Anda di halaman 1dari 3

DESA SINARLAUT

KECAMATAN AGRABINTA
KABUPATEN CIANJUR
TAHUN 2021
PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR
KECAMATAN AGRABINTA
KANTOR DESA SINARLAUT
Jl.Gelar Wangi No.001. Desa Sinarlaut. Kec.Agrabinta - Cianjur 43273

Nomor : 500 /089 /Pem/VIII/2021 Kepada, Yth;


Lampiran : 1-( Lampiran) PT. TAMBAK UDANG
Perihal : Permohonan Bantuan Dana HUT RI Ke. 76 Di
Tempat

Dengan Hormat

Sehubungan dengan akan diadakannya kegiatan dalam rangka peringatan HUT RI Ke 76


Kemerdekaan Republik Indonesia Di Desa Sinarlaut Kecamatan Agrabinta Kabupaten Cianjur, dengan ini
kami sampaikan sebuah usul Kegiatan Lomba Olahraga dan Pengajian Di Acara HUT RI Ke 76.
Untuk Rencana Aggaran biaya Dalam Memeriahkan HUT RI Ke 76 ini Kami Jajaran Pemerintah
Desa Sinarlaut selaku Penyelenggara Kegiatan Merencanakan untuk Lomba Olahraga adalah Rp
4.000.000,- dan biaya Pengajian adalah Rp, 7.000.000,- Jumlah anggaran Rp. 11.000.000, Sedangkan
dana yang terkumpul sampai saat ini hanya mencapai Rp, 5.000.000,jadi masih ada kekurangan
anggaran biaya sebesar Rp.6.000.000, Sehubungan dengan rencana tersebut, dan dikarenakan
keterbatasan dana yang kami miliki, melalui usul yang masih jauh dari sempurna ini, serta setelah adanya
musyawarah bersama dengan beberapa tokoh masyarakat, BPD, Karang Taruna,LPM, dan Kepala Desa
Sinarlaut, maka telah diputuskan bahwa kekurangan anggaran tersebut akan meminta bantuan terhadap
para pengusaha termasuk Tambak Udang yang berada d Desa Sinarlaut, untuk memenuhi kekurangan
dana yang telah direncanakan.

Sinarlaut, 23 Agustus 2021


Kepala Desa Sinarlaut

SURAHMAN. S.Ag

A. PENDAHULUAN.
Proposal ini berisi rencana kegiatan yang akan melibatkan secara aktif keseluruhan
lapisan Warga Desa Sinarlaut, Adapun Rencana Kegiatan
1. Lomba Olahraga
Hari : Selasa
Tanggal : 24 s/d 26 Agustus 2021
Waktu / Jam : 09:00 Wib s/d 17:00 Wib
Tempat : Lapangan Olahraga Desa Sinarlaut

2. Keagamaan / Pengajian
Hari : Kamis Malam Jum’at
Tanggal : 26 Agustus 2021
Waktu / Jam : 19:30 s/d Selesai
Tempat : Desa Sinarlaut

I. DASAR PEMIKIRAN
1. Hasil Musyawarah Pada Hari Selasa Tanggal 23 Agustus 2021 tentang rencana kegiatan
Lomba Olahraga Bagi Keseluruhan Desa Sinarlaut.
2. Rencana diadakan lomba dimaksud tersebut untuk mengembangkan sikap Nasionalis dan
patriotisme memperingati HUT RI Ke 76.
II. MAKSUD DAN TUJUAN
1. Meningkatkan sikap Nasionalis terhadap bangsa Indonesia besar-besaran.
2. Meningkatkan sikap Patriotisme untuk membela Nrgara.
3. Meningkatkan sikap toleransi yang menjungjung Remaja dan warga.
III. PELAKSANAAN
Pelaksanaan Lomba direncanakan Pada Tanggal 24 – 26 Agustus 2021 dilapangan Desa
Sinarlaut, dengan pertimbangan sebagai berikut :
1. Tempat Strategi dan luas.
2. Tempat bersih dan nyaman.

Sinarlaut, 23 Agustus 2021


Kepala Desa Sinarlaut

SURAHMAN. S.Ag

Anda mungkin juga menyukai