Anda di halaman 1dari 7

Market Structure

Pergerakan harga dalam market itu di bagi menjadi 3 pergerakan

 1.Uptrend ( harga membuat higher high terus menerus )


 2.Downtrend ( harga membuat lower low terus menerus)
 3.Sideway ( harga konsolidasi / tidak membuat uptrend maupun downtrend)
The Sign Of Reversal

 Market Structure ialah struktur dasar dari pergerakan harga dalam chart (Market)

 Hal ini sangat penting untuk di ketahui agar kita dapat melihat trend itu akan terus
berlanjut ataukah akan ada indikasi perubahan trend

 Trend berlanjut karena harga cenderung membuat Higher High( Uptrend) , ataupun
LowerLow (Downtrend) terus menerus

 Sedangkan Indikasi perubahan trend itu dimulai ketika struktur dari uptrend atau
downtrend telah gagal

 Price tidak membuat Higher High (Uptrend) ataupun LowerLow ( Downtrend ) terus
menerus atau dengan kata lain Struktur dari Uptrend/Downtrend Telah Gagal

 Ketika Struktur Telah Gagal Maka inilah yang kita sebut sebagai sign of weakness/
sign of reversal
Sign Of Reversal

 Uptrend to Downtrend

Perubahan trend dari uptrend ke downtrend di karenakan struktur dari uptrend


telah gagal membuat higher high secara terus menerus
Sign Of Reversal

 DownTrend To Uptrend

Perubahan trend dari downtrend ke uptrend di karenakan struktur dari downtrend


telah gagal membuat lower low secara terus menerus
Sign Of Reversal
 Uptrend to Downtrend
Sign Of Reversal
 Downtrend to Uptrend
Sign Of Reversal

Anda mungkin juga menyukai