Anda di halaman 1dari 4

Materi Pembelajaran:

Dalam melakukan percakapan bahasa inggris, sebaiknya kita menggunakan kata yang
jelas dan mudah di mengerti agar pembicaraan kita tersampaikan dengan baik kepada lawan
bicara. Dalam percakapan bahasa inggris, ada dua situasi yang biasanya terjadi, yaitu situasi
formal dan informal.

A. Percakapan Formal (Formal Conversation)

Dialog formal merupakan dialog yang menggunakan bahasa-bahasa atu kalimat yang
formal dan santun, biasanya kita melakukan formal dialogue apabila kita sedag berada di
tempat-tempat formal dan berbicara dengan orang yang lebih tua dari kita, orang yang kita
hormati, dan lain sebagainya. Kata – kata yang sering digunakan dalam dialog formal sebagai
berikut:
Good Morning, Afternoon, Night Selamat Pagi, Sore, Malam
Could you help me? Bisakah anda membantu saya?
Alright Baiklah
See you tomorrow Sampai jumpa besok
Is this your? Apa ini milikmu?
Could you repeat it? Dapatkah anda mengulanginya?

Conversation
Scan barcode to listen the dialog below and then working with your patner to practice
it in front of the classroom.
On the Campus
Lecturer : Salma, do you know why I call you here?
Student : No ma’am, I don't know
Lecturer : I saw the attendance list this morning, I see you have many absent
Student : Yes ma'am, that’s right
Lecturer : Why do you do it Salma? what is your reason?
Student : Sorry ma’am, It’s because my grandmother was sick and I should care for
her.
Lecturer : But why did not you inform that by telephone or letter?
Student : I don’t have the occasion to do that ma’am, I should treat her every time
Lecturer : Because you have got 7 absent, your parents should come here
Student : Alright ma’am, I will inform that to my parent
Lecturer : Okay, this is the letter, and never do that again Salma
Student : I promise ma’am, thank you
Lecturer : You are welcome, now you can back to your class
Student : Thank you, ma’am

B. Percakapan Informal (Informal Conversation)

Dialog informal merupakan sebuah percakapan yang biasanya menggunakan kalimat


atau bahasa yang lebih santai, percakapn ini biasanya dilakukan dengan sahabat, teman atau
orang yang sudah akrab. Selain itu, percakapan informal biasanya di lakukan di tempat-tempat
yang tidak formal seperti di rumah, pasar, mall, di jalan dan lain sebagainya.
Greeting Respond
Hi,… (first name) Hi,.. (first name)
How’s it going ? Fine
How are you doing? Ok
How are you? All right, not bad, not so well
What’s up? Not much
What’s new? Nothing special

Conversation
Scan barcode to listen the dialog below and then working with your patner to practice
it in front of the classroom.
In the market
Lusi : Hi Sinta!
Sinta : Hi Lusi! what are you doing here?
Lusi : I accompany my mother to buy something, how about you?
Sinta : I come here because my mother asks me to buy broom
Lusi : Are you alone?
Sinta : Yes, Iam alone this afternoon I want to come to your house
Lusi : Yes, I am at home, you can come at 4 p.m
Sinta : Well, okay Lusi, see you next.
Lusi : Okay Sinta, see you

Rangkuman
Dalam penggunaan bahasa untuk berkomunikasi biasanya kita
temukan beberapa ungkapan atau salam saat kita bertemu dengan orang yang kita kenal atau
orang yang baru kita temui. Bahasa Inggris juga terdapat ungkapan atau salam dapat kita sebut
dengan greeting. Greeting yang biasa digunakan pada umumnya seperti “Hallo”, “Good
Morning”, “Good Afternoon”, dan “Good Evening”. Penggunan greeting ini sangat penting
saat kita menggunakan bahasa ingggris karena greeting digunakan sebagai pembukaan sebuah
percakapan, bertemu dengan seseorang, berkenalan, dan masih banyak lagi kegunaannya.
Formal Greeting” terdiri atas dua suku kata yaitu ‘Formal’ yang
artinya resmi dan ‘Greeting’ salam atau sapaan jadi bisa di tarik kesimpulan bahwa formal
greeting adalah salam atau sapaan yang digunakan dalam keadaan resmi atau acara yang resmi
juga biasanya digunakan saat kita memulai percakapan dengan orang yang baru kita temui.
Informal Greeting terdari atas dua suku kata yaitu Informal yang artinya tidak
resmi dan Greeting salam atau sapaan jadi bisa di tarik kesimpulan bahwa informal greeting
adalah salam atau sapaan yang digunakan dalam keadaan tidak resmi atau acara yang tidak
resmi juga, biasanya digunakan saat kita memulai percakapan dengan orang yang baru kita
temui.

Tugas
Writing and Speaking Skill:
A. Your Activity
a. Work in pairs/ask your friends to be your partner.
b. Write a dialogue based on the following “situation” and practice it with your friend.
“You have a task but you are confuse and don’t know how to type on the
computer/laptop and your lecturer asks you to submit it tomorrow at 09.00 a.m.”

Listening Skill:
Scan barcode to Listen the conversation between two people and then
complete these dialogues below!
A B
A : what are you doing tomorrow? I think they’re playing Lord of the Rings
B : ………………………………………….. What’s on these days?
A : Let’s watch a movie or something. Al right. I’ll meet you there at 1 o’clock
B : ………………………………………………. Where should we meet?
A : ………………………………………………… Nothing really
B : that sounds pretty good. Let’s watch that.
A : ………………………………………………….
B : How about at the subway entrance.
A : ……………………………………………………

Quiz Section:
1. What movie do these people plan on watching?
a. Matrix Revolution
b. The Two Towers
c. Lord of the Rings
d. The Last Samurai
2. When do they plan on watching the movie?
a. On the Weekend
b. Tomorrow
c. Later in the evening today
d. Next Friday
3. Where do they plan on meeting?
a. At the subway entrance
b. In front of the movie theater
c. At starbucks next to the theater
d. At Home
4. What time do they plan on meeting?
a. At 7.30 p.m after dinner
b. At noon time
c. At one o’clock
d. At 3.45 p.m

Anda mungkin juga menyukai