Anda di halaman 1dari 3

Tindakan Keperawatan Maternitas: Memandikan bayi

A. Tahap Persiapan
 Menyiapkan APD
 Mencuci tangan
 Menyiapkan alat
B. Tahap Kerja
1. Menjaga privasi
2. Mengajak keluarga pasien membaca basmalah
3. Memeriksa air hangat dalam bak mandi
4. Membersihkan tinja dari daerah anus dan pantat
menggunakan kapas cebok basah
5. Meletakkan bayi diatas selembar handuk, tutupi tubuh bayi
agar tidak kedinginan
6. Membersihkan mata (dari kantus dalam ke kantus luar),
hidung dan telinga dengan kapas basah

7. Menyangga kepala bayi dengan posisi yang aman (football


hold)
8. Basahi rambut dengan menggunakan tangan, lalu berikan
sampo dan bilas sampai bersih

9. Keringkan rambut menggunakan handuk


10. Buka handuk yang menutupi tubuh bayi, sabuni dan
bersihkan leher, dada, punggung, tangan dan kaki bayi
11. Membersihkan tali pusat dengan air bersih
12. Membersihkan genetalia bayi dengan benar
13. Menempatkan bayi kedalam bak mandi (diangkat dengan
perasat garpa), bilaslah sabun dengan cepat dan hati-hati, tutupi
telinga bayi dengan ibu jari dan jari tengah agar tidak masuk
14. Mengeringkan bayi dengan handuk, keringkan tali pusat
dan biarkan tali pusat terbuka
15. Menempatkan bayi pada alas dan popok yang hangat dan
kering (menyingkirkan handuk basah ke pinggir)
16. Mengenakan popok, baju bayi dan diselimuti dengan kain
bersih dan kering
17. Memberikan bayi kepada ibu untuk disusui

C. Tahap Evaluasi
 Melakukan evaluasi tindakan yang dilakukan
Bau lokhea merupakan bau darah menstruasi, bau yang tidak sedap/bau busuk
menandakan adanya infeksi pada saluran reproduksi
 Mengajak pasien membaca hamdalah
 Melepaskan handscoen
 Membereskan dan merapikan pasien
 Berpamitan dengan Keluarga pasien
 Mencuci tangan
 Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai