Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA SISWA

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

Nama SIswa
Kelas
Materi Pelajaran Komputer dan perlengkapannya

Bagian 1.
Menyebutkan bagian - bagian dari unit komputer atau PC

Sebutkan nama - nama dari bagian komputer / PC dari gambar diatas :


1. ___________________________
2. ___________________________
3. ___________________________
4. ___________________________

Bagian 2.
Menyebutkan dan menjelaskan fungsi dari perlengkapan
Komputer/PC
Perlengkapan Komputer Nama Alat Fungsi

Bagian 3.
Perhatikan tabel diatas, bagilah menjadi 2 kelompok perlengkapan
dalam kategori A (input device) dan kategori B (Output device)

Tulis jawabanmu dalam tempat yang sudah disediakan.

A B
_____ _____

_____ _____

Bagian 4.
Lengkapi bagian yang hilang dari kalimat di bawah ini dengan kata -
kata yang sesuai.

CPU (_____________________) adalah alat proses yang merupakan unit


proses utama dan terpenting dalam _____________ yang mengendalikan
seluruh proses pengolahan _____ mulai dari membaca data dari peralatan
input, mengolah atau memproses sampai pada mengeluarkan informasi
(_________) ke peralatan Output.

Bagian 5.
Carilah kata - kata yang merupakan nama nama peralatan yang
merupakan bagian dari CPU

Anda mungkin juga menyukai