Anda di halaman 1dari 8

BERITA ACARA PERUBAHAN KEGIATAN

Nomor : 912/02/DD/2016

1). Pekerjaan : Pembangunan Infrastruktur Jembatan Kali Ciseureuh


Volume Kegiatan :8Mx3M
Lokasi : Kp. Pamoyanan RT. 008 RW. 002
Biaya : Rp. 177.530.000,- (Seratus Tujuh Puluh Tujuh
Juta Lima Ratus Tiga Puluh Ribu Rupiah )
2). Pekerjaan : Pembangunan Infrastruktur Jembatan Kali Citoe
Volume Kegiatan : 12 M x 1,5 M
Lokasi : Kp. Cipongpok RT. 006 RW. 004
Biaya : Rp. 163.233.000,- (Seratus Enam Puluh Tiga Juta Dua
Ratus Tiga Puluh Tiga Ribu Rupiah )
3). Pekerjaan : Pembangunan Infrastruktur Perkerasan
Jalan Lingkungan
Volume Kegiatan : 1.050 M x 2. M
Lokasi : Kp. Pamoyanan RT. 008 RW. 002
Biaya : Rp. 158.320.000,- (Seratus Lima Puluh Delapan Juta
Tiga Ratus Dua Puluh Ribu Rupiah )

Pada hari ini bertempat di Bale Desa Sinarlaut pada dua puluh delapan bulan
Nopember 2016 telah dilakukan musyawarah penundaan waktu penyelesaian
kegiatan pembangunan inprastruktur Jembatan Kali Ciseureuh Kp. Pamoyanan,
pembangunan inprastruktur Jembatan Kali Citoe Kp. Cipongpok dan
pembangunan inprastruktur Perkerasan Jalan Lingkungan Kp. Pamoyanan
dikarenakan adanya hal-hal yang menyangkut kondisi alam berdasarkan
pertimbangan teknis dengan dihadiri oleh pihak-pihak terkait antara lain :

1. Kepala Desa
2. BPD
3. Wakil-Wakil Masyarakat
4. Pelaksana Kegiatan Pembangunan Jembatan Kali Ciseureuh
5. Pelaksana Kegiatan Pembangunan Jembatan Kali Citoe
6. Pelaksana Kegiatan Pembangunan Perkerasan Jalan Lingkungan Kp.
Pamoyanan

Adapun penjelasan secara spesifik berkenaan dengan hal-hal yang ditunda , hal-
hal sebelum penundaan pelaksanaan, hal-hal setelah penundaan pelaksanaan
dan alasan-alasan teknis terjadinya penundaan waktu penyelesaian kegiatan
disajikan dalam format terlampir.
Demikian berita acara ini kami dibuat agar pihak-pihak yang berkepentingan
dapat mengetahuinya

Mengetahui/Menyetujui Tim Pelaksana Kegiatan,


Kepala Desa Sinarlaut

(APENDI) (SOLEH)

( RIKAYAT )

(AHU)

Mengetahui : Wakil Masyarakat


Ketua BPD Ketua LPM

( SURAHMAN, S. Ag ) ( SARIP HIDAYAT )

( UBAIDILAH )
Wk. Ketua

( SA. MUNANDAR )
Anggota
( MANSUR, Spd. )
Anggota

( NURDIN )
Anggota

( ADE HARUMAN )
Anggota

( ABDUL SAHID )
Anggota

( HIKMAT SOLAEH )
Anggota
BERITA ACARA
MELALUI MUSYAWARAH DESA DALAM RANGKA PENYELESAIAN MASALAH

Berkaitan dengan permasalahan yang terjadi pada pengelolaan kegiatan


pembangunan desa, pada hari ini :

Hari/ Tanggal : Senin, 28 Nopember 2016


Tempat : Bale Desa Sinarlaut

Telah dilaksanakan Musyawarah Desa untuk menyepakati penyelesaian masalah


yang dihadiri oleh kepala Desa, unsur perangkat Desa, BPD, wakil-wakil
kelompok masyarakat, sebagaimana daftar hadir terlampir.

A. Permasalahan yang dibahas:

1. Kondisi alam dari mulai bulan Juni sampai bulan Nopember 2016 masih
musim hujan.
2. Material yang diperlukan untuk pembangunan jembatan tidak sampai ke
titik lokasi karena situasi alam tidak memungkinkan sehingga jalan yang
menuju lokasi pembangunan tidak dapat dilalui kendaraan baik roda dua
maupun roda empat karena rusak berat.
3. Material yang diperlukan yang sudah dibelanjakan hanya bisa sampai ke
Kantor Desa Sinarlaut.

