Anda di halaman 1dari 4

 

COLOSTOMY CARE
No: Dokumen No: Revisi Halaman
.......... ..................

STANDARD Tanggal Penetapan Ditetapkan oleh,


Ka. Laboratorium Keperawatan
OPERSIONAL
PROSEDUR

PENGERTIAN Suatu tindakan mengganti kantong kolostomi yang penuh dengan yang
baru

Memberikan kenyamanan pada klien


TUJUAN

KEBIJAKAN

PETUGAS Perawat

1) Sarung tangan bersih


PERALATAN
2) Handuk mandi/selimut mandi
3) Air hangat
4) Sabun mandi yang lembut
5) Tissue
6) Kantong kolostomi bersih
7) Bengkok/pispot
8) Kassa
9) Tempat sampah
10) Gunting

PROSEDUR 1. Tahap PraInteraksi


PELAKSANAA a. Mengecek program terapi
N b. Mencuci tangan
c. Menyiapkan alat
2. Tahap Orientasi
a. Memberikan salam dan sapa nama pasien
b. Menjelaskan tujuan  dan prosedur pelaksanaan
c. Menanyakan persetujuan/kesiapan pasien
3. Tahap Kerja
a. Menjaga privacy pasien
b. Pasang selimut mandi/handuk
c. Dekatkan bengkok kedekat klien

29
d. Pasang sarung tangan bersih
e. Buka kantong lama dan buang ketempat bersih
f. Bersihkan stoma dan kulit sekitar dengan menggunakan
sabun dan cairan hangat
g. Lindungi stoma dengan tissue atau kassa agar feces tidak
mengotori kulit yang sudah dibersihkan
h. Keringkan kulit sekitar stoma dengan tissue atau kassa
i. Pasang kantong stoma
j. Buka sarung tangan

4. Tahap Terminasi
a. Melakukan evaluasi tindakan
b. Berpamitan dengan pasien / keluarga
c. Membereskan alat
d. Mencuci tangan.
e. Mencatat kegiatan dalam lembar catatan keperawatan

30
PENILAIAN PENCAPAIAN KOMPETENSI ASPEK KETERAMPILAN
COLOSTOMY CARE

No ASPEK YANG DINILAI NILAI


0 1 2
A ALAT
1 1) Sarung tangan bersih
2) Handuk mandi/selimut mandi
3) Air hangat
4) Sabun mandi yang lembut
5) Tissue
6) Kantong kolostomi bersih
7) Bengkok/pispot
8) Kassa
9) Tempat sampah
10) Gunting

B Tahap Pra Interaksi


1 Melakukan verifikasi program pengobatan klien
2 Mencuci tangan
3 Menempatkan  alat di dekat pasien
C Tahap Orientasi
1 Memberikan salam dan menyapa nama pasien
2 Menjelaskan tujuan dan prosedur tindakan pada keluarga/klien
3 Menanyakan kesiapan klien sebelum kegiatan dilakukan
D Tahap kerja
a. Menjaga privacy pasien
b. Pasang selimut mandi/handuk
c. Dekatkan bengkok kedekat klien
d. Pasang sarung tangan bersih
e. Buka kantong lama dan buang ketempat bersih
f. Bersihkan stoma dan kulit sekitar dengan
menggunakan sabun dan cairan hangat
g. Lindungi stoma dengan tissue atau kassa agar feces
tidak mengotori kulit yang sudah dibersihkan
h. Keringkan kulit sekitar stoma dengan tissue atau
kassa
i. Pasang kantong stoma
j. Buka sarung tangan

E Tahap Terminasi
1 Melakukan evaluasi tindakan
2 Berpamitan dengan klien
3 Membereskan  alat-alat
4 Mencuci tangan
5 Mencatat kegiatan dalam lembar catatan keperawatan

31
TOTAL

Nilai : Penguji,

(……………………….)

Keterangan :

1 : Tidak Dilakukan.
2 : Dilakukan Tidak Sempurna.
3 : Dilakukan Dengan Sempurna.

Rumus : Nilai :
x
N: x 100%
2y

Keterangan :
N : Total nilai
x  : Total skore
y  : Jumlah tindakan

A = 85 – 100
Range Nilai :
B = 75 – 84

NB : kelulusan apabila 75% dari jumlah keseluruhan kegiatan dilakukan.

32

Anda mungkin juga menyukai