Anda di halaman 1dari 2

ひま な とき (HIMA NA TOKI)

A. KEGIATAN PADA WAKTU SENGGANG


<Kegiatan>
あそびます : bermain サッカーを します : bermain sepakbola
およぎます : berenang パーティーを します : berpesta
あいます : bertemu さんぽします : jalan-jalan
えいがを みます : menonton film かいもの します : berbelanja
はなしを します : berbicara

Asobimasu hanya digunakan untuk menyatakan kegiatan bermain secara umum, tidak untuk
menyebutkan kegiatan olahraga
Contoh:
Kouen de asobimasu ✅
Tenisu o asobimasu ❌

Sanpo shimasu hanya digunakan untuk menyatakan kegiatan jalan-jalan yang berarti "jalan kaki santai"
di lingkungan rumah atau taman
Contoh:
Kouen de sanpo shimasu ✅
Tokyo de sanpo shimasu ❌

<Tempat>
いちば : pasar プール : kolam renang
スーパー : supermarket うみ : laut
デパート : department store

Pola Kalimat
1. KB(orang) に あいます。
- Pola kalimat ini digunakan untuk menyatakan “bertemu dengan (orang)”.
- Untuk menanyakan, digunakan kalimat “dare ni aimasu ka”
Contoh:
a. Tomodachi ni aimasu.
b. Q: Raishuu dare ni aimasu ka?
A: Kazoku ni aimasu.

2. KB(orang) と KK(bentuk masu)ます。


- Pola kalimat ini menyatakan “melakukan kegiatan dengan (orang)”
- Partikel と digunakan untuk penanda “pasangan/teman untuk melakukan kegiatan”
Contoh:
a. Haha to kaimono shimasu.
b. Umi de tomodachi to oyogimasu.
c. Q: Mainichi dare to gakkou e ikimasu ka?
A: Maria-san to ikimasu.

Catatan:
ひとり
Jika kegiatan dilakukan seorang diri, menggunakan 一人で, artinya “seorang diri/sendirian”
Contoh:
Hitori de eiga o mimasu.

B. FREKUENSI KEGIATAN
まいしゅう : setiap minggu
よく : sering
ときどき : kadang-kadang
いつも : selalu
あまり(~ません) : jarang

Pola Kalimat
3. いつも/よく/ときどき KK(bentuk masu) ます。/あまり KK(bentuk masu) ません。
- Pola kalimat ini digunakan untuk menunjukkan kekerapan terjadinya suatu kegiatan.
- あまり selalu diikuti KK bentuk negatif.
Contoh:
a. Nichiyoubi ni itsumo kouen de joginggu o shimasu.
b. Yoru amari benkyoushimasen.
c. Q: Maishuu nani o shimasu ka?
A: Tokidoki kaimono e kaimasu.

Anda mungkin juga menyukai