Anda di halaman 1dari 2

Nama tumbuhan dengan ciri khusus beserta

fungsinya adalah kaktus dengan ciri khusus


daun berubah menjadi duri, kutikula tebal
berfungsi untuk mengurangi penguapan serta
batang tebal berair untuk menyimpan cadangan
air.

 Enceng gondok memiliki ciri khusus


yaitu tangkai daun menggembung berisi udara
yang berfungsi sebagai pelampung agar tetap
bisa mengambang di air.

Bunga bangkai memiliki ciri khusus yaitu


mengeluarkan bau busuk yang berfungsi untuk
mengundang lalat untuk datang dan membantu
penyerbukan.

Kantong semar memiliki ciri khusus yaitu


memiliki kantung yang berisi cairan yang
berfungsi menjebak serangga dan hewan kecil
lain untuk dicerna dan diambil nitrogennya.

 Beringin memiliki ciri khusus yaitu


memiliki akar papan yang berfungsi untuk
memperkokoh berdirinya batang.
NAMA : JOHAN TAKANDARA

KELAS : VII E

TUGAS IPA

Anda mungkin juga menyukai