Anda di halaman 1dari 8

SOSIALISASI

“PENGGOLONGAN OBAT DAN PENGGUNAAN OBAT SECARA BENAR”

I. LATAR BELAKANG
Fenomena pandemi yang terjadi dua tahun terakhir ini cukup membuat
masyarakat was-was akan penularan Covid-19, hal ini berdampak terhadap keberanian
masyrakat untuk berobat ke rumah sakit dan memilih berobat secara swamedikasi.
Namun dalam masyarakat seringkali dijumpai berbagai masalah terutama dalam
penggunaan obat, misalnya penggunaan obat bebas secara tidak tepat dan kurangnya
pemahaman tentang cara menggunakan, menyimpan dan membuang obat dengan
benar. Masalah lainnya adalah penggunaan antibiotik yang tidak tepat di masyarakat.
Hal ini disebabkan masih kurangnya pemahaman masyarakat dan perilaku yang salah
dalam penggunaan obat.
Penggunaan obat bebas (OTC) tanpa pengetahuan dan informasi memadai
dapat menyebabkan masalah kesehatan baru, misalnya dosis berlebihan, durasi tidak
tepat, kejadian efek samping, interaksi obat/penyalahgunaan obat, dan sebagainya.
Dalam penggunaan antibiotika yang tidak tepat dan berlebihan, malah dapat
meningkatkan kejadian antimicrobial resistance (AMR) atau resistensi bakteri
terhadap antibiotika. Bila hal ini berlanjut terus akan sangat berbahaya, dimana bila
terjadi infeksi bakteri namun tidak ada antibiotika yang dapat membunuh bakterinya
karena sudah resisten.
Selain itu penting juga bagi masyarakat untuk mengetahui beberapa macam
obat psikotropika yang merupakan obat berbahaya yang tidak dapat dikonsumsi oleh
masyarakat secara umum tanpa adanya resep dokter tentang cara penggunaannya.
Pemahaman ini dapat menghindarkan masyarakat dari penggunaan obat yang tidak
sesuai dengan kebutuhan penggunaannya.
Untuk mengatasi semua permasalahan tersebut, perlu dilakukan edukasi
terhadap masyarakat. Pada tanggal 14 November 2021, bertepatan dengan peringatan
Hari Kesehatan Nasional, Menteri Kesehatan telah mencanangkan Gerakan
Masyarakat Cerdas Menggunakan Obat (GeMa CerMat). Gerakan ini merupakan
upaya bersama antara pemerintah dan masyarakat melalui rangkaian kegiatan dalam
rangka mewujudkan kepedulian, kesadaran, pemahaman dan keterampilan masyarakat
dalam menggunakan obat secara tepat dan benar. Berkaitan dengan hal tersebut maka
kami mahasiswa Prodi Profesi Apoteker Fakultas Farmasi Universitas 17 Agustus
1945 Jakarta, menyelenggarakan  suatu kegiatan berbentuk sosialisasi secara daring
dengan judul “Penggolongan Obat dan Penggunaan Obat Secara Benar”. Bentuk
sosialisasi ini diadakan untuk menambah wawasan peserta tentang cara penggunaan
obat secara benar. Kami menyadari bahwa dalam melaksanakan kegiatan ini akan
banyak mengalami kendala, atas dasar itu kami akan berusaha dan memohon kritik,
saran dan partisipasi yang konstruktif dari berbagai pihak.

II. TUJUAN
1. Meningkatkan pengetahuan kepada peserta sosialisasi tentang cara penggunaan
obat yang tepat dan sesuai.
2. Meningkatkan pengetahuan kepada peserta bahayanya pengunaan obat secara
sembarangan.
III. JENIS DAN TEMPAT KEGIATAN
Kegiatan Sosialisasi “Penggolongan Obat dan Penggunaan Obat Secara
Benar” akan diselenggarakan pada :
Hari / Tanggal : Minggu, 14 November 2021
Waktu : 09.00 WIB s/d 10.00 WIB
Tempat : Secara daring melalui Zoom Meeting

