Anda di halaman 1dari 3

Nama : Adinda Siti Naura Khairani

Kelas : XI MIPA 3
Absen : 03

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


OTOT

I. TUJUAN :
1. Menjelaskan mekanisme gerak antagonis
2. Menjelaskan mekanisme gerak sinergis
3. Menjelaskan mekanisme otot berkontraksi dan relaksasi

II. PERTANYAAN
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut mengenai mekanisme kerja otot dan macam-
macam gerakan otot (apabila ada instruksi untuk melakukan gerakan, praktekkanlah dan
hasil pengamatan kalian, digunakan untuk menjawab pertanyaan dengan dibantu studi
literatur).

A. Perhatikan gambar otot berkontaksi dan relaksasi berikut ini.

1. Jelaskan mekanismenya (keadaan miofilamen pada saat otot berkontraksi)


filamen aktin meluncur di ntara miosin ke dalam zona H. dengan demikian
serabut otot memendek, yang tetap panjang ialah pita A ( pita gelap )
sedangkan pita I ( pita terang ) dan zona H bertambah pendek.

2. Jelaskan mekanismenya (keadaan miofilamen pada saat otot relaksasi)


ujung miosin beristirahat dengan energi rendah dan mengubah sudut
perlekatan ujung miosin menjadi miosin ekor, zona H kembali ke bentuk
semula.
B. Perhatikan gambar gerak antagonis berikut ini ( adduksi ≠ abduksi )
1. Cobalah ibu jari kalian dijauhkan dari jari yang lain (Abduksi). Kemudian
rasakan, manakah otot yang terasa keras (kontaksi), yaitu abductor pollicis
brevis, bagian otot tersebut disebut otot hipothenar
Dan bagian otot yang manakah yang lembek (relaksasi), yaitu adductor
pollicis dan ototnya disebut thenar

2. Cobalah ibu jari kalian didekatkan ke jari lainnya (adduksi). Kemudian rasakan
manakah otot yang terasa keras (kontaksi), yaitu adductor pollicis , dan
ototnya disebut hipothenar
Dan bagian otot yang manakah yang lembek (relaksasi), yaitu abductor
pollicis brevis dan ototnya disebut thenar

C. Perhatikan gambar berikut ini mengenai gerakan Fleksi ≠ ekstensi (tangan di tekuk
≠ diluruskan )

1. Cobalah tangan kalian ditekuk (fleksi). Rasakan manakah otot yang terasa
keras (kontaksi), yaitu biceps, dan ototnya disebut agonis
Dan bagian otot yang mana yang lembek (relaksasi), yaitu triceps dan
ototnya disebut antagonis
2. Cobalah tangan kalian diluruskan (ekstensi ). Rasakan manakah otot yang
terasa keras (kontaksi ), yaitu triceps, dan ototnya disebut agonis Dan bagian
otot yang mana yang lembek (relaksasi), yaitu biceps dan ototnya disebut
antagonis

D. Perhatikan gambar berikut ini berupa gerakan tangan pronasi ≠ supinasi (tangan
ditelungkupkan ≠ tangan ditengadahkan)

1. Cobalah tangan kalian ditelungkupkan (pronasi ). Rasakan manakah otot yang


terasa keras (kontaksi), yaitu pronator, dan ototnya disebut pronator bulat,
dan kuadrat. Dan bagian otot yang mana yang lembek (relaksasi), yaitu
supinator dan ototnya disebut supinator
2. Cobalah tangan kalian menengadah (supinasi). Rasakan manakah otot yang
terasa keras (kontaksi), yaitu supinator, dan ototnya disebut supinator
Dan bagian otot yang mana yang lembek (relaksasi) pronator dan ototnya
disebut pronator bulat dan kuadrat

E. Perhatikan gambar berikut berupa gerak elevasi ≠ depresi (bahu diangkat keatas ≠
bahu diturunkan kebawah).

1. Cobalah bahu kalian diangkat (elevasi). Rasakan manakah otot yang terasa keras
(kontaksi), yaitu bagian selangka, dan ototnya disebut elevator
Dan bagian otot yang mana yang lembek (relaksasi), yaitu trapezius, serratus,
pectoralis minor dan ototnya disebut depressor
2. Cobalah bahu kalian diturunkan ke bawah (depresi). Rasakan manakah otot yang
terasa keras (kontaksi), yaitu trapezius, serratus, pectoralis minor, dan ototnya
disebut depressor
Dan bagian otot yang mana yang lembek (relaksasi), yaitu bagian selangka.dan
ototnya disebut elevat

F. Berdasarkan paktek yang sudah kalian laksanakan


1. Apakah ciri fisik ( morfologi ) otot berkontraksi
Ukuran otot akan memendek, mengeras, dan tengahnya mengembung.
2. Apakah ciri fisik( morfologi) otot berelaksasi
Otot akan kendor, mengecil dan kembali ke bentuk semula serta tidak keras.

Anda mungkin juga menyukai