Anda di halaman 1dari 5

Berikut ini adalah transaksi CV.

Asmara selama bulan Oktober 2016 :

 Tanggal 1 Dibeli barang dagang dari PT. Kurnia yaitu 100 unit A01 @ Rp10.000 dan
300 unit A02 @Rp5.000 secara kredit, syarat 2/10,n/30.
 Tanggal 3 Dibayar biaya listrik, telefon dan air untuk bulan Oktober masing-masing
Rp150.000, Rp125.000 dan Rp75.000
 Tanggal 4 Diterima pelunasan piutang dari CV. Karto sebesar Rp500.000
 Tanggal 6 Dijual barang dagang kepada Firma “Arjuna” yaitu : 50 unit A01 @
Rp12.000 dan 150 unit A02 @ Rp8.000 dengan syarat 2/10, n/30.
 Tanggal 7 Dikembalikan barang dagangan ke PT. Kurnia sebanyak 10 unit A02
karena rusak.
 Tanggal 8 Dibayar biaya sewa gedung sebesar Rp500.000 untuk bulan Oktober
 Tanggal 10 Diterima bunga dari wesel sebesar Rp100.000
 Tanggal 13 Dijual barang dagangan ke PT. Jaya yaitu 200 unit B01 @ Rp30.000
secara tunai
 Tanggal 13 Dibeli dari PT. Jaya 200 unit B02 @ Rp20.000, secara kredit dengan
syarat 2/10,n/30.
 Tanggal 15 Firma “Arjuna” melunasi pembelian yang dilakukannya pada tanggal 6
Oktober 2016.
 Tanggal 19 Membayar semua pembelian barang dagang pada PT. Kurnia pada
tanggal 1 Oktober 2016.
 Tanggal 23 Dijual barang dagangan pada CV. Bersatu yaitu : 50 unit A01 @
Rp12.000 dan 100 unit B02 @ Rp25.000 dengan syarat 2/10,n/30.
 Tanggal 25 Dikembalikan CV. Bersatu barang dagangan 10 unit jenis B02 karena
rusak.
 Tanggal 27 Dibayar asuransi sebesar Rp250.000
 Tanggal 29 Dijual barang dagangan kepada Firma “Sentosa” jenis A02 sebanyak 150
unit @ Rp8.000 dan jenis B01 sebanyak 100 unit @ Rp25.000
 Tanggal 31 Dibayar kepada PT. Kencana atas pembelian barang dagangan bulan lalu
sebesar Rp5.000.000
 Tanggal 31 Dibeli perlengkapan kantor sebesar Rp200.000
Jurnal Khusus Penerimaan Kas
Potongan Piutang Akun
Kas Penjualan Usaha
Date Keterangan Ref Lainnya
( Debit ) ( Debit ) ( Kredit ) ( Kredit )
Okt 4 CV. Karto - 500.000 500.000 -
    10 Pendapatan Bunga 100.000 - 100.000
    13 PT. Jaya 6.000.000 6.000.000
    15 Firma Arjuna 1.764.000 36.000 1.800.000

    29 Firma Sentosa 3.700.000 3.700.000


Total 12.064.000 36.000 2.300.000 9.800.000

Jurnal Khusus Pengeluaran Kas


Utang Akun Potongan
Kas
Date Keterangan Ref Usaha Lainnya Pembelian
( Kredit )
( Debit ) ( Debit ) ( Kredit )
Okt 3 Biaya LTA 350.000 350.000
     8 Biaya Sewa 500.000 500.000
    19 PT. Kurnia 2.450.000 - - 2.450.000
    27 Biaya Asuransi 250.000 250.000
    31 PT.Kencana 5.000.000 5.000.000
    31 Perlengkapan 200.000 200.000
Total 7.450.000 1.300.000 - 8.750.000

Jurnal Khusus Pembelian


Date Keterangan Ref Pembelian Utang Usaha
( Debit ) ( Kredit )

Okt 1 PT. Kurnia 2.500.000 2.500.000


    13 PT. Jaya 4.000.000 4.000.000
Total 6.500.000 6.500.000

Jurnal Khusus Penjualan


Date Keterangan Ref Piutang Usaha Penjualan
( Debit ) ( Kredit )

Okt 6 Firma Arjuna 1.800.000 1.800.000


    23 CV.Bersatu 3.100.000 3.100.000
Total 4.900.000 4.900.000

Jurnal Umum
Date Keterangan Ref Debit Kredit

Okt 7 Utang Usaha 50.000

      Retur Pembelian 50.000

( pengembalian 10 unit A02 @ Rp5.000 ke


PT.Kurnia )
    25 Retur Penjualan 250.000

      Piutang Usaha 250.000

( dikembalikan 10 unit B02 @ Rp25.000 oleh


Bersatu)
Total 300.000 300.000
Contoh transaksi penerimaan Kas yang terjadi pada Perusahaan Jasa MAJU JAYA selama
bulan Mei 2010 sebagai berikut :

 Mei 6 penjualan tunai 5 buah spanduk seharga Rp 1.300.000,00. Bukti kas No.011
 Mei 11 penerimaan uang tunai dari PD BLOG sebesar Rp 2.000.000,00, untuk uang
muka pembuatan papan nama beserta pemasangan. Bukti kas No.012
 Mei 16 penerimaan cek dari Yayasan JAYA sebesar Rp 1.750.000,00, untuk
pelunasan faktur tanggal 8 Mei 2010. Bukti kas No.013
 Mei 19 penjualan tunai 7 buah Poster seharga Rp 3.300.000,00. Bukti kas No.014
 Mei 24 penerimaan cek dari Toko Posting untuk pelunasan faktur tanggal 28 April
2010 seharga Rp 4.200.000,00. Bukti kas No.015
 Mei 28 penyerahan sebuah papan iklan seharga Rp 3.900.000,00. Sebagai
pembayaran diterima cek Bank MYOB. Bukti kas No.016

Contoh transaksi pengeluaran Kas yang terjadi pada UD. Sabar, Jakarta selama bulan Juli
2001.

 2 : Dibeli barang dagang kepada Toko Sahabat, Semarang seharga Rp. 500.000,-
secara tunai BKK. 03
 8 : Dibayar sewa ruangan untuk 1 tahun sebesar Rp. 2.400.000,- BKK. No.5
 11 : Dibeli kendaraan untuk usaha secara tunai seharga Rp. 20.000.000,- BKK. 06
 15 : Dibayar utang kepada PD Abimanyu faktur tanggal 5/1 menurut faktur Rp.
1.000.000,- potongan Rp. 20.000,- BKK No.7
 17 : Dibeli barang dagang secara tunai seharga Rp. 700.000,- BKK No.8
PJ MAJU JAYA
JURNAL PENERIMAAN KAS
Bulan Mei 2010
(Dalam Ribuan Rupiah)

Debet Kredit
No.
Tgl Bukt Keterangan Ref Potongan
Serba- Penjuala Piutang
i Kas Penjuala
serbi n Dagang
n
2010
Mei  011 Penjualan Tunai 1.300 1.300
6
11 012 Uang muka 2.000 2.000
penjualan
16 013 Yayasan JAYA 1.750 1.750
19 014 Penjualan Tunai 3.300 3.300
24 015 Toko Posting 4.200 4.200
28 016 Penjualan Tunai 3.900 3.900

Total 16.450 2.000 8.500 5.950

Anda mungkin juga menyukai