Anda di halaman 1dari 4

Formulir No.

KEL/HSE/IV/2021

ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ENVIRONMENT ANALYSIS)/PROSEDUR JSEA

Nama Pekerjaan DT Dumping Batubara di Tanggal


08 Oktober 2021 No JSA : 01/JSA-PORT/10/2021
Stockpile
Nama Pekerja Disusun Oleh Jalomo No Revisi
Zet Pakedeng Tandatangan 0
Gultom
Seksi/Departemen Port Diperiksa Oleh Hery P Tandatangan Direview HSE
Jabatan Superior Disetujui Oleh Jalomo Tandatangan Tandatangan
Zet Pakedeng
Gultom
Alat Pelindung Diri Yang Harus Dipakai: Safety Shoes, Helm, Seragam Lokasi Kerja : Jannah Port PT. KEL
Reflektif.

Urutan Dasar Langkah Kerja Bahaya yang terkait Tindakan atau Prosedur Pencegahan yang
direkomendasikan
1. Memasuki area Dumping 1.1. DT Amblas pada area Stockpile 1.1.1. Memperhatikan area sekitar dengan memilih lokasi
yang lembek yang keras (tidak ada genangan air)

1.2. DT Menabrak Benda Diam ( 1.2.1. Mengurangi kecepatan menjadi 10 Km/Jam


Portable Tower Lamp) 1.2.2. Memperhatikan posisi tower lamp dan jaga jarak
sekitar 1x lebar unit

1.3. DT Menabrak unit DT lain 1.3.1. Klakson sebelum memasuki area dumping
1.3.2. Menginformasikan posisi kita melalui radio sebelum
masuk area dumping
1.3.3. Mengurangi kecepatan menjadi 10 Km/Jam

2. Melakukan Maneuver di area 2.1. DT Rebah di area stockpile yang 2.1.1. Maneuver DT Tidak terlalu melingkar
Dumping miring 2.1.2. Mengurangi kecepatan menjadi 10 Km/Jam saat
Maneuver

2.2 DT Menabrak DT lain 2.2.1. Saat maneuver perhatikan sekeliling ada tidak DT lain
2.2.2. Maneuver searah jarum jam
2.2.3. Jaga Jarak dengan unit DT lain (minimal 1x lebar unit)
Formulir No. KEL/HSE/IV/2021
3. Mundur keposisi Dumping 3.1. DT Menabrak unit lain 3.1.1. Melakukan komunikasi dua arah pakai radio Antara
DT dengan unit lain yang ada di Stockpile .
3.1.2. DT Menjaga jarak aman dari DT Lain max 1 kali
Panjang DT
3.1.3. Saat mundur, perhatikan kondisi belakang melalui
kaca spion

3.2 DT Terlalu Mundur ke Tumpukan 3.2.1. Driver Mengikuti arahan Dumpman yang ada di
Batubara Stockpile
3.2.2. Saat mundur, perhatikan kondisi belakang melalui
kaca spion

4. Mengangkat Vessel 4.1. DT Rebah pada permukaan 4.1.1. DT sudah pada posisi rata / DT tidak Miring sebelum
stocpile yang miring mengangkat vessel
4.1.2. Posisi tire sejajar (tidak miring)

5. Menurunkan Vessel 5.1. DT Rebah pada posisi 5.1.1. Jangan menurunkan vessel bersamaan dengan DT
Menurunkan Vessel maju
5.1.2. Turunkan vessel sebagian (untuk memastikan material
tumpah semua)
5.1.3. Setelah vessel turun sebagian, maju kira2 1 – 2 meter
baru vessel turun semua

6. Meninggalkan area 6.1. Tabrakan dengan DT lain yang 6.1.1. Melakukan Penyiraman di area Dumpingan jika
Dumpingan akan masuk ke area dumpingan berdebu
6.1.2. Membuat Rambu penunjuk arah masuk dan keluar
area Dumpingan

6.2. DT Amblas pada area Stockpile 6.1.1. Memperhatikan area sekitar dengan memilih lokasi
yang lembek yang keras (tidak ada genangan air)

6.3. DT Menabrak unit DT lain 6.2.1. Klakson sebelum meninggalkan area dumping
Menginformasikan posisi kita melalui radio sebelum
6.2.2. meninggalkan area dumping
6.2.3. Mengurangi kecepatan menjadi 10 Km/Jam
Nama: Jalomo Gultom Jabatan: Superintendent Port

PERSIAPAN PERTEMUAN K3 TERENCANA

Topik : Tata Cara Penyandaran Tongkang dengan Aman di Jetty

Pembicara : Jalomo Gultom Waktu : 55 Menit


Penulis Rapat : Zet Pakedeng

Peserta Rapat : Loading Master dan Crew Mooring


Tujuan Rapat : Agar Peserta rapat memahami Tatacara penyandaran Tongkang di Jetty dengan Aman

Materi Pertemuan :

1. Materi SOP Cara Penyandaran Tongkang di Jetty


2. Lay Out Jetty
3. Vidio Proses Penyandaran Tongkang di Jetty
4. Papan Tulis/White Board

Metoda Presentasi : Ceramah dan Diskusi / Tanya Jawab

Urutan Kegiatan Pertemuan :

1. Pembukaan ( Doa.Yel-yel dan Ucapan Terima kasih ) (5 )


- Doa
- Yel-Yel
- Ucapan Terima kasih

2. Ceramah tentang penyandaran Tongkang yang aman di Jetty ( 15 )

3. Pemutaran Vidio cara penyandaran Tongkang di Jetty (5 )

4. Diskusi ( 15 )

5. Kesimpulan ( 10 )

6. Penutup (5 )
- Doa
- Ucapan Terima kasih
- Yel-Yel

Anda mungkin juga menyukai