B. Upaya yang dilakukan dalam penyelesaian masalah :

- Pelaksana kegiatan Pembangunan mencoba mengerakan warga di lokasi


kegiatan membuat sasak dari bambu ternyata tidak dapat menyelesaikan
masalah.
-
C. Bantuan pihak- pihak dalam penyelesaian masalah :
…………………………………………………………………………………………………………
Setelah dilakukan pembahasan terhadap permasalahan yang terjadi, peserta
musyawarah bersepakat serta memutuskan beberapa hal yang berketetapan
menjadi keputusan akhir dari musyawarah penyelesain masalah ini, yaitu:

- Menunda Pelaksanaan kegiatan pembangunan jembatan kali Ciseureuh,


kegiatan pembangunan jembatan kali Ciitoe, dan kegiatan
pembangunan Perkerasan Jalan Lingkungan sampai kondisi alam
memungkinkan (musim kemarau) sehingga jalan menuju lokasi
kegiatan yang akan dilalui oleh kendaraan roda dua maupun roda
empat bisa lancar.
- Menyelamatkan sisa dana pembangunan yang belum dibelanjakan
untuk program-program yang tertunda di Rekening Kas Desa Sinarlaut
yang dipertanggung jawabkan oleh Kepala Desa.

Demikian Berita Acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggungjawab
agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Sinarlaut, 28 Nopember 2016,

Mengetahui Ketua BPD


Kepala Desa

(APENDI) ( SURAHMAN, S.Ag )

Wakil Masyarakat
Ketua LPM

( SARIP HIDAYAT )

PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR


KECAMATAN AGRABINTA
KEPALA DESA SINARLAUAT
Alamat : Jl. Gelarwangi No. 1 Desa Sinarlaut Agrabinta - Cianjur 43273

SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB


PENGGUNAAN DANA DESA (DD)
UNTUK PENYELESAIAN PROGRAM YANG TERTUNDA
TAHUN ANGGARAN 2016

Yang bertanda tanga dibawah ini :

Nama : APENDI
NIP : -
Bertindak untuk dan atas nama : Pemerintah Desa Sinarlaut
Alamat : Kp. Cimapag II RT 004 RW 001
Desa Sinarlaut Kecamatan Agrabinta
Kabupaten Cianjur
Nomor KTP : 3203221811630001
Telepon/HP/Fax : 085720846782
E-mail : -

Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya bahwa untuk memenuhi tujuan transparansi dan
akuntabilitas penggunaan Dana Desa (DD) untuk program pembangunan yang tertunda Tahun
Anggaran 2016, menyatakan.

1. Bertanggungjawab penuh baik formal maupun materil penyelesaian pembangunan


insfrastruktur jembatan ciseureuh Kp. Pamoyanan yang tertunda apabila kondisi jalan menju
lokasi kegiatan sudah biasa dilalui kendaraan roda empat.
2. Akan menggunakan sisa anggaran pembangunan yang tertunda TA 2016 yang belum
dibelanjakan sesuai Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDesa) serta Rencana
Anggaran Belanja (RAB)
3. Menyampaikan Laporan apabila program pembangunan yang tertunda TA 2016 telah selesai
dilaksanakan.
4. Bersedia diaudit secara independen sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku

Demikian peryataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan tanggungjawab serta tidak ada unsur
paksaan dari pihak manapun.

Sinarlaut, 28 Nopember 2016


Kepala Desa Sinarlaut

APENDI
BERITA ACARA PENGGUNAAN ANGGARAN
KEGIATAN PEMBANGUNAN DANA DESA TAHAP I TAHUN 2016
Nomor : 912/03/DD/2016

Pekerjaan : 1. Pembangunan Infrastruktur Jembatan Kali Citoe


2. Pembangunan Perkerasan Jalan Lingkungan
Lokasi : Kp. Cipongpok RT. 006 RW. 004 dan Kp. Pamoyanan RT. 008
RW. 002 Desa Sinarlaut.
Biaya : Rp. 236.489.800,- ( Dua Ratus Tiga Puluh Enam Juta Empat
Ratus Delapan Puluh Sembilan Delapan Ratus Rupiah )

Pada hari ini bertempat di Bale Desa Sinarlaut pada dua puluh delapan bulan
Nopember 2016 telah dilakukan musyawarah penggunaan Anggaran
Pembangunan DD tahap I yang akan digunankan pada Pembangunan yang
dialokasikan dari DD pada tahap II dikarenakan adanya hal-hal yang
menyangkut kondisi alam berdasarkan pertimbangan teknis dengan dihadiri oleh
pihak-pihak terkait antara lain :
1. Kepala Desa
2. BPD
3. Wakil-Wakil Masyarakat
4. Pelaksana Kegiatan Pembangunan Jembatan Kali Citoe
5. Pelaksana Kegiatan Pembangunan Perkerasan Jalan Lingkungan Kp.
Pamoyanan

Adapun penjelasan secara spesifik berkenaan dengan hal-hal yang ditunda , hal-
hal sebelum penundaan pelaksanaan, hal-hal setelah penundaan pelaksanaan
dan alasan-alasan teknis terjadinya penundaan waktu penyelesaian kegiatan
disajikan dalam format terlampir.

Demikian berita acara ini kami dibuat agar pihak-pihak yang berkepentingan
dapat mengetahuinya

Mengetahu/Menyetujui Pelaksana Kegiatan Pembangunan


Kepala Desa Sinarlaut Ketua

(APENDI) ( RIKAYAT )

( AHU )

( SOLEH )

Anda mungkin juga menyukai