Anda di halaman 1dari 20

PT.

Hokari Linex Pratama

Company Profile
VISI
VISION
VISI
Menjadi Perusahaan terdepan dan
handal dalam penyediaan dan
penyaluran BBM marine dan
industri
Menjadi perusahaan yang
berkembang, menciptakan .
lapangan kerja, meningkatkan
kesejahteraan karyawan, serta VISION
menunjang perekonomian
Become a leading and reliable
nasional.
company in supply and
distribution fuel oil for marine
and industrial.
Become a developed company in
order to create employment
and prosperity for employees
then also support the national
economic.
MISI
MISSION
MISI
Memberikan layanan terbaik dan
profesional kepada seluruh
pelanggan dalam penyediaan dan
penyaluran BBM marine dan
industri
Menjaga reputasi perusahaan melalui
MISSION sinergi usaha bersama mitra bisnis.
Provide an excellent and professional
service to customers in supply and
distribution fuel oil for marine and
industri
Manage the reputation of company,
as well as undertake synergy
together with the business partners.
COMPANY HISTORY

PT. Hokari Linex Pratama


merupakan perusahaan yang memiliki
Izin Usaha Niaga Umum dan bergerak
dibidang usaha penyediaan dan
pelayanan penyaluran BBM Industri
untuk wilayah NKRI, khususnya Solar
(HSD).

Saat ini PT. Hokari Linex Pratama


memiliki armada laut berupa LCT &
kapal tanker sebanyak 12 buah dengan
kapasitas antara 300-2.000 KL dan
armada darat berupa mobil tanki
sebanyak 30 buah dengan kapasitas 5 –
16 KL
PT. Hokari Linex Pratama is a legal
company which ownes trade permit in supply
and distribution fuel oil in Indonesia,
particularly for solar (HSD).

Currenty PT. Hokari Linex Pratama has


ownes 12 tankers & LCT (Landing Craft Tanker)
with capacites between 300 and 2000 KL.
Moreover PT. Hokari Linex Pratama operates
30 trucks with capacites between 5-16 KL as
their land transfortation.
PT. Hokari Linex Pratama

PT. Hokari Linex Pratama berkantor pusat di BSD Serpong,


Tanggerang Selatan. Saat ini memiliki cabang PT. yang tersebar di
beberapa daerah strategis di Indonesia, yaitu:

• Merak
• Bangka
• Belitung
• Surabaya

Untuk Kedepannya PT. Hokari Linex Pratama akan terus


membuka dan mengembangkan bisnis ke daerah lain seiring
dengan kondisi perkembangan pasar yang terus berkembang.

PT. Hokari Linex Pratama has main office located in BSD Serpong,
South tanggerang. Nowadays PT. hokari Linex Pratama has operated
5 branches which located in several strategic cities in Indonesia,
those are:

• Merak
• Bangka
• Belitung
• Surabaya

In the future, PT. Hokari Linex Pratama will keep creating and
developing business into others area in lline with the growth of the
market.
PT. Hokari Linex Pratama
PT. Hokari Linex Pratama telah bekerja sama dengan PT. Ridia Akusa Utama
dalam hal pendistribusian BBM Industri yang menggunakan mobil tangki. Kantor
operasional untuk usaha mobil tangki ini berlokasi di Gerem – Cilegon, Merak
Banten. Area pendistribusian meliputi :

 DKI Jakarta
 Jawa Barat
 Banten
 dan sekitarnya

Saat ini ada 10 (sembilan) mobil tanki yang tersedia dengan kapasitas 5 – 16KL.

PT. Hokari Linex Pratama held agreement with PT. Ridia Akusa Utama related
to distribution of fuel oil for Industry which is operate using oil tank truck. The
Operational office is located in Gerem – Cilegon, Merak Banten. Coverage area
for distribution are:

 DKI Jakarta
 Jawa Barat
 Banten
 And surrounding area

Nowadays, there are 10 oil tank truck that available with capacities between 5 –
16KL.
Wilayah Distribusi
Distribution Territory

Wilayah Jenis BBM Volume (KL) *


Area Fuel Oil Type Volume*

Merak HSD 1500

Bangka HSD 1500

Belitung HSD 1000

Surabaya HSD 2000

Cirebon HSD 1000


* Rata-rata/Bulan
* Average/Month
Wilayah Distribusi Darat
Land Distribution Territory

Wilayah Jenis BBM Volume (KL) *


Area Fuel Oil Type Volume*

Merak HSD 1000

Bangka HSD 1500

Belitung HSD 1000


* Rata-rata/Bulan
* Average/Month
Struktur Organisasi
Organization Chart

President
Director

Internal
Auditor

Finance & Operation Marine Vessel


Admin Director Director Division

F&A Operation Marine Vessel On Shore Vessel


Manager Manager Division Division

Logistic Finance GA Head of Branch Admin Operation Admin


Coordinat Manager
or
Data Perusahaan
Company Data

Nama Perusahaan / Company Name : PT. Hokari Linex Pratama

Bidang Usaha / Core of Business :Pendistribusian Gas & BBM


( Fuel Ooil & Gas Distribution)
Pengangkutan & Expor Impor
(Transfortation & Export Import)

