2. Penyajian Materi

3. Cara Menjawab Pertanyaan

4. Identitas Siswa Jelas

Catatan:
 apabila tugas kurang jelas bisa ditanyakan kepada guru yang bersangkutan pada pukul 04.00 WIB
– 20.00 WIB.

 Pertanyaan diluar jam tersebut tidak akan direspon kecuali dalam keadaan mendesak.

Selamat Mengerjakan !!
rdiniar@gmail.com | 087701120790

MP Desain Grafis | DG 19 | SMK Mambaul Ulum

Anda mungkin juga menyukai