IV. SUSUNAN PANITIA


Pelindung
Rektor UTA45 Jakarta : J. Rajes Khana, Ph.D.
Penasehat
Dekan FF UTA45 Jakarta : Dr. apt. Yelfi Anwar, M.Farm
Penanggung Jawab
Kaprodi Profesi Apoteker : apt. Nuzul Fajriani, M.Sc
Dosen Pembimbing : apt. Budi Firdaus Darmasila, S.Farm., MSc
Ketua Pelaksana :
Sekretaris : Yanti Lestari, S.Farm.
Bendahara : - Nia Novela Kawer, S.Farm.
- Salni Nindita, S.Farm.
- Andi Fitriyani, S.Farm.
Seksi Acara :
1. Asry Dede Sa’u, S.Farm.
Seksi Humas dan Dokumentasi :
1. Rahmad Rizqi Fauzi, S.Farm.
2. Tri Hadijah, S.Farm.
Tim Proposal :
1. Dina Akmila, S.Farm.
2. Rizki Lizaldi Putra, S.Farm.
3. Ririn Ramdhani Yusuf, S.Farm.
4. Farah Qoriatul Azizah, S.Farm.
5. Nurghaisani Hendra Adlina, S.Farm.
6. Melvy Setya Nengsi Pakaya, S.Farm.
7. Ade Nurkholisah, S.Farm.
8. Dewi Afriani Rapiah, S.Farm.
9. Badria Badawi, S.Farm.
10. Maulida Asyura, S.Farm.
Tim Sertifikat :
1. Alma S R D Butar Butar, S.Farm.
2. Hamidah, S.Farm.
3. Virannisya Hirsen, S.Farm.
4. Jeanet Vallery Bianca Wairo, S.Farm.
Tim Link & Poster :
1. Yuyun Andrianti, S.Farm.
2. Nurghaisani Hendra Adlina, S.Farm.
Tim Doa
Fuad Amrillah, S.Farm
Tim LPJ :
1. Meyke Megasari Rares, S.Farm.
2. Luthfy Asq Aulia, S.Farm.
3. Ni Kadek Lia Rimerti, S.Farm.
4. Yanti Lestari, S.Farm
5. Hastaria, S.Farm
V. SUSUNAN ACARA
Terlampir ( Lampiran 1 )

VI. NARASUMBER/PEMBICARA
1. Agung Aji Wahyudi, S.Farm (Mahasiawa Profesi Apoteker UTA45 Jakarta).
2. Kurnia Destining Utami, S.Farm (Mahasiawa Profesi Apoteker UTA45 Jakarta).

VII. SASARAN KEGIATAN


Adapun yang menjadi target sasaran dalam pelaksanaan kegiatan sosialisasi ini
yaitu umum. Total kuota keseluruhan peserta 100 orang.

VIII. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA


Terlampir (Lampiran 2)

IX. HARAPAN YANG DIINGINKAN


1. Peserta dapat mengerti dan memahami tatacara penggunaan obat yang tepat dan
sesuai.
2. Peserta dapat mengerti bahaya dan kerugian yang ditimbulkan dari penggunaan
obat sembarangan.

X. PENUTUP
Demikian Proposal kegiatan ini kami ajukan, semoga dapat memberikan gambaran
mengenai kegiatan yang dilaksanakan. Kami menyadari bahwa dalam penyusunan dan
penyampaian proposal ini masih banyak kekurangan oleh karena keterbatasan kami.
Suksesnya kegiatan ini tidak terlepas dari bantuan dan kerjasama dari semua pihak
yang terkait, oleh karena itu kami selaku panitia mengucapkan terima kasih atas
segala perhatian dan kerjasama semua pihak yang terkait dalam hal - hal ini, demi
kelancaran dan tercapainya tujuan dari acara ini, sehingga dapat bermanfaat bagi
semua pihak. Besar harapan kami kegiatan ini dapat berjalan dengan baik sehingga
benar-benar akan memberikan manfaat dan hasil yang diharapkan.
LEMBAR PENGESAHAN ACARA
“Penggolongan Obat Dan Penggunaan Obat Secara Benar”
Nama Kegiatan : Sosialisasi
Jenis Kegiatan : Inisiatif
Tanggal Pengajuan : Minggu, 14 November 2021
Tanggal Kegiatan : Minggu, 14 November 2021
Tempat Kegiatan : Daring melalui Zoom Meeting
Penyelenggara : Kelas A Apoteker 45, Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta
Ketua Pelaksana :
NPM :
Estimasi Dana : Rp. 100.000,-
Jakarta, 2021

Ketua Kelas A Ketua Pelaksana

Nurghaisani Hendra Adlina, S.Farm

Mengetahui
Kaprodi Profesi Apoteker UTA 45 Dosen Pembimbing

Apt. Nuzul Fajriani, S. Farm., M.Sc Apt. Budi Firdaus Darmasila, S.Farm., MSc

Menyetujui
Dekan FF UTA 45 Jakarta

Dr. apt. Yelfi Anwar, M.Farm


LAMPIRAN
Lampiran 1
SUSUNAN ACARA
No Acara Waktu Penanggung Jawab

1 Persiapan Panitia 09.00 Ketua Pelaksana

2 Pembukaan ( Bismillahirohmanirohim) 09.05 MC

3 Sambutan Ketua Pelaksana 09.10 MC

Dosen Pembimbing : 09.15

Apt Budi Firdaus Darmasila,S.Farm.,MSc

4 Materi 1. Kurnia Destining Utami, S.Farm 09.40 MC


2. Agung Aji Wahyudi, S.Farm

6 Tanya Jawab dengan Peserta 09.45 MC

7 Door prise 09.50

8 Doa 09.55 Fuad Amrillah,


S.Farm

9 Penutupan 10.00 MC
Lampiran 2
RANCANGAN ANGGARAN BIAYA
NO Jenis Pengeluaran Banyaknya Besar Jumlah
pengeluaran
1 Penanya 5 orang Rp.10.000 Rp.50.000
2 Door Prize 2 orang Rp.25.000 Rp.50.000
Total Rp.100.000

Anda mungkin juga menyukai