Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2
PONOROGO
Jl. Laks. Yos Sudarso No. 21A, Telp. (0352) 481922, Fax. (0352) 488271, e-Mail: smkn2po@yahoo.com,
PONOROGO Kode Pos 63416

RENCANA MINGGU EFEKTIF

Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia


Kelas/Semester : X/I
Tahun Pembelajaran : 2019/2020

A. PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU


1. Banyaknya Minggu Keseluruhan 2. Banyaknya Minggu Tidak Efektif
Banyaknya Jml
No Bulan No Bulan Ket
minggu Minggu
1 Juli 2 1 Juli 1 MPLS dan PBB
2 Agustus 5 2 Agustus -
3 September 4 3 September 1 PTS
4 Oktober 5 4 Oktober -
5 Nopember 4 5 Nopember 1 PAS SMS 1
Susulan, penulisan raport, libur
6 Desember 4 6 Desember 4 smstr
Jumlah 24 7
2. Banyaknya Minggu Efektif
Banyaknya Minggu Keseluruhan : 24
Banyaknya Minggu Tidak Efektif : 7
Jumlah Minggu Efektif : 17
3. Banyaknya Jam Pelajaran Efektif Pemelajaran
Banyaknya Jam Mengajar : 3 jam pelajaran
Banyaknya Minggu Efektif : 17 Minggu
Banyaknya Jam Efektif : 51 jam pelajaran

B. DISTRIBUSI ALOKASI WAKTU


Alokasi Waktu
No KD Kompetensi Dasar
( Jam Pelajaran )
3.1 Memahami dan menerapkan konsep berpikir kronologis
(diakronik), sinkronik, ruang dan waktu dalam sejarah

1 4.1. Menyajikan informasi mengenai keterkaitan antara konsep 3


berpikir kronologis ( diakronik ), sinkronik, ruang dan waktu
dalam sejarah

3.2. Menganalisis kehidupan manusia dan hasil-hasil budaya


masyarakat Pra Aksara Indonesia
2 9
4.2. Menyajikan informasi kehidupan manusia dan hasil-hasil
budaya masyarakat Pra Aksara Indonesia
3 3.3. Menganalisis berbagai teori tentang proses masuk dan 9
berkembangnya agama dan kebudayaan Hindu-Buddha di
Indonesia
4.3 Membuat tulisan tentang berbagai teori tentang proses
masuknya agama dan kebudayaan Hindu-Buddha serta
pengaruhnya terhadap kehidupan masyarakat Indonesia
(Pemerintah Indonesia)
ULANGAN HARIAN 1
3.4. Menganalisis berbagai teori tentang proses masuk dan
berkembangnya agama dan kebudayaan Islam di Indonesia
4 9
4.4. Menyajikan hasil analisis berbagai teori tentang proses
masuknya agama dan kebudayaan Islam

3.5. Menganalisis proses masuk dan perkembangan penjajahan


bangsa Eropa ( Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris ) ke
Indonesia.
5 4.5. Mengolah informasi tentang proses masuk dan 9
perkembangan penjajahan Bangsa Eropa ( Portugis
, Spanyol, Belanda, Inggris ) ke Indonesia
ULANGAN 2
3.6. Menalar dampak politik, budaya, sosial-ekonomi dan
pendidikan pada masa penjajahan Barat dalam kehidupan
bangsa Indonesia masa kini dan menyajikannya dalam
6 bentuk cerita sejarah. 6
4.6.Menalar dampak politik, budaya, sosial, ekonomi dan
pendidikan pada masa penjajahan bangsa Eropa dan
Jepang dalam kehidupan bangsa Indonesia masa kini
3.7,Menganalisis nilai-nilai sumpah pemuda dan maknanya bagi
kehidupan kebangsaan di Indonesia pada masa kini
7 4.7 Menyajikan hasil analisis nilai-nilai sumpah pemuda dan 3
maknanya bagi kehidupan kebangsaan di Indonesia pada
masa kini
Cadangan Waktu. 3
Jumlah 51 JP

Ponorogo, Juli 2019


Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 2 Ponorogo Guru Mata pelajaran

SUJONO, M.Pd SRI NURWATI


Pembina Tk. I NIP-
NIP. 19680307 199601 1 002

Anda mungkin juga menyukai