Akte Pendirian / Establishment Certificate : No. 46 Tanggal 26 January 2001

Notaris / Notary : NY.Nelly Elsye Tamata. SH

Landasan Hukum / Statement Letter : SK Menteri Hukum dan Ham


Registered Republik Indonesia
Tanggal 06 November 2001
C-18506 HT.01.01.TH.2001
Dokumen Perizinan
Licenses & Documents
Nomor Kegiatan Usaha : AL.002/12/9/KSOP-Btn-14

Nomor SIUPAL : BXXXIV-117/-AT.54,


Tanggal 7 Oktober 2015

Nomor Anggota INSA : DPC.074INSA-BTN/REG/09

NPWP/PKP : 02.600.704.7-415.000

SKDU : 503/48/Kasie Ekbang

TDP (Company Registration Number) : 30.08.1.50.00370

IUP (Trading License) : 503/000608/000097-BP2T/30-


08/PM/IX/2014

API (Import Identification Figure) : 280801885-P

Izin usaha Niaga Umum BBM : 05.NW.03.18.00.087 (BPH Migas)


(General Trading License of Fuel) 933.K/10.10/DMJ.O/IU/2015 (Dirjen Migas)

Izin Usaha Pengankutan BBM Darat : 509.K/10.01/DJM.O/IU/2013 (Dirjen Migas)


(Fuel Business Transportation License)

Izin Usaha Pengangguktan BBM Laut : 914.K/10.01/DJM.O/IU/2013 (Dirjen Migas)


(Marine Fuel Transportation License)
Armada Angkutan Laut
Our Fleet / Vessel

Jenis BBM Kapasitas Status & Jumlah


(Fuel Oil) (Capacity) (Status & Qty)

Milik (Owned) Sewa (Rent)

HSD Sd 500 KL 3 1

HSD >500 – 1.000 KL 1 2

HSD >1.000 – 1.500 < KL 4

HSD >1.500 – 2.000 < KL 1


Armada Angkutan Darat
Our Vehicles

Jenis BBM Kapasitas Jumlah (Unit)


(Fuel Oil Type) (Capacity) (Quantity)

HSD 16 KL 4

HSD 15 KL 2

HSD 10 KL 3

HSD 8 KL 5

HSD 5 KL 16
Kapal & Tangki
Vessel & Tank

SPOB. Avira I
SPOB. Avira II
SPOB. Avira III
MT. Tamariska Abadi
MT. SwordFish 8
MT. Anugrah Dewi
MT. Anugrah Dewi II
MT. Anugrah Dewi V
MT. Anugrah Dewi XII
MT. Anugrah Dewi XV
MT. Sarana Petro II
MT. Rebeka
Tangki Penyimpanan BBM
Fuel Tank Storage

Jumlah
Nama Tanki Jenis BBM Kapasitas (unit) Keterangan
(Name of the (Fuel Oil) (Capacity) (Quantity) (Remarks)
Tank)

Bojonegara,
PLI Storage (R2) HSD 3.000 KL 1
Cilegon

Hokari Storage HSD 3.000 KL 2 Air Anyir, Bangka


Spesifikasi BBM
Fuel Specification
Penutup
Closing

Demikian company profile


PT. Hokari Linex Pratama ini Thus the company profile of
kami susun secara singkat. PT. hokari Linex Pratama has
Semoga dapat memberikan been prresented briefly.
gambaran secara umum Hopefully it can provide an
mengenai perusahaan kami. overview related to our
Merupakan suatu kebanggaan company. It would be an
jika kami dapat menjalin suatu honour if our company can
kerjasama dengan perusahaan have chance to establish
bapak/ibu. partnership with your company.
PT. Hokari Linex Pratama

Terima Kasih
PT. Hokari Linex Pratama

Thank You
PT. Hokari Linex Pratama
Head Office
JL. Pahlawan Seribu
Ruko Golden Boulevard Blok O No. 5-6
BSD City, Tangerang
Tel. (021)531-643-82, 531-613-34
Fax. (021) 531-643-81

Branch Offices:

Cilegon
Perum Arga Baja Pura
Jl. Arga Gede Blok D1 No. 1 Kel. Kota Sari
Grogol , Cilegon Banten
Tel. (0254) 849-405-9
Fax. (0254) 849-403-6

Bangka
Jl. Gajah Mada Ruko Kenanga Indah
No. 9 Kel. Air Kenganga, Sungai Liat – Bangka
Tel. (0717) 429-775-9
Fax. (0717) 429-784-8

Belitung
Jl. Jendral Sudirman Rt/Rw 012/03
Kel. Kota Kec. Tanjung Pandan – Kab. Belitung
Tel. (0719) 246-63
Fax. (0719) 222-35

Surabaya
Jl. Pasar kembang, Ruko Grand Flower B/16
Surabaya – Jawa Timur
Tel. (031) 535-772-0
Fax. (031) 535-858-7

©Copy 2016, Maret

Anda mungkin juga menyukai