Anda di halaman 1dari 2

1.

Serving bread and butter


Sebelum hidangan tersaji, restoran menyajikan roti dan butter terlebih dahulu untuk
disantap oleh tamu. Saat menyantap roti dengan butter, cara memotong roti yaitu
gunaka. Tangan kanan untuk memegang pisau dan tangan kiri memegang roti dan
untuk melonggarkan butter ke roti gunakan butter knife yang disediakn di atas meja.
Setelah selesai letakkan pisau di atas piring dan minum air yang disediakan oleh
waiters. Tunggu hingga hidangan selanjutnya datang.
2. Appetizer
Urutan makan table manner dimulai dari appetizer. Menyantap hidangan pembuka, gunakan
peralatan sesuai makanan yang dihidangkan. Untuk salad, gunakan garpu dan pisau seperti
pada video. Setelah selesai letakkan pisau dan garpu di atas piring.
Sementara untuk sup gunakan Soup Spoon( sendok dengan ujung bundar). Cara
menyendok sup yang benar yaitu dengan menciduk dari sisi tubuh menuju ke arah
luar. Tujuannya agar tidak terkena tumpahan atau terpercik kuah sup. Seperti yang kita
liat pada video. Perhatikan cangkir sup yang disediakan. Pada video yang ditampilkan
cangkir yang digunakan yaitu cangkir bertelinga dua, kita bisa pegang dengan dua tangan
saat ingin menyeruput Soup.
Selesai makan, letakkan sendok dalam posisi telentang dengan arah serong dari kanan
bawah ke tengah piring. Untuk cangkir sup, sendok diletakkan di atas tatakan sebelah
kanan.
3. Main Course
Menyantap main course atau hidangan utama, biasanya menggunakan garpu dan pisau. Jepit
garpu dengan ibu jari dan telunjuk tangan kiri, tiga jari lainnya gunakan untuk menahan
tangkai bagian bawah. Cara ini juga berlaku untuk memegang pisau di tangan kanan.
MenuMenu utama biasanya berupa daging atau ikan, pada video ini hidangan berupa
daging ayam. Dalamvideo tersebut sesuai analisi kami tamu menggunaka gaya eropa saat
menyantap hidangan. gaya Eropa, dilakukan dengan sekali potong langsung santap.
Untuk makanan berupa ikan atau daging, hadapkan garpu ke bawah. Jika menyuapkan
makanan yang kecil dapat menyuap dengan garpu menghadap ke atas. 
4. Dessert
Untuk menyantap makanan penutup, tamu pada video menggunakan sendok dan garpu kecil
yang diletakkan sejajar dengan ujung berlawanan. Dessert yang disajikan pada video ini
berbentuk pudding vla, cara tamu menyendok hidangan yaitu dari arah badan ke depan.
5. Serve Tea Or Coffee
Setelah dessert, umumnya akan dihidangkan kopi atau teh. Tamu pada video menggunakan
sendok untuk mengaduk gula yang dimasukkan ke dalam cangkir teh. Lalu meletakkan
sendok pada tatakan dan amengangkat cangkir mendekati mulut untuk menyeruput minuman.

Anda mungkin juga menyukai