Anda di halaman 1dari 2

CATATAN BIOPHARMACEUTICAL CLASSIFICATION SYSTEM

Biopharmaceutical classification system


 Klasifikasi didasarkan atas kelarutan dan permeabilitas
 Macam BCS :
1. Kelas 1  kelarutan dan permeabilitas tinggi (pasti terserap)
2. Kelas 2  kelarutan rendah dan permeabilitas tinggi
Pembatas diserapnya : kelarutan
3. Kelas 3  kelarutan tinggi dan permeabilitas rendah
Bs jd diserap melalui jalur transporter (transpor aktif), effluks atau target PGP.
Banyak obat karakteristik in vitro sudah oke, tp mjd target PGP
4. Kelas 4  kelarutan dan permeabilitas rendah (transportnya sdh aktif)
BCS Developability
1. Kelas 1  ibuprofen (kelarutan rendah rendah tp masuk BCS kelas 1 krn rasio dosis
dan kelarutan <250), pct
2. Kelas 2
 2A  Asam mefenamat, nitrendipine, carbamazepine
 2B  griseofulvin, dipyridamole
3. Kelas 3  digoxin, acyclovir 400 mg, ganciclovir 1000 mg, furosemid (sebenarnya
masuk BCS kelas 4)
4. Kelas 4  acyclovir 800 mg, ganciclovir 2000 mg, chlorthiazide 250 mg
Penentuan BCS hrs paham menentukan kelarutan dan permeabilitas, dasarnya dg fraksi obat
terabsorpsi atau perfussion human intestine.
Biorelevant medium
 Kelas 1 atau 2  BDM level 3
 Obat dg border line (Kelas 2A)  sebenarnya secara natural bs diserap oleh tubuh shg
digunakan biorelevan medium
 BDM level 0/1 : tdk membutuhkan apapun, hanya penyesuaian pH
 NaTc : utk pengganti bile salt
 Tiap level berbeda komponen surfaktan dan komponennya.
BCS to BDDS
 Uji disolusi digunakan utk memprediksi data in vivo berdasarkan data in vitro,
utamanya BCS kelas 2

Anda mungkin juga menyukai