Anda di halaman 1dari 2

JUDUL EkstraksiMinyakAtsiriDaunZodia(EvodiaSuaveolens)DenganMetode

MaserasidanDistilasiAir

NAMA Fernando Sahat Pangihutan Siregar

NPM E1G020080

TANGGAL 22 November 2021

PENDAHULUAN Penggunaan pestisida kimia untuk mem-bunuh serangga pengganggu baik pada
tanamanmaupun pada manusia sering dinilai lebih efisiendan praktis. Pestisida
kimia tidak saja akan me-ningkatkan biaya produksi jika dipakai berlebi-
han,tetapijugaberdampakburukbagikesehatanpetani,konsumenmaupunkeseimban
ganha-yati sekitarnya (Samsudin, 2008 dalam Paridah,2011). Dampak yang timbul
dapat diminimalisirdengan memanfaatkan sumber daya alam yangmelimpah
sebagai bahan insektisida nabati (Mu-lyawatidkk,2010).

TUJUAN Tujuan dari penelitian ini adalah


untukmengetahuiprosespengambilanminyakatsiridaun zodia,mengetahui
rendemen minyak
atsiridaunzodiadarimetodemaserasidandistilasiair,danmengetahuimetodeyangterb
aikdiantarametodemaserasidandistilasiair.

PEMBAHASAN PreparasiBahanBaku
Daun zodia yang diperoleh dari desa pate-mon gunung pati ditimbang
sebanyak 340 gram.240 gram bahan yang digunakan untuk metodemaserasi
dilayukan dengan cara dibiarkan padasuhu ruang selama 1x24 jam. Tujuan
dilayukan-nya daun zodia untuk mengurangi kadar air se-
hinggadiharapkanekstraksiberlangsunglebihcepat dan daun lebih awet atau
tahan lama ter-hadap mikroba. Daun yang telah dilayukan dipo-tong kecil-kecil
untuk membuka kelenjar
minyakatsirisampelsehinggadapatmempercepatprosesekstraksidanmenghasilkan
ekstrakyangbanyak.Daun zodia yang dihasilkan dari proses pelayuandan
pemotongan sebanyak 100,0835 gram.Padametode distilasi menggunakan daun
zodia segarsebanyak100gram.

EkstraksiMinyakAtsiriDaunZodiadenganMetodeMaserasi
Maserasi merupakan proses perendamansampel menggunakan pelarut
organik pada tem-peratur ruangan. Pada proses perendaman, sam-
peltumbuhanakanmengalamipemecahandin-
ding dan membran sel akibat perbedaan
tekananantaradidalamdandiluarsel,sehinggametabo-lit sekunder yang ada dalam
sitoplasma akan ter-larut dalam pelarut organik. (lenny,2006). Ekst-raksi minyak
atsiri daun zodia dilakukan denganmetode maserasiyaitu potongan daun zodia di-
rendamdalampelarutetanol.Sebanyak100gramsampelhasilpenimbangandiekstrak
sidenganpelarut etanol sebanyak 400 ml dengan perban-dingan 1: 4 (etanol p.a)
sampai sampel terendamdan sampel tersebut direndam selama 3x24 jam.Hasil
maserasi disaring menggunakan saringanteh untuk memisahkan antara filtrat
dan residu.Filtrat yang dihasilkan sebanyak 260 ml dan ber-warna hijau pekat
.Warna hijau pekat yang diha-silkan disebabkan oleh pelarut etanol yang
dapatmelarutkan pigmen berupa warna hijau (klorofil)dari daun zodia. Adanya
pengurangan volumefiltratdisebabkanetanolmudahmenguapdankemungkinan
terbawa dalam residu. Filtrat yangdidapatkan kemudian didistilasi untuk
memisah-kan minyak dengan pelarutnya (etanol). Prosesdistilasi dilakukan
menggunakan suhu780C agarminyak tidak ikut menguap bersama dengan eta-nol.
Proses tersebut berlangsung selama ±3jam.Setelah itu minyak yang dihasilkan
diuapkan lagimenggunakan oven untuk menghilangkan sisa-sisa pelarut yang
masih tertinggal pada minyakdalam suhu 780C. Penggunaan suhu
tersebutbertujuan agar pelarutnya yang menguap
karenatitikdidihetanol78,40C.Minyakatsiridaunzo-dia yang dihasilkan dari
metode maserasi 1,0575gram dan berwarna hijau Randemen minyak at-siri yang
dihasilkan dengan proses maserasi se-besar 1,0566 % (m/m). Pada literatur
randemenminyak atsiri yang dihasilkan dengan proses pe-nyulingan uapsebesar
1%.

METEDOLOGI Bahanyangdigunakandalampenelitianiniantaralain:daunzodiasegar,aquad
es,etanol
p.a. Alat yang digunakan adalah seperangkat alatdistilasi dan seperangkat alat
sokhlet. Perlakuanbahan sebelum ekstraksi yaitu pelayuan dan pe-motongan
ukuran bahan untuk membuka kelen-jar sampel. Pada metode maserasi bahan
dima-sukkan dalam larutan etanol p.a 400 ml
denganperbandingan1:4dandimaserasiselama3x24jam. Kemudian didistilasi
untuk recovery pelarutetanol.Untukmetodedistilasiairbahandidistila-
siselama3jamsuhu100oC,campuranminyakdan air dipisahkan dengan
menambahkan pelarutn-heksana sebanyak 250 ml. Kemudian pelarutn-heksana
dipisahkan dari minyak atsiri dengancara direcovery menggunakan alat sokhlet.
Miny-ak atsiri daun zodia yang dihasilkan dianalisisdengan Gas
Cromatography-Mass Spectrometry(GC-MS) untuk mengetahui kandungan
senyawakimianya.

PENUTUPAN Pengambilanminyakatsiridaunzodia(EvodiaSuaveolens)dapatdilakukandenganmetodemas
erasidandistilasiair.
Randemen minyak atsiri daun zodia denganmetode maserasi sebesar 1,0566 % dan den-
ganmetodedistilasiairsebesar0,6471%
Metodeterbaik yang menghasilkan senyawalimonene
terbanyakadalahmetodemaserasisebesar 2,6 % sedangkan dengan metode dis-
tilasihanyadiperoleh1,26 %.

Anda mungkin juga menyukai