Anda di halaman 1dari 2

PEMULANGAN PASIEN

No. Dokumen : / ..../PKM


KLB/27/2018
SOP No.Revisi :-
TanggalTerbit : / /2018
Halaman : 1/

UPTD Wahyu Dwi Saputra SKM


Puskesmas NIP 19820530200501 1 005
Kelumbayan
1. Pengertian Pemulangan pasien adalah: pemberian informasi kepada pasien berupa
penkes sebelum pasien pulang.
2. Tujuan Memberikan informasi kepada pasien / keluarga pada saat pemulangan atau
rujukan ke fasilitas kesehatan yang lain agar pasien / keluarga memahami
tindak lanjut yang perlu dilakukan untuk mencapai hasil pelayanan yang
optimal.
3. Kebijakan Permenkes No 16 Tahun 1991 / MENKES/PER/VIII/2011
4. Refrensi Kesepakatan bersama
5. Alat dan
bahan
6. Langkah – 1. setelah pasien dinyatakan boleh pulang petugas memberikan informasi
langkah tentang :
a. Pengertian tentang masalah kesehatan / penyakitnya
b. Penyebabnya
c. Gejala
d. Cara penularannya

e. Diet makanan
f. Cara minum obat, efek samping
g. Perawatan dirumah
h. Jadwal kontrol ulang
2. Petugas mendokumentasi kedalam Rekam medic

7. Bagan Alur

Sebelum pasien Beri pasien informasi


pulang tentang :
pengertian masalah
penyakitnya,
penyebab, gejala, cara
penularan, diet
Dokumentasikan makann, cara minum
dalam rekam obat, efek samping,
medik perawatan dirumah,
kontrol ulang

8. Unit terkait Unit pelayanan umum, Unit pelayanan gigi, Unit KIA/KB, Unit Konsultasi,
Unit pelayanan obat

9. Rekaman Historis
No Halaman Yang diubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai