Anda di halaman 1dari 18

BAB II

ORIENTASI SINGKAT
MADRASAH ALIYAH BANAT TAJUL ULUM BRABO

A. Sejarah Madrasah

Sejarah dan perkembangan Madrasah Aliyah Tajul Ulum


Brabo Tanggungharjo Grobogan, tidak bisa lepas dari berdirinya
Pondok Pesantren Sirojuth Tholibin Brabo yang berdiri pada tahun
1941 M didirikan atas prakarsa Al Magfhfurlah KH Syamsuri
Dahlan yaitu ayah KH Ahmad Baidlowi Syamsuri,Lc.H. Pada
mulanya Pesantren ini hanya mengelola santri putra saja, namun
setelah pucuk pimpinan dipegang oleh KH Ahmad Baedlowi
Syamsuri Lc.H yaitu pada tahun 1990 telah berdiri pondok Pesantren
Sirojuth Tholibin Putri yang berorentasi pada Tahfidzul Quran (yaitu
metode pemahaman dan menghapal Al Qur’an 30 Juz) dan
Alhamdullilah sampai pada tahun 2005 ini tercatat telah berhasil
mencetak 315 santri putri yang telah hafal Al-qur’an 30 Juz diluar
kepala.

Pondok Pesantren inilah yang menjadi cikal bakal berdirinya


Madrasah yang dikelola oleh Yayasan Tajul Ulum, yaitu pada tahun
1953 berdiri Madrasah Diniyyah Awaliyah, tahun 1960 berdiri
Madrasah Diniyah Wustho, tahun 1975 berdiri Madrasah
Tsanawiyah dan akhir tahun 1985 berdiri Madrasah Aliyah. Dan
pada tahun 2015 MA Banat Tajul Ulum berdiri, pada awal berdirinya
Madrasah Aliyah Banat Tajul Ulum hanya mengelola 6 kelas yang
berjumlah 256 siswi.
Dalam sejarah berdirinya suatu lembaga tidak bisa lepas dari
situasi untuk berpikir maju dan tetap dalam koridor ke-agamaan.
Juga halnya MA BANAT Tajul Ulum Muncul dan dilahirkan karena
untuk menjaga pendidikan tetap bermutu,kwalitas dalam akademik

1
dan akhlak atau moral. Itu salah satu tujuan Yayasan Tajul Ulum
yang kuat untuk mendirikan madrasah yang bisa menjaga anak kita
tidak terkontaminasi dengan pergaulan bebas masa kini.

Berdirinya lembaga ini, berkat kegigihan pengurus Yayasan


Tajul Ulum yang di pimpin oleh Bapak H. Nur Hamid, S.H.I.,
M.Pd.I beserta pengurus lainnya dan didukung sepenuhnya dari
Dewan Pembina Yayasan ( KH. Abdul Wahab Idris dan KH. Shofi
Mubarok ) dan tak kalah pentingnya Bapak H. Ahamd Mohdlori,
S.Ag., M.S.I selaku kepala Madrsah Aliyah putra yang mempunyai
pemikiran demi kemajuan Madrsah Aliyah.

Madrasah Aliyah Banat Tajul Ulum Brabo Tanggungharjo


Grobogan berdiri secara legal formal tahun pembelajaran 2015/2016
berdasarkan SK. Kementreian Agama Kantor Wilayah Jawa Tengah
Nomor : D/Kw/MA/705/2015 dan terdaftar dan diberikan Nomor
Statistik Madrasah (NSM ) 131233150040 pada 9 Maret 2015.

Dari sejarahnya, tampak jelas bahwa Madrasah Aliyah Banat


Tajul Ulum memiliki ikatan batin yang sangat kuat dengan Pondok
Pesantren Sirojuth Tholibin, sedangkan secara fisik letak antara
keduanya berdampingan, diantara keduanya ibarat saudara
sekandung yang saling menguntungkan karena siswa siswinya
sebagian besar dari pondok pesantren yang ada disekitarnya.
Disamping siswa belajar di madarsah para siswa, juga mendapat
tambahan ilmu-ilmu agama Islam seperti nahwu, shorof, fiqih, Al
Qur’an dll dari pondok pesantren yang memiliki ciri khas Ahlus
sunah waljama’ah dengan menganut salah satu madzhab 4 yaitu
Syafi’i, Hambali, Maliki dan Hanafi.

2
B. Visi dan Misi Madrasah

Visi : Terwujudnya Madrasah putri sebagai pusat keunggulan


yang mampu menyiapkan dan mengembangkan SDI yang
berkwalitas dibidang IMTAQ dan IPTEK yang Islami dan
Sunny.
Misi : Menyelenggarakan pendidikan yang berorientasi kwalitas,
baik akademik, moral, maupun sosial sehingga mampu
menyiapkan dan mengembangkan SDI berkwalitas dibidang
IMTAQ dan IPTEK dalam rangka mewujudkan baldatun
thoyyibatun warobbun ghofur.

Tujuan
Membekali peserta didik agar :
1. Mampu memahami ilmu agama dan umum.
2. Mampu mengaplikasikan ilmu yang diperoleh dalam
kehidupan sehari-hari.
3. Memiliki ilmu ketrampilan sebagai bekal hidup di
masyarakat.
4. Mampu berkomunikasi sosial dengan modal bahasa asing
praktis (Bahasa Arab dan Bahasa Inggris).
5. Mampu memahami ilmu – ilmu yang dibutuhkan untuk
melanjutkan pendidikannya ke jenjang yang lebih tinggi.

C. Status Madrasah
1. Nama Madrasah : Madrasah Aliyah Banat
Tajul Ulum
2. No. Statistik Madrasah : 131.2.33.15.0040
3. Akreditasi Madrasah :B
4. Alamat Lengkap Madrasah :Jl. Ponpes Sirojuth
Tholibin
Desa Brabo Kecamatan
Tanggungharjo

3
Kabupaten / Kota
Grobogan Propinsi Jawa
Tengah Kode Pos. 58166
No. Telp. 085870314446
5. NPWP Madrasah : 73.754.315.7-514.000
6. Nama Kepala Madrasah : M. Ngabdul Sukur, M. Pd
7. No. Telp / HP : 081 228 043 86
8. Nama Yayasan / : TAJUL ULUM
Penyelenggara
9. Alamat Yayasan / : Jl. Ponpes Sirojuth
Penyelenggarakkiio Tholibin
Desa Brabo Kecamatan
Tanggungharjo
Kabupaten / Kota
Grobogan Propinsi Jawa
Tengah
Kode Pos. 58167
10. Akte Pendirian Yayasan : 485 / 11 / 99
11. Status Kepemilikan Tanah : Milik Yayasan
a. Surat Kepemilikan Tanah : Sertipikat No. AB
945569
b. Luas Tanah : 12992 M2
12. Status Kepemilikan Bangunan
: Milik Yayasan
13. Luas Bangunan : 1.4661 M2

D. Keadaan Fisik Madrasah

No.
Sarana Keadaan kelas
1. Ruang kelas 23
2. Ruang Perpustakaan 1
3. Ruang Laboratorium IPA 1
4. Ruang Laboratorium IPS -

4
5. Ruang Laboratorium Bahasa -
6. Ruang Laboratorium Komputer 1
7. Ruang Unit Kesehatan Madrasah 1
8. Kamar Mandi 12
9. Ruang Kepala Sekolah 1
10. Ruang Guru 1
11. Ruang Kesiswaan 1
12. Ruang BK 1
13. Ruang Administras & TU 1
14. Ruang Osis 1

E. Keadaan Guru Dan Siswa


1. Susunan Pejabat Non Struktural
Susunan pejabat non struktural sebagai pembantu kepala MA
Banat Tajul Ulum BraboTanggungharjo Grobogan jateng tahun
2019/2020 sebagai berikut :
1) Wakil Kepala Madrasaah Ur. Kurikulum : Lutfiya, S.Pd

 Staf Ur. Kurikulum : Ahmad Basuki, S.Pd.I


2) Wakil Kepala Madrasah Ur. Kesiswaan : Eni Setyowati, S.E
 Staf Ur Kesiswaan : Ima Shofiyana, S.Pd
3) Wakil Kepala Madrasah Ur. Humas : Abdul Mu’id, S.Sos.I
4) Wakil Kepala Madrasah Ur. Sarpras : Ulil Aidi, S. Pd
5) Koordinator BP/BK : Zulikhah, S.Pd
 Staf Ur BP/BK 1 : Siti Aminah, S.Pd.
 Staf Ur BP/BK 2 : Sumiatul Mahmudah, S.Pd.I
 Staf Ur BP/BK 3 : Solikin, S.Pd.I
6) Kepala Tata Usaha : Ika Dewi Pratiwi,S.Pd.I
 Staf Tata Usaha 1 : Syariful anam
 Staf Tata Usaha II : Lukman Hakim, S.Pd
 Bendahara : Misbahul Khoiriyah, S.Pd.I
 Guru Piket : Sumiyatul Mahmudah, S.Pd.I
7) Koordinator Perpustakaan : Fiqi Ghufron, S.Pd.I
8) Wali Kelas

5
NO KELAS NAMA WALI KELAS

6
1 X MIA 1 Saefudin, S.Pd.I
2 X MIA 2 Ulfatun, S.Pd.I
3 X MIA 3 Siti Aminah, S.Pd
4 X IIS 1 Ahmad Basuki, S.Pd.I
5 X IIS 2 M. Imam Goyali, S.Pd
6 X IBB Rhia Risty Gustimia, S.Pd
7 X IAI 1 Novi Setyaningsih, S.Pd.I
8 X IAI 2 Umi Kulsum, S.Pd.I
9 XI MIA 1 Purniati, S.Pd
10 XI MIA 2 Ima Shofiyana, S.Pd
11 XI IIS 1 Hajar Nur Fitroh, S.Pd
12 XI IIS 2 Muchammad Chamim, S.Pd.I
13 XI IBB Khapit, S.Pd.I
14 XI IAI 1 Muhammad Muiz, S.Pd.I
15 XI IAI 2 Solikin, S.Pd.I
16 XII MIA 1 Nurhayati, S.Pd
17 XIIMIA 2 Puji Lestari, S.Pd
18 XII MIA 3 Sumiatul Mahmudah, S.Pd
19 XII IIS 1 Aliyatusifah, S.Pd
20 XII IIS 2 Zulikhah, S.Pd
21 XII IBB Drs. Murtadho
22 XII IAI 1 Laila Mubarokah, S.Pd.I

2. Siswa
JU AGU SE OK NO
KELAS
N LI ST PT T P
O JUMLA
772 771 764 762 761
H
X
1 MIA-1 38 38 37 37 37
X
2 MIA-2 38 38 36 36 36
X
3 MIA-3 39 39 39 39 39
X IIS-
4 1 41 41 39 39 39
X IIS-
5 2 41 41 41 41 41
6 X IBB 23 22 22 21 21

7
X IA-
7 1 35 35 35 35 35
X IA-
8 2 34 34 34 33 33
XI MIA-
9 1 37 37 37 37 37
XI MIA-
10 2 36 36 34 34 34
XI
11 IIS-1 41 41 41 41 41
XI
12 IIS-2 38 38 38 38 37
XI
13 IBB 30 30 30 30 30
XI
14 IA-1 36 36 36 36 36
XI
15 IA-2 35 35 35 35 35
XII
16 MIA-1 32 32 32 32 32
XII
17 MIA-2 35 35 35 35 35
XII
18 MIA-3 31 31 31 31 31
XII
19 IIS-1 33 33 33 33 33
XII
20 IIS-2 32 32 32 32 32
XII
21 IBB 31 31 31 31 31
XII
22 IAI 36 36 36 36 36

3. Guru
No. Nama Jenis Kelamin Pendidikan Keaktifan
Terakhir Guru
1 Ngateno, S.Pd.I. L S1 Aktif
2 Khapit, S.Pd.I. L S1 Aktif
3 Drs. Budi Suroso L S1 Aktif
4 Muhtadi, S.Pd. L S1 Aktif
5 Mohamad Labib, S.Sy. L S1 Aktif
6 Muniri, S.Pd.I. L S1 Aktif
7 Eni Setyawati, S.E. P S1 Aktif

8
8 Abdul Mu'id, S.Sos.I. L S1 Aktif
9 Puji Lestari, S.Pd. P S1 Aktif
10 Drs. Murtadho L S1 Aktif
11 H. Musyafa' L SLTA Aktif
12 Ahmad Rondi L SLTA Aktif
13 Ulfatun, S.Pd.I. P S1 Aktif
14 M. Ngabdul Sukur, L S2 Aktif
M.Pd.
15 Solikin, S.Pd.I. L S1 Aktif
16 Aliyatusifah, S.Pd. P S1 Aktif
17 Rhia Rysti Gustimia, P S1 Aktif
S.Pd.
18 Ima Shofiyana, S.Pd. P S1 Aktif
19 Muhamad Muiz, L S1 Aktif
S.Pd.I.
20 Hajar Nur Fitroh, P S1 Aktif
S.Pd.
21 Nurhayati, S.Pd. P S1 Aktif
22 Zulikhah, S.Pd P S1 Aktif
23 Saefudin, S.Pd.I. L S1 Aktif
24 Umi Kulsum, S.Pd.I. P S1 Aktif
25 Laila Mubarokah, P S1 Aktif
S.Pd.I.
26 Ika Dewi Pratiwi, P S1 Aktif
S.Pd.I.
27 Lutfiyah, S.Pd. P S1 Aktif
28 Misbahul Khoiriyah, P S1 Aktif
S.Pd.I.
29 Siti Aminah, S.Pd. P S1 Aktif
30 Purniati, S.Pd. P S1 Aktif
31 Ulil Aidi, S.Pd. L S1 Aktif
32 Ahmad Basuki, S.Pd.I. L S1 Aktif
33 Novi Setiyaningsih, P S1 Aktif
S.Pd.I.
34 Sumiatul Mahmudah, P S1 Aktif
S.Pd.
35 Muchamad Chamim, L S1 Aktif
S.Pd.I.
36 Fiqi Ghufron, S.Pd. L S1 Aktif
37 Muhamad Imam L S1 Aktif
Goyali, S.Pd.
38 Syariful Anam L SLTA Aktif
39 Muhammmad L S1 Aktif

9
Fatulloh, S.Pd
40 Muhammad Imam L S1 Aktif
Fuad, S.H.I
41 Febri Indro Cahyono L SLTA Aktif
42 Lukman hakim, L S1 Aktif
S.Kom
43 Ruhmaa Mufida, S.Si P S1 Aktif
44 Badriati Zahroun P S1 Aktif
Nabilah, S.Pd

F. Pelaksanaan KBM Di Madrasah


1. Kurikulum
a. Kurikulum MA Banat Tajul Ulum Brabo
Pada tahun Pelajaran 2019-2020 MA Banat Tajul
Ulum Brabo melaksanakan dua Kurikulum yaitu Kurikulum
2013 dan Kurikulum 2006 (KTSP). Sebagai salah satu MA
yang menerapkan Kurikulum 2013, maka MA Banat Tajul
Ulum Brabo memiliki struktur kurikulum untuk kedua
kurikulum tersebut yang diberlakukan bagi kelas X dan kelas
XI (kurikulum 2013) dan kelas XII (kurikulum 2006).
Untuk kelas X dan kelas XI mengikuti pola dan
ketentuan Kurikulum 2013, yaitu adanya kelompok mata
Pelajaran Umum A dan Umum B, Kelompok Peminatan, serta
Lintas Minat dan atau Pendalaman Minat, yang semuanya
mengusung ke pencapaian Standar Kompetensi Lulusan
berdasarkan Permendikbud nomor 20 tahun 2016 sebagai
berikut:
Sikap
Pengetahuan Keterampilan
Sprititual Sosial
Beriman dan 1. Jujur 1. Memiliki 1. Memiliki
bertakwa 2. Peduli pengetahuan faktual, keterampilan
kepada Tuhan 3.Tanggungjawa konseptual, berpikir dan
YME b prosedural, dan bertindak:
4.Pembelajar metakognitif pada a. kreatif,

10
sejati tingkat teknis, b. produktif,
5.Pembelajar spesifik, detil, dan c. kritis,
sepanjang kompleks berkenaan d. mandiri,
hayat dengan: e.kolaboratif
6.Sehat a. ilmu f. komunikatif
jasmani pengetahuan, melalui
dan b. teknologi, pendekatan ilmiah
rohani c. seni, sebagai
d. budaya, pengembangan
dan dari yang dipelajari
e. humaniora di satuan
. pendidikan dan
2. Mampu mengaitkan sumber lain secara
pengetahuan di atas mandiri
dalam konteks diri
sendiri, keluarga,
sekolah,
masyarakat dan
lingkungan alam
sekitar, bangsa,
negara, serta
kawasan regional
dan internasional.

Kompetensi Inti tersebut dijabarkan kedalam Kompetensi Dasar


yang untuk selanjutnya dirumuskan menjadi materi ajar dan mata
pelajaran.
Sedangkan untuk kelas XII masih mengikuti Peraturan Pemerintah No.
19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan pasal 6 ayat (1)
yang menyatakan bahwa kurikulum untuk jenis pendidikan umum
terdiri atas :

11
1. Kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia
2. Kelompok mata pelajaran kewarganegaraan dan kepribadian.
3. Kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi
4. Kelompok mata pelajaran estetika.
5. Kelompok mata pelajaran jasmani, olahraga dan kesehatan.
Para lulusan Madrasah Aliyah Banat Tajul Ulum Brabo
Kecamatan Tanggungharjo Kabupaten Grobogan Propinsi Jawa
Tengah haruslah sudah memenuhi Standar Kompetensi Lulusan
yang telah ditetapkan yang secara umum seperti terpaparkan
dibawah ini:
1. Berperilaku sesuai dengan ajaran agama yang dianut sesuai
dengan perkembangan remaja secara religius
2. Mengembangkan diri secara optimal dengan memanfaatkan
kelebihan diri serta memperbaiki kekurangannya dengan kerja
keras
3. Menunjukkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab atas
perilaku, perbuatan, dan pekerjaannya dengan penuh rasa
tanggungjawab
4. Berpartisipasi dalam penegakan aturan-aturan sosial dengan
penuh toleransi
5. Menghargai keberagaman agama, bangsa, suku, ras, dan
golongan sosial ekonomi dalam lingkup global dengan penuh
persahabatan
6. Membangun dan menerapkan informasi dan pengetahuan secara
logis, kritis, kreatif, dan inovatif dengan penuh kerja keras
7. Menunjukkan kemampuan berpikir logis, kritis, kreatif, dan
inovatif dalam pengambilan keputusan secara demokratis
8. Menunjukkan kemampuan mengembangkan budaya belajar
untuk pemberdayaan diri dengan kerja keras
9. Menunjukkan sikap kompetitif dan sportif untuk mendapatkan
hasil yang terbaik dengan penuh kerja keras

12
10. Menunjukkan kemampuan menganalisis dan memecahkan
masalah kompleks dengan disiplin
11. Menunjukkan kemampuan menganalisis gejala alam dan sosial
dengan penuh kepedulian sosial
12. Memanfaatkan lingkungan secara produktif dan bertanggung
jawab dengan penuh kepedulian lingkungan
13. Berpartisipasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan
bernegara secara demokratis dalam wadah Negara Kesatuan
Republik Indonesia dengan cara demokratis
14. Mengekspresikan diri melalui kegiatan seni dan budaya
dengan rasa cinta tanah air.
15. Mengapresiasi karya seni dan budaya dengan semangat
kebangsaan
16. Menghasilkan karya kreatif, baik individual maupun kelompok
dengan disiplin
17. Menjaga kesehatan dan keamanan diri, kebugaran jasmani, serta
kebersihan lingkungan dngan peduli lingkungan
18. Berkomunikasi lisan dan tulisan secara efektif, santun dengan
penuh persahabatan
19. Memahami hak dan kewajiban diri dan orang lain dalam
pergaulan di masyarakat dengan penuh toleransi
20. Menghargai adanya perbedaan pendapat dan berempati terhadap
orang lain dengan penuh toleransi
21. Menunjukkan keterampilan membaca dan menulis naskah
secara sistematis dan estetis dengan cara gemar membaca
22. Menunjukkan keterampilan menyimak, membaca, menulis, dan
berbicara dalam bahasa Indonesia dan Inggris dengan cara
gemar membaca
23. Menguasai pengetahuan yang diperlukan untuk mengikuti
pendidikan tinggi

13
b. Proses Pembelajaran
 Sesi I

Waktu Kegiatan Keterangan


07.00-07.20 Do’a dan Asmaul Husana Semua Siswa dikelas
masing-masing
dibimbing guru kelas
07.20-08.00 Kegiatan Belajar Mengajar Guru Mapel
08.00-09.00 Kegiatan Belajar Mengajar Guru Mapel

 Sesi II

Waktu Kegiatan Keterangan


09.30- Kegiatan Belajar Mengajar Guru Mapel
10.30
10.30- Kegiatan Belajar Mengajar Guru Mapel
11.30

c. Kriteria Ketuntasan Minimal ( KKM )


KKM merupakan nilai batas ketentuan minimal belajar peseta didik,
apabila capaian kompetensi peserta didik kurang dari KKM maka akan
dilakukan program remedial / perbaikan. Untuk diketahui KKM mata
pelajaran umum 70 dan mata pelajaran agama 75.
d. Evaluasi
Program Evaluasi dilaksanakan untuk mengukur capaian kompetensi
belajar peserta didik, Evaluasi yang dilaksanakan meliputi :
 Ulangan Harian
 Penilaian Tengah Semester ( PTS/MID )
 Penilaian Akhir Semester Gasal
 Penilaian Akhir Semester Genap
 Ujian Praktek

14
 Ujian Hafalan Juz Amma ( bagi kelas X )
e. Kriteria Kenaikan Kelas
Peserta didik dianggap bisa naik kelas berdasarkan rapat pleno
dewan guru dan pegawai yang dihadiri 75% dari jumlah guru
dan berdasarkan hasil nilai peserta didik selama 1 tahun
pelajaran. Adapuni kriteria yaitu :
 Memiliki Akhlak mulia, budi pekerti yang baik ditunjulan
dengan simbol nilai kelakuan minimal B
 Kehadiran minimal 75 % dari jumlah hari efektif dalam 1
tahun pelajaran
 Tidak memiliki nilai yang belum tuntas lebih dari 4 (empat)
mata pelajaran pada akhir tahun pelajaran berdasarkan rata-
rata raport semester gasal dan genap
 Tidak terdapat nilai 55 pada salah satu mata pelajaran
 Naik Kelas pada sekolah Madin Tajul Ulum
f. Penjurusan
Sesuai kesepakatan pihak MA Banat Tajul Ulum Brabo dengan
Komite Madrasah, serta dengan memperhatikan keadaan
sarana dan prasaran yang tersedia, maka ditetapkan 4 (Empat)
jurusan yang diprogramkan, yaitu jurusan Ilmu Pengetahuan
Alam, Ilmu Pengetahuan Sosial, Bahasa dan Keagamaan.
a. Waktu penjurusan :
Pada tahun ajaran 2019-2020 untuk kelas X dan kelas XI
penjurusan dimulai pada saat masuk dikelas X, sedangkan
untuk kelas XII (KTSP) dimulai pada akhir semester genap
kelas X
b. Kriteria penjurusan :
1. Dinyatakan diterima dikelas X MA Banat Tajul Ulum
Brabo;
2. Memperhatikan nilai UN dan UM, serta UAMBN di
SMP atau MTs, atau Pondok Pesantren.

15
3. Mengadakan tes peminatan dan bekerjasama dengan
pihak terkait.
4. Memperhatikan pilihan siswa dan orang tua.
5. Untuk MIPA memiliki nilai Tuntas pada rumpun MIPA.
6. Untuk IPS memiliki nilai tuntas untuk rumpun IPS.
7. Untuk Bahasa memiliki nilai tuntas untuk rumpun
Bahasa.
8. Untuk Jurusan Keagamaan memiliki nilai tuntas untuk
mata pelajaran yang menjadi ciri Keagamaan.
9. Memerhatikan rekomendasi guru BP/BK.

2. Kesiswaan
a. Program Kesiswaan
1) Program Harian
Pendisiplinan tata tertib, etika dan sopan santun peserta didik
2) Program Mingguan
Mengembangkan bakat dan minat peserta didik melalui
kegiatan Ekstra, Intra dan Pengembangan diri Peserta Didik
3) Program Bulanan
 Pengajian Kamis Kliwon
 Mujahadah Sewelasan
 Pembacaan Tahlil (Sebulan Sekali)
4) Program Tahunan
 Pelaksanaan PPDB ( Penerimaan Peserta Didik Baru )
 Regenerasi Pengurus Osis
 Latihan dasar Kepemimpinan ( LDK )
 PKMR
 Mengadakan Wisata Dakwah
 Pendelegasian Lomba antar KKM, Kabupaten,
Provinsi MA, SMA di perguruan Tinggi

16
 Makesta (Masa Kesatuan Anggota IPPNU)
 Pentas Seni Drama Musikalisasi dan Puisi
 Pentas Seni Ekstrakurikuler
b. Ekstrakulikuler
Kegiatan Ekstrakurikuler diselenggarakan setiap hari Jum’at
sebagai wahana pengembanagan bakat dan minat para peserta
didik, Jenis ekstrakurikuler sebagai berikut :
 Pramuka
 Kaligrafi
 Rebana
 MTQ
 Jurnalistik
 Bahasa Inggris
 Bahasa Arab
 Paduan Suara
 Sains Club (Matematika, Fisika, Kimia dan Biologi)
 Tata Busana
c. Kegiatan Rabu Pagi ( Istighosah)
Kegiatan ini dilaksanakan sebelum jam pembelajaran sebagai
media do’a kepada Allah demi keberhasilan semua peserta didik
untuk mendapatkan ilmu yang manfaat dan barokah.

3. Program Bantuan
a. Bantuan Siswa Miskin ( BSM )
Diutamakan bagi peserta didik yang memiliki Kartu Perlindungan
Sosial ( KPS ) dan Program Keluarga Harapan ( PKH )
b. Bantuan Paket Pendidikan
Bantuan ini dari Yayasan Tajul Ulum, salah satunya dari dana
Infaq, Shodaqoh, Zakat guru di lingkungan Yayasan Tajul Ulum
dan diutamakan Peserta Didik warga Brabo.

17
c. Program Beasiswa
Untuk memberi penghargaan dan motovasi peserta didik
berprestasi kami juga menyediakan biasiswa antara lain :
 Beasiswa Rangking 1
 Beasiswa Akademik dari Sekolah atau madrasah asal
(membuktikan SK, Sertifikat, Piagam)
 Beasiswa prestasi Non Akademik dari sekolah atau Madrasah
Asal (membuktikan dengan SK, Sertifikat, Piagam)

18

Anda mungkin juga menyukai